Jurnal Turnitin Brosur Apartemen berbasis Android dengan Teknologi Augmented Reality

Estu, Sinduningrum (2017) Jurnal Turnitin Brosur Apartemen berbasis Android dengan Teknologi Augmented Reality. Multinetic, 3 (2). pp. 7-11. ISSN 2443-2334

[thumbnail of 2.Jurnal+Turnitin_Brosur Apartemen berbasis Android dengan Teknologi Augmented Reality.pdf]
Preview
Text
2.Jurnal+Turnitin_Brosur Apartemen berbasis Android dengan Teknologi Augmented Reality.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://jurnal.pnj.ac.id/index.php/multinetics/issu...

Abstract

Abstrak - Smartphone android dapat dimanfaatkan secara maksimal sebagai sarana untuk mempercepat proses mendapatkan informasi dalam bidang pemesanan sebuah apartemen. Oleh karena itu, dibangunlah sebuah aplikasi berbasis android
menggunakan teknologi Augmented Reality (AR) untuk membantu karyawan menampilkan bentuk keseluruhan dari suatu apartemen kepada customer. Aplikasi ini dapat menampilkan detail-detail gedung, fasilitas dan kamar. Objek 3D pada aplikasi dikembangkan menggunakan Blender 3D. Aplikasi ini menggunakan marker Natural Feature Tracking (NFT)yang membutuhkan media cetak yang berbentuk gambar, dalam hal ini sebuah brosur. Pengembangan aplikasi menggunakan Unity dan Android Studio SDK untuk menghasilkan APK yang dapat digunakan pada smartphone android. Pengujian dan implementasi aplikasi ini dilakukan pada PT Louisindo Damai
Sejahtera (Apartemen Shinju) dan menghasilkan sinkronisasi gambar 3D dan semua tombol berjalan dengan baik.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Estu Ningrum
Date Deposited: 10 Aug 2020 06:56
Last Modified: 10 Aug 2020 06:56
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/1411

Actions (login required)

View Item View Item