Chandrawati, Ika (2021) Evaluasi Program Pendidikan Inklusif Bagi Anak Berkebutuhan Khusus di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Ayah Bunda Kecamatan Ciledug Kota Tangerang. Masters thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA.
Preview |
Text
SPS_MAP_1809037140_IKA CHANDRAWATI.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian evaluasi ini adalah melakukan evaluasi terhadap evaluasi program pendidikan inklusif bagi anak berkebutuhan khusus di PAUD Ayah Bunda yang meliputi
: (1) menggambarkan komponen konteks meliputi kebijakan pemerintah tentang pendidikan inklusif, (2) menggambarkan komponen input, peserta didik, penggunaan kurikulum, pendidik dan tenaga kependidikan, sarana prasarana, (3) menggambarkan komponen proses yang meliputi, pembelajaran dalam menangani anak berkebutuhan khusus dari perencanaan, pelaksanaan dan penilaian, (4) menggambarkan komponen
prodak yang meliputi, prestasi akademik dan prestasi non akademik. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Informasi yang didapat dari informan
warga sekolah yakni: Kepala Sekolah, Guru Kelas, Guru Khusus, Orang Tua Siswa Anak Berkebutuhan Khusus. Evaluasi menggunakan model evaluasi CIPP Hasil penelitian menunjukan bahwa komponen konteks dalam kebijakan telah dimiliki
PAUD Ayah Bunda, komponen input kurikulumnya sudah sesuai dengan kurikulum 2013 tetapi gurunya belum sesuai kualifikasi sebagai pendidik, sarana prasarana kurang
memadai. Komponen proses, proses pembelajaran anak berkebutuhan khusus mampu mengikuti tetapi penilaian pembelajaran belum maksimal. Komponen input.hasil dari
anak berkebutuhan khusus anak tersebut dapat melanjutkan pendidikan kedalam pendidikan selanjutnya.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Evaluasi Program, Pendidikan Inklusif, Anak Berkebutuhan Khusus |
Subjects: | A General Works |
Divisions: | Sekolah Pascasarjana > Administrasi Pendidikan |
Depositing User: | libsps libsps libsps |
Date Deposited: | 19 Sep 2023 05:39 |
Last Modified: | 19 Sep 2023 05:39 |
URI: | http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/29084 |
Actions (login required)
View Item |