eprintid: 8991 rev_number: 11 eprint_status: archive userid: 2335 dir: disk0/00/00/89/91 datestamp: 2021-08-05 08:54:25 lastmod: 2022-06-24 02:58:31 status_changed: 2022-06-24 02:58:31 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Satria, Roby creators_name: Nurrasyidin, M.Nurrasyidin creators_name: Sonjaya, Ahmad creators_id: mnurrasyidin@uhamka.ac.id creators_id: ahmads27uhamka@gmail.com creators_orcid: 0000-0002-9233-1557 title: Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, dan Nilai Pasar Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2019 ispublished: pub subjects: HJ abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh profitabilitas, likuiditas, leverage, dan nilai pasar terhadap return saham pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2019. Dalam penelitian ini menggunakan metode eksplanasi. Variabel dalam penelitian ini adalah profitabilitas (X1), likuiditas (X2), leverage (X3), nilai pasar (X4), dan return saham (Y). Populasi penelitian ini adalah perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2015-2019 sebanyak 45 perusahaan. Metode pemilihan sampel menggunakan purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 6 perusahaan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode telaah dokumen atau teknik dokumentasi yaitu menelaah laporan keuangan dalam annual report yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia (BEI) yaitu www.idx.co.id. Teknik pengolahan dan analsisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis akuntansi, analsisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, uji autokolerasi), uji hipotesis, analisis koefisien determinasi. Pengolahan data menggunakan program IBM statistical package for social sciences (SPSS) versi 2.0 dan diperoleh persamaan regresi linear berganda Y = -0,149 - 0.98 X1 + 0,000 X2 - 0,059 X3 + 0,879 X4 yang telah diuji kelayakan asumsi normalitas berdistribusi normal serta tidak terjadi heterokedastisitas, multikokinearitas dan autokorelasi. Hasil pengujian melalui uji t menunjukkan bahwa secara parsial variabel profitabilitas berpengaruh dan signifikan terhadap return saham dengan tingkat signifikansi sebesar 0,002 < 0,05. Kemudian hasil pengujian variabel likuiditas tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap return saham dengan tingkat signifikansi 0,895 > 0,05. Selanjutnya hasil pengujian variabel leverage tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap return saham dengan tingkat signifikansi 0,748 > 0,05. Dan hasil pengujian variabel nilai pasar berpengaruh dan signifikan terhadap return saham dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05. Berdasarkan hasil analisis koefisisen determinasi dapat disimpulkan bahwa hasil Adjusted R Square sebesar 30,6%. Hal ini menandakan bahwa setiap perubahan return saham dijelaskan oleh variabel profitabilitas, likuiditas, leverage, dan nilai pasar. Dan sisanya 69,4% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan di dalam penelitian ini seperti nilai perusahaan, net profit margin, dan laba akuntansi. Berdasarkan penjelasan sebelumnya, peneliti memberikan saran untuk penelitian selanjutnya, bahwa untuk menggunakan sampel laim dengan sektor yang berbeda dan memperpanjang periode pengamatan, serta menambahkan variabel independen lain yang mempengaruhi return saham. Kemudian bagi investor dan manajemen perusahaan sebaiknya mengoptimalkan Profitabilitas (ROA), karena variabel ini memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap return saham. Selain itu, terutama bagi para investor dan manajer investasi dalam keputusan pembelian saham di pasar modal tidak hanya mempertimbangkan pendekatan analisis rasio dalam menilai return suatu saham, tetapi mempertimbangkan faktor di luar kabijakan perusahaan seperti kondisi pasar yang terjadi serta faktor-faktor eksternal yang lain karena hal ini secara tidak langsung akan mempengaruhi keuntungan yang diperoleh dalam melakukan investasi. date: 2021-08-02 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. UHAMKA department: Fakultas Ekonomi dan Bisnis thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Abdullahi, I.B., dan Fakunmoju, S.K. (2019). Market Liquidity and Stock Return in The Nigerian Stock Exchange Market. Binus Business Review, Vol. 10 No. 2 ISSN: 2476-9053 page 87-94,( July) 2019. Nigeria: Department of Finance, University of Ilorin. Akbas, Ferhat., Jiang, Chao., & Koch, Paul D. (2017). The Trend in Firm Profitability and the Cross-Section of Stock Returns. The Accounting Riview Vol. 92 No. 5 DOI: 10.2308/accr-51708 page 1-32, (September) 2017. Chicago: University of Illinois. Ali, Muhardi. (2016). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2010-2014. Skripsi. Bandar Lampung: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Lampung. Ernie & Kurniawan. (2015). Pengantar Manajemen. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Fahmi, Irham. (2015). Pengantar Manajemen Keuangan Teori dan Soal Jawab. Bandung: Alfabeta. Ghozali, I. & Latan, H. (2016). Konsep, Teknik dan Aplikasi Menggunakan Smart PLS 3.0.(Edisi 2). Universitas Diponegoro: Partial Least Squares. Gitman, L. J., & Zutter, C. J. (2015). Principles of Managerial Finance (14th ed). Pearson: Pearson Education Limited. Halim, Abdul. (2016). Akuntansi Sektor Publik, Jilid 2. Jakarta:Salemba empat. Hanafi, Mamduh M. dan Halim, Abdul. (2014). Analisis Laporan Keuangan (Edisi tujuh), UPP AMP YKPN, Yogyakarta. Harahap, Sofyan Syafri. (2015). Analisis Kritis atas Laporan Keuangan (Edisi 1-10). Jakarta: Rajawali Pers. Hartono, J. (2017). Teori Portofolio dan Analisis Investasi Edisi Kesebelas. Jakarta: BPFE. Harwinda, Tommy. (2015). Pengaruh Profitabilitas dan Leverage Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Surakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Hery. (2017). Teori Akuntansi, Pendekatan Konsep dan Analisis. Jakarta: Grasindo. Hirshleifer, david., Hsu, Po-Hsuan., & Li, Dongmei. (2017). Innovative Originality, Profitability, and Stock Returns. The Review of Financial Studies, Volume 31 No. 7 Pages 2553–2605 (July) 2018. California: Paul Merage School of Business, University of California. Hou, Kewei., & Van Dijk, M.A. (2019). Resurrecting The Size Effect: Firm Size, Profitability, and Stock Returns. The Review of Financial Studies, Volume 32 No. 7 Pages 2850–2889 (July) 2019. China: Fisher College of Business, The Ohio State University. Ikatan Akuntan Indonesia. (2016). Standar Akuntansi Keuangan. SAK. Cetakan Keempat, Buku Satu. Jakarta: Salemba Empat. Irawati, S. (2016). Manajemen Keuangan Cetakan Kesatu. Bandung: Pustaka. Ismail, Mohamed., Riyath, Mohamed., & Jahfer, A. (2015). Value Effect on Stock Returns: An Empirical Study on the Colombo Stock Market. International Symposium. Sri Lanka: Departement of Accountancy & Finance, Sri Lanka Institute of Advanced Technological Education. Jakpar, S., Tinggi, M., Yu Qi, W., & Samsudin, N. (2019). Impact of Firm Leverage on Stock Return in Manufacturing Industry. UNIMAS Reviewof Accounting and Finance Vol. 2 No. 1 Page 39-50. Malaysia: Faculty of Economics adn Business, Universiti Malaysia Sarawak. Jatmiko, D.P. (2017). Pengantar Manajemen Keuangan. Yogyakarta: Diandra Kreatif. Kahuthu, L.W. (2017). The Effect of stock market liquidity on stock returns of companies listed on Nairobi Securities Exchange. Electronic Theses and Dissertations. Thesis. Inggris: School of Management and Commerce, Strathmore University. Kasmir. (2013). Analisis Laporan Keuangan Cetakan ke 10. Jakarta: Raja Grafindo Persada . 2015. Pengantar Manajemen Keuangan. Edisi kedua. Cetakan ke 5. Jakarta: Prenadamedia Group Mariani, Ni Luh Lina., Atmaja, F.Y., & Yuliandhini, N.N. (2016). Pengaruh Profitabilitas dan Leverage Terhadap Return Saham. e-Journal Bisma, Volume 4. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha. Mende, Stacy., & Rate, P.V. 2017. Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, dan Rentabilitas Terhadap Return Saham Perusahaan Sektor Properti dan Real Estate yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA, Vol. 5, No.2 ISSN: 2303-1174 Hal. 2193-2202. Manado: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sam Ratulangi. Mohamad, Samsul. (2015). Pasar Modal dan Manajemen Portofolio Edisi 2. Jakarta: Erlangga. Munawir. (2014). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty. Murhadi, W. R. (2013). Analisis Laporan Keuangan, Proyeksi dan Valuasi. Jakarta: Salemba Empat. Mustafa, Sadaf., Saeed, Atiya., & Zafar, Ahmmad. (2017). The Effect of Financial Leverage and Market Size on Stock Returns on the Karachi Stock Exchange: Evidence from Selected Stocks in the Non-Financial Sector of Pakistan. The International Journal of Business & Management Vol. 5 No. 10 ISSN: 2321-8916 Pages 246-252. Pakistan: Departement of Commerce, University of Karachi. Parwati, A.D., & Sudiartha, G.M. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas dan Penilaian Pasar Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Manajemen, Vol. 5 No. 1 ISSN: 2302-8912 Hal 385-413. Bali: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. Pranata, Arif Indra. (2015). Pengaruh Nilai Pasar Terhadap Return Saham Perusahaan Pertambangan di Bursa Efek Indonesia 2009 – 2013. Skripsi. Bandung: Fakultas Pendidikan Ekonomi Bisnis Univesitas Pendidikan Indonesia. Prastowo, Dwi. (2015). Analisis Laporan Keuangan Konsep dan Aplikasi Edisi Ketiga. Yogyakarta: UPP STIM YKPN Purwaningsih, R. P., & Suyanto. (2015). Pengaruh Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Csr) Perusahaan. E-Journal FEB UMS, ISSN: 2460-0748 Hal. 133-140. Yogyakarta: Fakultas Ekonomi, Universitas Sarjanawiyata Taman Siswa. Sartono, Agus. (2015). Manajemen Keuangan: Teori dan Aplikasi (Edisi Keempat). Yogyakarta: BPFE. Sayedy dan Ghazali. (2017). The Impact of Microeconomic Variables on Stock Return by Moderating of Money Supply. Asian Social Science Vol. 13 No.12 ISSN 1911-2017 Pages 191-200. (October) 2017. Malaysia: Azman Hashim International Business School, Universiti Teknologi Malaysia. Singarimbun, M & Effendi, S. (2012). Metode Penelitian Survei. Jakarta: LP3S. Sjahrial, D. (2014). Manajemen Keuangan Lanjutan. Jakarta: Mitra Wacana Media. Suartini, Sri., & Sulistiyo, Hari. (2017). Praktikum Analisis Keuangan Bagi Mahasiswa dan Prktikan. Jakarta: Mitra Wacana Media. Sudana, I. M., & Istiarto, I. (2016). Mengukur Tingkat Likuiditas, Profitabilitas Dan Aktivitas Perusahaan. VALID Jurnal Ilmiah Vol. 13 No. 2 ISSN: 1829-5037 Hal. 182-190. Bali: Politeknik Negeri Bali. Sugiono, A., & Untung, E. (2016). Panduan Praktis Dasar Analisa Laporan Keuangan (Edisi Revisi). Jakarta: Grasindo. Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta. Sunyoto, Danang. (2016). Metodologi Penelitian Akuntansi. Bandung: Refika Aditama. Syafrida, Hani. (2015). Teknik Analisa Laporan Keuangan. Medan: UMSU PRESS. Tandelilin, Eduardus. (2017). Pasar Modal : Manajemen Portofolio dan Investasi. Yogyakarta: Kanisius Umam, Ilyasa. (2016). Pengaruh Likuiditas, Aktivitas, dan Profitabilitas Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Lampung: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung. Wiagustini, Luh Putu. (2014). Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Denpasar: Udayana University Press. Yadiati, W. dan Abdulloh, M. (2017). Kualitas Pelaporan Keuangan: KajianTeoritis dan Empiris Edisi Pertama. Jakarta: Kencana. Website: https://investasi.kontan.co.id/news/return-semen-baturaja-smbr-paling-anjlok-di-jajaran-indeks-kompas100 www.idx.co.id citation: Satria, Roby dan Nurrasyidin, M.Nurrasyidin dan Sonjaya, Ahmad (2021) Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, dan Nilai Pasar Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2019. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. UHAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/8991/1/FEB_AKT_1602015166_%20ROBY%20SATRIA.pdf