ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI SAINS SISWA PADA KONTEKS VIRUS COVID-19

Nisfaturahmah, Nifa dan Elvianasti, Mega (2021) ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI SAINS SISWA PADA KONTEKS VIRUS COVID-19. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof.Dr. Hamka.

[thumbnail of Nifa Nisfaturahmah.pdf]
Preview
Text
Nifa Nisfaturahmah.pdf

Download (765kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui kemampuan literasi sains siswa pada konteks virus Covid-19 kepada siswa kelas XI IPA di MAN Insan Cendekia Serpong. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian adalah metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah kelas XI dengan menggunakan teknik pengambilan data yaitu Purposive Sampling. Sample yang digunakan kelas XI IPA 1 sampai XI IPA 5 dengan jumlah 107 siswa.
Hasil penelitian menunjukkan kemampuan literasi sains siswa dengan rata-rata persentase sebesar 75,65% dengan interpretasi cukup. Aspek literasi sains yang diujikan yaitu aspek konteks sebesar 73,89% dengan interpretasi cukup, aspek pengetahuan sebesar 75,29% dengan interpretasi cukup, aspek kompetensi sebesar 75,47% dengan interpretasi cukup, dan aspek sikap sebesar 84,35% dengan interpretasi baik. Dapat disimpulkan bahwa siswa kelas XI IPA di MAN Insan Cendekia Serpong sudah cukup mampu memahami soal literasi sains dengan konteks fenomena ilmiah yang sedang terjadi yaitu virus Covid-19.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: L Education
Q Science > Q Science (General)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: libfkip libfkip libfkip
Date Deposited: 10 Jul 2023 09:02
Last Modified: 10 Jul 2023 09:02
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/25012

Actions (login required)

View Item View Item