eprintid: 8990 rev_number: 11 eprint_status: archive userid: 2335 dir: disk0/00/00/89/90 datestamp: 2021-08-05 08:53:33 lastmod: 2022-06-24 02:54:02 status_changed: 2022-06-24 02:54:02 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Wulandari, Nadya Dewi creators_name: Fitrisia, Fitrisia creators_name: Sumardi, Sumardi creators_id: Fitrisia@uhamka.ac.id creators_id: sumardi@uhamka.ac.id creators_orcid: 0000-0002-9233-1557 title: Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Terhadap Audit Delay Tahun 2014-2018 ispublished: pub subjects: HF5601 divisions: Akuntansi abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas perusahan, solvabilitas perusahaan dan opini audit terhadap Audit Delay. Penelitian ini menggunakan variabel independen yaitu ukuran perusahaan, profitabilitas perusahaan, solvabilitas perusahaan, dan opini audit. Variabel dependennya adalah Audit Delay. Populasi dalam penelitian adalah perusahaan manufaktur sub sektor batu bara sebanyak 25 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dari tahun 2014 sampai tahun 2018. Sampel dalam peneilitian ini berjumlah 7 (tujuh) sampel dari total populasi 25 perusahaan sub sektor batu bara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) karena telah memenuhi kriteria pengambilan sampel. Metode sampel dalam penelitian ini menggunakan metode Purposive Sampling, yaitu dengan cara menelaah laporan keuangan yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia (BEI) (www.idx.co.id). Teknik pengolahan dan analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif, analisis regresi linier berganda, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolearitas, uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi, dan uji hipotesis yang dilakukan dengan uji statistik yaitu uji parsial (uji T) dan uji simultan (uji F) serta analisis koefisien korelasi (r) dan determinasi (Ajusted R2). Penelitian diolah menggunakan perangkat lunak IBM SPSS Statistic, 25,0 dan menghasilkan persamaan sebesar Ŷ = 6,137 – 0,055X1 – 0,436X2 – 0,006X3 – 0,162X4. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial ukuran perusahaan yang diproksikan pada Ln (Total Asset) berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Audit Delay dengan nilai thitung (-2,816) > ttabel (-2,042). Hasil selanjutnya menunjukan bahwa secara parsial profitabilitas perusahaan yang diproksikan pada Return On Assets (ROA) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Audit Delay dengan nilai thitung (-5,097) > ttabel (-2,0422). Sedangkan, secara parsial solvabilitas perusahaan yang diproksikan pada Debt To Equity Ratio (DER) tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap Audit Delay dengan nilai thitung (-0,667) < ttabel (-2,0422). Lalu hasil selanjutnya menunjukan bahwa secara parsial opini audit yang diproksikan pada Dummy tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap Audit Delay dengan nilai thitung (-0,950) < ttabel (-2,0422). Secara simultan ukuran perusahaan, profitabilitas perusahaan, solvabilitas perusahaan, dan opini audit berpengaruh positif dan signifikan terhadap Audit Delay dengan nilai Fhitung (32,068) > Ftabel (2,69). Nilai korelasi sebesar 0,900 yang berarti hubungan antara variabel independen dan variabel dependen sangat kuat. Nilai Adjusted R Square (R2) diketahui sebesar 0,785 yang artinya adalah 78.5% variabel dependen Audit Delay dijelaskan oleh variabel independen ukuran perusahaan, profitabilitas perusahaan, solvabilitas perusahaan, dan opini audit, sisanya sebesar 21.5% dijelaskan oleh variabel lain diluar variabel yang digunakan dalam penelitian ini. Dari hasil penelitian ini peneliti juga memberikan beberapa saran bagi penelitian selanjutnya diharapkan dapat memperluas populasi, sampel, tahun penelitian dan sektor perusahaan yang lebih besar sehingga dapat memperkuat hasil yang telah dilakukan oleh penelitian-penelitian terdahulu. Untuk mengukur kedalam lingkup yang lebih luas lagi, peneliti selanjutnya agar tidak terpaku dengan variabel dalam penelitian ini saja, namun juga disarankan untuk menambah dan mengembangkan variabel-variabel lain seperti nilai persediaan, kualitas audit, laba rugi operasi dan umur perusahaan yang dapat mempengaruhi Audit Delay. date: 2021-08-02 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. UHAMKA department: Fakultas Ekonomi dan Bisnis thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Abdul, H. (2015). Auditing (Dasar-dasar Audit Laporan Keuangan) Jilid 1. Edisi Kelima UPP SNM Y KPN: Yogyakarta. Agoes, S. (2013). Auditing. Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan oleh Akuntan Publik (Edisi 4). Buku, 1. Agus, S. (2015). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE. Amani, F. A., & Waluyo, I. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Opini Audit, Dan Umur Perusahaan Terhadap Audit Delay (StudiEmpiris pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Tahun 2012-2014). Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 5(1), 135-150. Apriyana, N., & Rahmawati, D. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Ukuran Kap Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 6(2), 108-124. Apriani, S., & Rahmanto, B. T. (2017). Analisis Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Ukuran Kantor Akuntan Publik (Kap) terhadap Audit Delay pada Perusahaan Pertambangan Periode 2010–2014. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 2, 261-270. Arens, A. A., Elder, R. J., & Beasley, M. S. (2015). Auditing dan Jasa Assurance, Edisi Kelimabelas Jilid 1. Danang, S. (2013). Analisis Laporan Keuangan Untuk Bisnis. Cetakan Pertama, Deresan CT X, Yogyakarta. Darmawan, I. Y., & Widhiyani, N. L. S. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Kompleksitas Operasi Perusahaan Dan Komite Audit Pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi, 21(1), 254-282. Dewi, K. I. K., Subekti, I., & Saraswati, E. (2019). The Determinants of Delay in Publication of Financial Statement. International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding, 6(1), 9-18. Dwiyani, T., Purnomo, P., & Darmanto, D. (2020). DEBT ON ASSET RATIO, RETURN ON ASSET AND AUDIT OPINION TOWARD RETURN SHARE WITH THE INTERVENING AUDIT DELAY VARIABLE (STUDI IN MANUFACTURED COMPANY REGISTERED IN BEI IN 2015-2017). International Journal of Economics, Business and Accounting Research (IJEBAR), 4(01). Elvadini, M. (2017). Pengaruh Prediksi Kebangkrutan Dan Opini Auditor Terhadap Audit Delay Dengan Reputasi KAP Sebagai Variabel Moderasi (Doctoral dissertation, STIE PERBANAS SURABAYA). Emzir, M. (2013). Metodologi penelitian pendidikan: kuantitatif dan kualitatif. Jakarta: Rajawali Pers. Fahmi, I. (2014). Pengantar manajemen keuangan. Bandung: Alfabeta. Fiatmoko, A. L., & Anisykurlillah, I. (2015). Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Audit Delay pada Perusahaan Perbankan. Accounting Analysis Journal, 4(1). Fitria, Y. G. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan dalam Indeks LQ 45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2010-2013. Fitrawansyah. 2014. Fraud dan Auditing. Edisi Pertama. Jakarta: Mitra Wacana Media. Fitriyah, Y. (2019). PENGARUH SOLVABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY DAN REAKSI INVESTOR (Doctoral dissertation, University of Muhammadiyah Malang). Ghozali, I. (2018). Aplikasi analisis multivariete dengan program IBM SPSS 23. Hanafi, M. M., & Halim, A. (2013). Analisis Laporan Keuangan, Edisi Keempat. Yogyakarta: UPP STIM YKPN. Hanafi, M. M. (2018). Manajemen keuangan edisi 1. Harahap, Sofyan. 2016 Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Cetakan Ke 13. Jakarta: PT.RajaGrafinfo Persada. Hartono, J. (2013). Teori Portofolio dan Analisis Investasi Edisi Kedelapan. Yogyakarta: BPFE. Hasibuan, A. H. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Laba Rugi Perusahaan, Opini Audit, dan Solvabilitas Terhadap Audit Delay pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hery. (2014). Pengendalian Akuntansi dan Manajemen. Jakarta: Kencana. Indonesia, I. A. (2015). PSAK No. 45, No. 109. Ikatan Akuntansi Indonesia, Jakarta. Ikatan Akuntansi Indonesia. 2015. Standar Akuntansi Keuangan. PSAK No. 1 : Penyajian Laporan Keuangan. Salemba Empat: Jakarta. Indra, N. S., & Arisudhana, D. (2014). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan Go Public di Indonesia. JP Akuntansi dd, 1(2). Indra, N. S., & Arisudhana, D. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan Go Public Di Indonesia (Studi Empiris pada Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia periode 2007-2010). Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 1(2). Juwita, R., & Hariadi, B. (2020). The Influence of audit committee and internal audit on audit report lag. International Journal of Research in Business and Social Science (2147-4478), 9(1), 137-142. Karang, N. M. D. U., Yadnyana, I. K., & Ramantha, I. W. (2015). Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Pada Audit Delay. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 4(7), 473-485. Kartikahadi, H. (2018). Akuntansi Keuangan Berdasarkan SAK Berbasis IFRS Buku 1. Kasmir, A. L. K., & Revisi, E. (2013). Rajawali Pers. Jakarta Indonesia. Keuangan, P. S. A. (2013). PSAK 1: Penyajian Laporan Keuangan. Jakarta: IAI. KEUANGAN, K. D. P. P. L. (2013). Kerangka dasar penyusunan penyajian laporan keuangan. Kieso, D. E., Weygandt, J. J., & Warfield, T. D. (2019). Intermediate accounting. John Wiley & Sons. KURNIAWAN, Y., & LAKSITO, H. (2014). Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Perusahaan Terhadap Audit Delay dan Timeliness (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2013) (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomika dan Bisnis). Kuswanto, H., & Manaf, S. (2015). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Ke Publik (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013). Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi, 22(38). Lapinayanti, N. M. M., & Budiartha, I. K. (2018). Pengaruh profitabilitas dan leverage pada audit delay dengan ukuran perusahan sebagai pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 23(2), 1066-1092. Marni, M. (2018). pengaruh ukuran pemerintahan, opini audit dan terpilihnya kembali kepala daerah sebelumnya (petahana/incumbent) terhadap audit delay pada pemerintahan provinsi di indonesia (Doctoral dissertation, Universitas Andalas). Martono, N. (2014). Metode penelitian kuantitatif: Analisis Isi dan Analisis Data Sekunder (sampel halaman gratis). RajaGrafindo Persada. Messier, W. F., Glover, S. M., & Prawitt, D. F. (2014). Jasa audit dan assurance: pendekatan sistematis. Jakarta: Salemba Empat. Mulyadi. (2014). Sistem Akuntansi. Cetakan Keempat. Jakarta : Salemba Empat. Munawir, S. (2018). Analisa laporan keuangan. Liberty. Murti, N. M. D. A., & Widhiyani, N. L. S. (2016). Pengaruh ukuran perusahaan dan profitabilitas pada audit delay dengan reputasi KAP sebagai variabel pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi, 275-305. Novelia Sagita Indra dan Dicky Arisudhana (2013). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Go Public di Indonesia (Studi Empiris pada Perusahaan Property di Bursa Efek Indonesia tahun 2007-2010). Jurnal Fakultas Ekonomi Budi Luhur (Vol. 1 No.2 Oktober 2013). Universitas Budi Luhur. Nuryanti, N., & Setyorini, D. (2018). FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN LQ-45 TAHUN 2013-2016. Jurnal Profita: Kajian Ilmu Akuntansi, 6(6). Praptika, P. Y. H., & Rasmini, N. K. (2016). Pengaruh audit tenure, pergantian auditor dan financial distress pada audit delay pada perusahaan consumer goods. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15(3), 2052-2081. Prasetyorini, Bhekti Fitri. (2013). “Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Price Earning Ratio dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan”. Surabaya Universitas Negeri Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen Mahasiswa FEB.Vol 1,No 1. Prasongkoputra, Adinugraha. (20130. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Audit Delay. Skripsi Universitas Islam Negeri Syarief Hidayatullah Jakarta. PUTRI, U. (2019). PENGARUH RISIKO LITIGASI, STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL, DAN INTENSITAS MODAT TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2016) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Ponorogo). Rahman, P. (2013). Pengantar akuntansi 1. Erlangga: Jakarta. Rahmawati, E., & Wahyono, M. A. (2017). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta). Rif'at, A., & Sulistyowati, W. A. (2019). PREDICTING AUDIT DELAY OF CONSUMER GOODS COMPANIES LISTED IN INDONESIA STOCK EXCHANGE. EAJ (ECONOMICS AND ACCOUNTINGJOURNAL), 2(1), 01-08. Riyanto, Bambang. (2014). Dasar-Dasar Analisis Laporan Keuangan. Salemba Empat. Jakarta. Rustiarini, N. W. (2013). Pengaruh karakteristik auditor, opini audit, audit tenure, pergantian auditor pada audit delay. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika, 2(2). Saputri, O. D. (2013). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay (Studi Empiris Pada Perusahaa-perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009. Samryn L.M. (2014). Pengantar Akuntansi: Mudah Membuat Jurnal Dengan Pendekatan Siklus Transaksi. Jakarta: Rajawali Pers. Sari, I. P., Ilham, E., & Satriawan, R. A. (2014). Pengaruh ukuran perusahaan, solvabilitas & reputasi kap terhadap audit delay pada perusahaan property & real estate di Bursa Efek Indonesia periode 2009 2012. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 1(2). Sari, M. M. R. (2014). Karakteristik komite audit dan audit delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 6(3). Sartim, S., & Suroto, S. (2018). Determinan Audit Delay (Studi Empiris pada Perusahaan yang Tergabung dalam Indeks LQ-45 di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2012–Januari 2017). Serat Acitya, 7(2), 8. Saemargani, F. I., & Mustikawati, R. I. (2015). Auditor Terhadap Audit Delay. Nominal, Barometer Riset Akuntansi dan Manajemen, 4 (2). Syahida, D. R., & MSi, A. A. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap Audit Delay Dengan Reputasi KAP Sebagai Variabel Pemoderasi (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta). Sebayang, E. V., & Laksito, H. (2014). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY (Studi Empiris Pada Perusahaan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012) (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomika dan Bisnis). Setianingrum, H. (2014). Pengaruh komponen karakteristik perusahaan terhadap intellectual capital disclosure (studi perusahaan go publik yang tergabung dalam indeks LQ-45 tahun 2012 dan 2013 di BEI). Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Shinta, A. (2013). Analisi Faktor-faktor yang Berpengaruh Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008- 2010. Universitas Diponegoro Semarang. Suryana, F. N., & Rahayu, S. (2018). Pengaruh Leverage, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan (studi Empiris Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016). eProceedings of Management, 5(2). Suryanto, T. (2016). Audit delay and its implication for fraudulent financial reporting: a study of companies listed in the Indonesian stock exchange. European Research Studies, 19 (1), 18. Tim Penyusun. (2014). Pedoman Penyusunan Skripsi. Jakarta : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. Torang, S. (2014). Metode Riset Struktur dan Perilaku Organisasi. Bandung: Alfabeta. Tuanakotta, T. M. (2013). Audit Berbasis ISA (International Standards on Auditing). Jakarta: Salemba Empat. Ulfah, U., & Nurhawaeny, E. (2019). PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, SOLVABILITAS TERHADAP AUDIT DELAY. Jurnal Proaksi, 6(1), 62-73. Uthama, G., & Juliarsa, G. (2016). Pergantian Auditor Sebagai Pemoderasi Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage pada Audit Delay. Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 17(1), 364-394. Warren, C. S., Revee, J. M., Duchac, J. E., Wahyuni, E. T., Jusuf, A. A. (2013). Pengantar Akuntansi Jakarta: Salemba Empat. WICAKSONO, P. P. (2017). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY (Studi Empiris pada Perusahaan-Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia) (Doctoral dissertation). Wijayanti, Y. P., Machmuddah, Z., & Utomo, S. D. (2019). Audit Delay: Case Studies at Conventional Banking in Indonesia. Journal of Innovation in Business and Economics, 3(01), 33-40. Wirakusuma, M. G. (2014). Fenomena Ketepatwaktuan Informasi Keuangan dan Faktor yang Mempengaruhi di Bursa Efek Indonesia. E Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 8(1). Sumber lain: www.indonesia-investments.com diakses pada (05 April 2019, 13.00 WIB). www.investasi.kontan.co.id diakses pada (02 Juli 2019, 15.00 WIB). www.idx.co.id diakses pada (22 Agustus 2019, 21.00 WIB). www.sahamok.com diakses pada (31 Oktober 2019, 23.15 WIB). www.britama.com diakses pada (12 Februari 2020, 14.41 WIB). www.idnfinancials.com diakses pada (10 Januari 2020, 09.13 WIB) citation: Wulandari, Nadya Dewi dan Fitrisia, Fitrisia dan Sumardi, Sumardi (2021) Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Terhadap Audit Delay Tahun 2014-2018. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. UHAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/8990/1/FEB_AKT_1602015165_%20NADYA%20DEWI.pdf