Pengembangan Media Blooket Web Game untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris Kelas I Sekolah Dasar

Whindi Arini, Novanita (2024) Pengembangan Media Blooket Web Game untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris Kelas I Sekolah Dasar. Ideguru, 9 (3). pp. 1547-1553. ISSN p-ISSN 2527-5712

[thumbnail of artikel media Blooket game .pdf]
Preview
Text
artikel media Blooket game .pdf

Download (511kB) | Preview
Official URL: https://jurnal-dikpora.jogjaprov.go.id/index.php/j...

Abstract

Tujuan dari studi ini yaitu untuk dapat seberapa jauh peningkatan yang terjadi pada peserta didik terhadap penguasaan kosakata Bahasa Inggris. Penelitian yang berfokus pada penguasaan kosakata Bahasa Inggris di sekolah dasar dengan menggunakan Blooket Web Game. Model 4-D menjadi pendekatan yang digunakan, yakni define, design, development, and disseminate. Sampel penelitian ini terdiri atas 52 orang yang terbagi tiga uji coba, yaitu 32 orang untuk penilaian pre-testdan post-test, kemudian 5 orang penilaian uji kecil, 15 orang penilaian uji besar. Berdasarkan hasil analisis yang diperoleh yaitu dilihat dari analisis kebutuhan yang peserta didik, kemudian dilakukan pengisian angket respon siswa dan angket validator. Sehingga dapat diakumulasikan bahwa pengembangan Blooket Web Gamememperoleh kategori "Sangat Layak” dengan perolehan nilai sebesar 87.20% dari kelompok kecil, dan untuk perolehan 94.6% dari uji kelompok besar, sedangkan dari angket responpeserta didik mencapai 93.20%. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa Blooket Web Gamemasuk dalam kategori “Sangat Layak” dan bisa dijadikan sebagai alat bantu media saat kegiatan belajar berlangsung. Kata kunci:Blooket, Kosakata, Bahasa Inggris.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Novanita Whindi Arini
Date Deposited: 12 Aug 2024 05:05
Last Modified: 12 Aug 2024 05:05
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/36925

Actions (login required)

View Item View Item