Pengaruh Motivasi dan Resiko Investasi terhadap Minat Mahasiswa Berinvestasi di Galeri Investasi Syariah FEB UHAMKA

Jetki (2022) Pengaruh Motivasi dan Resiko Investasi terhadap Minat Mahasiswa Berinvestasi di Galeri Investasi Syariah FEB UHAMKA. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA.

[thumbnail of FEB_MANAJEMEN_1802025078_JETKI.pdf]
Preview
Text
FEB_MANAJEMEN_1802025078_JETKI.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari ketiga variabel dalam model penetapan Minat Mahasiswa Berinvestasi di Galeri Investasi Syariah FEB UHAMKA. Objek yang digunakan dalam penelitian ini adalah Mahasiswa yang Berinvestasi Saham di Galeri Investasi Syariah FEB UHAMKA. Sampel yang telah terpilih dalam penelitian ini sebanyak 202 mahasiswa yang diseleksi melalui metode teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan analisis Structural Equation Modelling (SEM) berbasis varian Partial Least Square (PLS) melalui dua tahap, yaitu Penilaian Model Pengukuran (Outer Model) dan Penilaian Model Struktural (Inner Model). Penelitian ini menggunakan software SmartPLS versi 3.0 untuk membantu dalam analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Motivasi dan Resiko Investasi memiliki pengaruh signifikan dan memiliki korelasi positif terhadap Minat Mahasiswa Berinvestasi Saham di Galeri Investasi Syariah FEB UHAMKA.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: libfeb libfeb libfeb
Date Deposited: 14 Apr 2023 06:43
Last Modified: 14 Apr 2023 06:43
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/24812

Actions (login required)

View Item View Item