Keluarga Kuat Dapat Melindungi Remaja Awal (10 – 14 tahun) dari Penyalahgunaan

Huriah Astuti, Nurul Keluarga Kuat Dapat Melindungi Remaja Awal (10 – 14 tahun) dari Penyalahgunaan. Keluarga Kuat Dapat Melindungi Remaja Awal (10 – 14 tahun) dari Penyalahgunaan.

[thumbnail of Diseminasi Penelitian Ilmiah Populer] Text (Diseminasi Penelitian Ilmiah Populer)
Desiminasi Penelitian_Ilmiah Populer.pdf
Restricted to Registered users only until 30 August 2023.

Download (7MB)

Abstract

Dalam perkembangan emosional remaja, emosi yang sehat ditandai dengan meningkatnya kemampuan secara bertahap untuk memahami, menilai, dan mengatur emosi. Proses perkembangan emosional memberikan kesempatan pada remaja untuk membangun keterampilan, menemukan kualitas diri yang unik, dan mengembangkan kekuatan untuk memperoleh kondisi tubuh sehat dan optimal. Namun ketika perkembangan emosional tidak optimal maka hal tersebut menjadi faktor risiko keterlibatan awal remaja pada penyalahgunaan narkoba. Temuan penelitian pada data penyalahgunaan dan peredaraan narkoba pada kelompok pelajar dan mahasiswa tahun 2016 menunjukkan bahwa keluarga yang kuat dapat memperkecil kejadian penyalahgunaan narkoba pada kelompok remaja awal (10 – 14 tahun).

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
R Medicine
Depositing User: Nurul Huriah Astuti
Date Deposited: 16 Aug 2023 08:27
Last Modified: 16 Aug 2023 08:27
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/26298

Actions (login required)

View Item View Item