IMAN, TB ASEP KHAERUL dan Siska, Siska dan Hanani, Endang (2022) REVIEW ARTIKEL: SKRINING FITOKIMIA DAN UJI AKTIVITAS BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH TINGGI. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA.
Preview |
Text
FS03-220457.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Hipertensi didefinisikan sebagai tekanan darah arteri (BP) yang terus meningkat.
Penyakit hipertensi dapat terjadi akibat dari penyebab yang spesifik (hipertensi
sekunder), atau dari penyebab yang tidak diketahui (hipertensi primer atau
esensial). Tujuan dari narrative review ini untuk mengulas informasi skrining
fitokimia dan aktivitas antihipertensi tanaman bawang putih (Allium sativum L.)
melalui penelusuran pustaka. Metode yang digunakan yaitu metode narrative
review. Berdasarkan hasil narrative review dapat disimpulkan bahwa umbi
bawang putih memiliki aktivitas antihipertensi berdasarkan pengujian pra klinik
dan klinik diketahui mengandung senyawa sulfur yaitu allicin yang mempunya
aktivitas antihipertensi. Mekanisme bawang putih menurunkan hipertensi
berkaitan erat dengan vasodilatasi otot pembuluh darah dan ACE Inhibitor yang
dipengaruhi oleh senyawa organosulfur allisin. Aktivitas antihipertensi bawang
putih dikaitkan erat dengan adanya kandungan metabolit sekunder allisin yang
terkandung dalam tanaman.
Kata kunci: Allisin, Antihipertensi, Bawang Putih, Skrining Fitokimia, Narrative
Review.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | R Medicine R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Fakultas Farmasi dan Sains > Farmasi |
Depositing User: | libffs libffs libffs |
Date Deposited: | 02 Apr 2023 10:47 |
Last Modified: | 02 Apr 2023 10:47 |
URI: | http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/21976 |
Actions (login required)
View Item |