FAUZIAH, FAUZIAH dan Yandi Ariffudin, Yandi dan Bety Semara Lakhsmi, Bety (2020) TEKNIK PEMERIKSAAN TRANS TORAKAL EKOKARDIOGRAFI PADA PASIEN FIBRILASI ATRIUM. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka.
Text
KTI-TKV-202009-1705033019-FAUZIAH.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Latar Belakang : Fibrilasi atrium adalah aritmia jantung yang paling umum
didapatkan, dimana aktivasi atrium tidak terkoordinasi mengakibatkan perburukan
fungsi mekanis atrium. Pada 2017 terdapat sekitar 2.7 juta sampai 6.1 juta orang
di Amerika Serikat memiliki Fibrilasi Atrium. Sedangkan pada tahun 2019,
diprediksi ada sekitar 2,2 juta orang Indonesia mengalami FA. Metode : Studi
Pustaka. Hasil : Evaluasi pasien dengan AF membutuhkan penilaian struktur dan
fungsi jantung dengan ekokardiografi. Trans Torakal echocardiography (TTE)
memungkinkan penilaian cepat dan komprehensif struktur , fungsi dan anatomi
jantung. Tidak terdapat banyak perbedaan pada teknik pemeriksaan, namun
terdapat beberapa tambahan fokus khusus Kesimpulan : Tidak terdapat banyak
perbedaan pada teknik pemeriksaan, namun terdapat beberapa tambahan fokus
khusus yang didalami agar pemeriksaan yang dilakukan lebih efisien.
Kata Kunci : Fibrilasi Atrium, Transtorakal Ekokardiografi
Daftar Pustaka : 21 (2003-2020)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | A General Works R Medicine R Medicine > R Medicine (General) Skripsi |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Teknik Kardiovaskuler |
Depositing User: | kardiovaskuler kardiovaskuler |
Date Deposited: | 19 Dec 2023 05:10 |
Last Modified: | 19 Dec 2023 05:10 |
URI: | http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/29675 |
Actions (login required)
View Item |