TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OBAT PADA SISWA KELAS IX SEKOLAH MENENGAH PERTAMA MUHAMMADIYAH DI WILAYAH KOTA TANGERANG PERIODE DESEMBER 2019 – JANUARI 2020

Fatika Dewi, Vini dan Gusmayadi, Inding dan Islam, Zainul (2020) TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OBAT PADA SISWA KELAS IX SEKOLAH MENENGAH PERTAMA MUHAMMADIYAH DI WILAYAH KOTA TANGERANG PERIODE DESEMBER 2019 – JANUARI 2020. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA.

[thumbnail of S03-200222.pdf]
Preview
Text
S03-200222.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Rentang usia 11-19 tahun merupakan usia pertama kali dalam menggunakan obatobatan termasuk pada siswa SMP yang mulai memasuki masa pengambilan
keputusan atau mulai mandiri. Untuk itu perlu dilakukan penelitian yang
mengukur tingkat pengetahuan tentang obat pada siswa terutama siswa SMP
Muhammadiyah di Kota Tangerang. Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui tingkat pengetahuan siswa tentang obat. Penelitian ini merupakan
penelitian yang menggunakan desain deskriptif. Pengambilan sampel
menggunakan teknik purposive sampling. Responden yang dipilih adalah siswa
kelas IX SMP Muhammadiyah Kota Tangerang yang memenuhi kriteria inklusi.
Jumlah sampel yang diperoleh sebanyak 293 responden. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan siswa SMP Muhammadiyah Kota
Tangerang memiliki pengetahuan sangat tahu mencapai 77 responden (26,28%),
kategori tahu 165 responden (56,32%), kategori cukup tahu 50 responden
(14,60%), kategori kurang tahu 1 responden (0,34%). Berdasarkan hasil yang
diperoleh maka tingkat pengetahuan tentang obat pada siswa SMP
Muhammadiyah di wilayah Kota Tangerang masuk pada kategori tahu (56,32%).
Kata Kunci : Pengetahuan, Siswa Kelas IX, SMP Muhammadiyah Kota
Tangerang

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: R Medicine
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi dan Sains > Farmasi
Depositing User: libffs libffs libffs
Date Deposited: 01 Feb 2023 09:42
Last Modified: 01 Feb 2023 09:42
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/18858

Actions (login required)

View Item View Item