Aini, Novita Nurul dan Meitiyani, Meitiyani dan Dharma, Agus Pambudi (2019) PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN RELATING, EXPERIENCING, APPLYING, COOPERATING, TRANSFERRING (REACT) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI PADA MATERI SISTEM REPRODUKSI. Bachelor thesis, Universitas Prof.Dr. Hamka.
Preview |
Text
NOVITA NURUL AINI.pdf Download (515kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi pembelajaran REACT
(Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, Transferring) terhadap
kemampuan berpikir kritis siswa. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 94
Jakarta pada kelas XI semester 2 bulan maret hingga juni pada tahun pelajaran
2018/2019. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasi experiment,
dengan desain penelitian Pretest-Posttest Control Group Design. Teknik
pengambilan sampel menggunakan Cluster Random Sampling, dan diperoleh kelas
XI MIPA 1 sebagai kelas eksperimen dan kelas XI MIPA 2 sebagai kelas kontrol.
Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan tes pilihan ganda untuk
mengukur kemampuan berpikir kritis siswa. Pada uji hipotesis digunakan uji t pada
taraf signifikansi α = 1%, diperoleh thitung = 3,53 > ttabel = 2,667 ; yang berarti HO
ditolak, sehingga terdapat pengaruh signifikan terhadap kedua kelompok. Jadi,
dapat disimpulkan bahwa penggunaan strategi pembelajaran REACT (Relating,
Experiencing, Applying, Cooperating, Transferring) berpengaruh terhadap
kemampuan berpikir kritis siswa
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QH Natural history > QH301 Biology |
Divisions: | Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | libfkip libfkip libfkip |
Date Deposited: | 19 May 2023 04:09 |
Last Modified: | 19 May 2023 04:09 |
URI: | http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/17345 |
Actions (login required)
View Item |