Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Profitabilitas pada Bank Umum Syariah di Indonesia

Puspitasari, Adinda (2019) Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Profitabilitas pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA.

[thumbnail of FEB_MNJ_1502025008_ADINDA PUSPITASARI.pdf]
Preview
Text
FEB_MNJ_1502025008_ADINDA PUSPITASARI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh inflasi, suku bunga terhadap profitabilitas pada bank umum syariah di Indonesia. Hasil analisis regresi linier berganda diperoleh Y = 9,125 + 3,284X1 – 3,423X2 + e. Hasil uji asumsi klasik menunjukkan bahwa residual berdistribusi normal, tidak terjadi multikolineritas, tidak terjadi heteroskedastisitas, dan tidak terjadi autokolerasi sehingga dapat diinterpretasikan bahwa model regresi linier berganda.
Variabel inflasi berpengaruh signifikan dengan arah positif terhadap Return On Equity (ROE), hal tersebut dibuktikan dengan thitung = 2,965 > ttabel = 2,036 dengan nilai signifikansi sebesar 0,006 < 0,05. Variabel suku bunga berpengaruh signifikan dengan arah negatif terhadap variabel Return On Equity (ROE), hal tersebut dibuktikan dengan diperoleh thitung = 2,447 > ttabel = 2,036 dengan nilai signifikansi sebesar 0,020 < 0,05. Variabel inflasi dan suku bunga berpengaruh signifikan dengan arah terhadap Return On Equity (ROE), hal tersebut dibuktikan dengan Fhitung = 4,394 > Ftabel (2;32) = 3,29 dengan nilai probabilitas sebesar 0,021 < 0,05.
Nilai adjusted R-square sebesar 0,166 artinya adalah 16,6% Return On Equity (ROE) dapat dijelaskan oleh variabel independen inflasi dan tingkat suku bunga dan sisanya sebesar 83,4% dapat dijelaskan oleh variabel lain. Untuk penelitian berikutnya diharapkan dapat menggunakan variabel independen dalam faktor intarnal dan eksternal perbankan dan menambah jumlah sampel agar diperoleh hasil yang lebih komprehensif.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: libfeb libfeb libfeb
Date Deposited: 01 Aug 2022 09:23
Last Modified: 01 Aug 2022 09:23
URI: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/16080

Actions (login required)

View Item View Item