HUBUNGAN PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI TERHADAP KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI DI PUSKESMAS CISOKA KABUPATEN TANGERANG

Rahayu, Vera dan Wiyati, Tuti dan Hastuti, Septianita (2021) HUBUNGAN PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI TERHADAP KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI DI PUSKESMAS CISOKA KABUPATEN TANGERANG. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA.

[thumbnail of FS03-220309.pdf]
Preview
Text
FS03-220309.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pengetahuan dapat mempengaruhi kepatuhan minum obat pasien hipertensi.
Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis hubungan pengetahuan pasien
hipertensi terhadap kepatuhan penggunaan obat antihipertensi di Puskesmas
Cisoka Kabupaten Tangerang. Penelitian ini menggunakan metode cross
sectional. Penelitian ini dilaksanakan di Puskesmas Cisoka pada pasien hipertensi
rawat jalan baik umum ataupun BPJS. Alat ukur pengetahuan menggunakan
kuesioner HK-LS yang sudah di validasi dan alat ukur kepatuhan minum obat
menggunakan kuesioner MMAS-8 yang sudah tervalidasi. Korelasi antara
pengetahuan dan kepatuhan menggunakan uji spearman rho. Hasil penelitian
menunjukkan terdapat hubungan antara pengetahuan dan kepatuhan minum obat
(p = 0,000) dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,524 yang menunjukan
hubungan yang cukup kuat dan positif.
Kata kunci: Hipertensi, Pengetahuan, Kepatuhan

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: R Medicine
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi dan Sains > Farmasi
Depositing User: libffs libffs libffs
Date Deposited: 02 Apr 2023 11:42
Last Modified: 02 Apr 2023 11:42
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/22181

Actions (login required)

View Item View Item