eprintid: 8967 rev_number: 15 eprint_status: archive userid: 2335 dir: disk0/00/00/89/67 datestamp: 2021-08-01 13:59:17 lastmod: 2022-06-23 07:01:56 status_changed: 2022-06-23 07:01:56 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Amalia, Adilah creators_name: Subaki, Ahmad creators_name: Rito, Rito creators_id: rito@uhamka.ac.id creators_orcid: 0000-0002-9233-1557 creators_orcid: 0000-0002-9233-1557 title: Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan dan Pergantian Auditor Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Sub Sektor Properti Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2019 ispublished: pub subjects: HD28 divisions: Akuntansi abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan dan pergantian auditor terhadap audit report lag pada perusahaan sub sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Variabel indepenen yang digunakan dalam penelitian ini adalah profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan dan pergantian auditor. Sedangkan variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah audit report lag. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 9 perusahaan sub sektor properti dan real estate dengan tahun penelitian 2014-2019 yang ditentukan menggunakan metode purposive sampling. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksplanasi. Hasil penelitian diperoleh berdasarkan pengolahan data menggunakan SPSS 26 dan menghasilkan persamaan regresi Y = 343,200 – 3,580X1 – 2,634X2 – 7,939X3 + 2,449X4. Hasil pengujian menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh terhadap audit report lag dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Likuiditas berpengaruh terhadap audit report lag dengan nilai signifikan 0,001 < 0,05. Ukuran perusahaan berpengaruh terhadap audit report lag dengan nilai signifikan 0,010 < 0,05. Pergantian auditor tidak berpengaruh terhadap audit report lag dengan nilai signifikan 0,809 > 0,05. Variabel profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan dan pergantian auditor berpengaruh terhadap audit report lag dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Kemampuan variabel bebas dalam menjelaskan variabel terikat dilihat pada nilai Adjusted R Square (Adjusted R2) sebesar 0,487 atau 48,7% yang artinya 48,7% variabel audit report lag dijelaskan oleh profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan dan pergantian auditor. Sedangkan sisanya 51,3% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Derajat hubungan yang dimiliki sebesar 0,487 atau 48,7% sehingga hubungan koefisien antar variabel dapat dikatakan sedang. Berdasarkan hasil penelitian, peneliti memberikan beberapa saran bagi peneliti selanjutnya yaitu diharapkan dapat menambah variabel yang dapat mempengaruhi audit report lag dan meneliti sektor perusahaan lain agar memperoleh hasil penelitian yang lebih baik. date: 2021-07-30 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. UHAMKA department: Fakultas Ekonomi dan Bisnis thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Agoes, S. (2017). Auditing Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan Oleh Kantor Akuntan Publik Buku 1 Edisi Ke-15. Jakgusma: Salemba Empat. Ali, M. S. dan Yeni, N. S. (2019). The Influence Of Governmentsize, Audit Opinion And Incubant On Audit Delay In The Provincial Government In Indonesia. International Journal Of Progressive Science And Technologies Vol 12 No. 2. Padang: Universitas Andalas. Arens, A. Randal J. Elder dan Mark S. Beasley. (2015). Auditing Dan Jasa Assurance Pendekatan Terintegrasi Edisi Ke-15. Jakarta: Erlangga. Ariana, K. R., dan Bawono, A. D. B. (2018). Pengaruh Umur Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag Dengan Profitabilitas Dan Solvabilitas Sebagai Variabel Moderating. Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 3(2), 118-126. Aristika, M. N., Trisnawati, R., dan Handayani, C. D. (2016). Pengaruh Opini Audit, Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaandan Laba Rugi Terhadap Audit Report Lag. Syariah Papper Accounting FEB UMS, ISSN 2460-0784. Surakarta : Universitas Muhammadiyah Surakarta. Artaningrum, R. G., Budhiartha, I. K.dan Wirakusuma, M. G. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan Dan Pergantian Manajemen Terhadap Audit Report Lag. E-Jurnal Akuntansi Dan Bisnis Universitas Udayana Vol. 6 No. 3 ISSN 2337-3067. Bali: Universitas Udayana. Asih, R. P. (2017). Pengaruh Opini Audit, Ukuran KAP, Komite Audit, Auditor Switching, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag. Artikel Ilmiah. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Keonomi Perbanas. Bapepam. (2012). Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal Dan Lembaga Keuangan Nomor: KEP-431/BL/2012 Tentang Penyampaian Laporan Keuangan. Brigham, E. F., & Joel, F. Houston (2017). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Salemba Empat: Jakarta. Dura, J. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Solvabilitasdan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia. Vol. 11 No. 1. Malang: STIE ASIA Malang. Ervilah Dan Fachriyah, N. (2015). Faktor-Faktor Yang Memepengaruhi Audit Delay. Skripsi. Malang: Universitas Brawijaya Malang. Fatmawati, M. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Porfitabilitas, Solvabilitas, Opini Audit Dan Ukuran KAP Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan LQ 45 Di Bursa Efek Indonesia. Saintifik@, 1(1), 35-42. Fahmi, I. (2018). Pengantar Manajemen Keuangan. Bandung : Alfabet. Fayyum, N. H, , dan Rustiana, S. H. (2019). The effect of Audit Tenure, company age, and company size on Audit Report Lag with manufacturing industrial specialization auditors as moderation variables. International conference on economic, management and accounting. Fitrawansyah. (2014). Fraud Dan Auditing Edisi Ke-1. Jakarta: Mitra Wacana Media. Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 Cetakan IX. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Gusmawati. (2018). Pengaruh Debt To Equity Ratio, Current Ratio, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Jangka Waktu Penyelesaian Audit. Skripsi. Riau: Universitas Maritim Raja Ali Haji Tanjungpinang. Halim, A. (2018). Auditing : Dasar-Dasar Audit Laporan Keuangan. Jakarta : Rajawali Pers. Jilid 1. Edisi Revisi. Hanasari, R. Y.. (2018). Pengaruh Reputsai KAP, Opini Auditor, Pergantian Auditor Dan Spesialisasi Auditor Terhadap Audit Delay. Skirpsi. Surakarta: Institus Agama Islam Negeri Surakarta. Hapsari, A. N., Dkk. (2016). The Influence Of Profitability, Solvency, And Auditor’s Opinion To Audit Report Lag At Coal Mining Companies. Binus Business Review Vo. 7 No.2. Purwokerto: Univesitas Jenderal Soedirman. Hariani, D. (2014). Faktor yang mempengaruhi audit report lag. Skripsi. Semarang : Universitas Diponegoro. Hartono, J. (2016). Teori portofolio dan Analisis Investatsi. Yogyakarta: BPFE. Hasanah, A. P. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, dan Reputasi Auditor Terhadap Audit Report Lag. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Hersan, K. Y., dan Fetrry, S. (2019). Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Jenis Industry Dan Audit Switching Terhadap Audit Report Lag. Jurnal Aplikasi Ekonomi, Akuntansi Dan Bisnis Vol. 2 No. 1. Universitas Katolik Parahyangan. Hery. (2017). Auditing Dan Assurance Pemeriksaan Akuntansi Berbasis Standar Audit Internasional. Jakarta: Grasindo. Kasmir, S. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Kusumawardani, F. (2013). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay. Accounting Analysis Journal, ISSN 2252-6765. Semarang: Universiatas Negeri Semarang. Lestariningrum, K. T. P. M., Dkk. (2020). The Effect Of Audit Switching, Audit Fee, And Auditor’s Opinion On Audit Delay. American Journal Of Humanities And Social Sciences Research Vol. 4 No. 1. Bali: Uviversitas Udayana. Lupiyandi, R., dan Ikhsan, R. B. (2015). Praktikum Metode Riset Bisnis. Jakarta: Salemba Empat. Mulyadi. (2014). Auditing Buku 1 Edisi Ke-6. Jakarta: Salemba Empat. Munawir, S. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat. Natonis, S. A., dan Tjahjadi, B. (2019). Determinant Of Audit Report Lag Among Mining Companies In Indonesia. Organization And Management Journal Vol. 15 No. 1. Surabaya: Universitas Airlangga. Ningsih, A. C., & Agustina, Y. (2020). Pengaruh Opini Audit, Pergantian Auditor, Dan Profitabilitas Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Sektor Perdagangan Eceran Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2018. Jurnal Ilmiah Akuntansi Rahmaniyah, 3(1), 68-87. Nisak, K. (2015). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitasdan Opini Audit Terhadap Audit Dela. Artikel Ilmiah. Padang: Universitas Negeri Padang. Nufita, I. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Report Lag. Jurnal Profita Universitas Negeri Yogyakarta, Edisi 4. Nurminda, Dkk. (2017). “Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. E-Proceeding Of Management Vol. 4 No. 1. 542-549. Universitas Telkom. Pawitri, N. M. P. dan Yadnyana, K. (2015), Pengaruh Audit Delay, Opini Audit, Reputasi auditor dan Pergantian Manajemen Pada Voluntary Auditor Switching, E-jurnal Akuntansi, Universitas Udayana, Vol.10 No.1, hlm.214-228. Pitaloka, D. F.dan Suzan, L. (2015). Pengaruh Ukuran Kap, Opini Audit, Ukuran Perusahaandan Profitabilitas Terhadap Audit Delay. E-Proceeding Of Management Vol. 2 No. 2 ISSN 2355-9357. Bandung: Universitas Telkom. Praptika, P. Y. H., dan Rasmini, N. K. (2016). Pengaruh Audit Tenure, Pergantian Auditor Dan Financial Distress Pada Audit Delay Pada Perusahaan Consumer Goods. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, Vol. 10, Hlm. 2052-2081. Puspita, K. D., dan Latrini, M. Y. (2014). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Anak Perusahaan, Leverage Dan Ukuran KAP Terhadap Audit Delay. E-jurnal Akuntansi Universitas Udayana, Vol.8 No.2. Bali. Ramadhan, I. (2017). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay. Skripsi. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta. Riyanto, B. (2016). Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE. Rustiarini, N. W., Dan Sugiarti, N. W. M. (2013). Pengaruh Karakteristik Auditor, Opini Audit, Audit Tenure, Pergantian Auditor Pada Audit Delay. Jurnal Imiah Akuntansi Dan Humanika JINAH Vol. 2 No. 2, ISSN 2089-3310. Singaraja : Universitas Mahasarawati Denpasar. Saed, M. Z. I. (2019). Analisis Faktor Profitabilitas, Pergantian Auditor, Audit Tenure dan Financial Distress Terhadap Audit Report Lag. Skripsi. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta. Sari, S. D. A. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Auditor Switching Terhadap Audit Delay. Skripsi. Sartono, A. (2015). Manajemen Keuangan Teori Dan Aplikasi. Edisi Ke-Empat. Yogyakarta: BPFE. Sastrawan, I. P., dan Latrini, M. Y. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitasdan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol. 12. No. 1 ISSN 2302-8556. Bali. Universitas Udayana. Sirait, P. (2017). Analisis Laporan Keuangan, Ekuilibria. Yogyakarta. Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatifdan R&D. Bandung: Alfabet. Sumartini, N. K. A., dan Widhiyani, N. L. S. (2014). Pengaruh Opini Audit, Solvabilitas, Ukuran KAP Dan Laba Rugi Pada Audit Report Lag. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol. 9 No. 1, ISSN 2302-8556. Bali Suparsada, N. P. Y. D., dan Putri, I. A. D. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Reputasi Auditor, Ukuran Perusahaan Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol.18 No. 1. Bali: Universitas Udayana. Susianto, S. N. (2017). Pengaruh Penerapan Wajib IFRS, Jenis Industri, Rugi, Anak Perusahaan, Ukuran Kap, Ukuran Perusahaan, Opini Auditdan Ukuran Komite Audit Terhadap Audit Report Lag. Jurnal Akuntansi Bisnis Vol. 15 No. 1. Universitas Katolik Soegijapranata. Syamsiyah, T. N. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempegaruhi Audit Delay. Skripsi. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta. Tannuka, S. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas, Dan Ukuran KAP Terhadap Audit Report Lag. Jurnal Muara Ilmu Ekonomi Dan Bisnis Vol. 2 No. 2. Jakarta: Universitas Tarumanegara. Tuanakotta, T. M. (2014). Audit Berbasis ISA (International Standards On Auditing). Jakarta: Salemba Empat. Verawati, N. M. A., dan Wirakusuma, M. G. (2016). Pengaruh Pergantian Auditor, Reputasi Kap, Opini Auditdan Komite Audit Pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol. 17 No. 2 ISSN 2302-8556. Bali: Universitas Udayana. Wawo, A. B., Nurdin, E., dan Yusran, S. D. (2017), Pengaruh Opini Audit dan Reputasi Auditor Terhadap Voluntary Auditor Switching. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Universitas Halu Oleo Kendari Sulawesi Tenggara, Vol. 2 No. 2, hlm. 49-60. Widhiasari, N. M. S., dan Budiartha, I. K. (2016). Pengaruh Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Reputasi Auditordan Pergantian Auditor Terhadap Audit Report Lag. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol. 15. No. 1 ISSN 2302-8556. Bali: Universitas Udayana. Yendrawati, R., dan Mahendra, V. W. (2018). The Influence Of Profitability, Liquidity, Company Size And Size Of Public Accountant Firm On Audit Report Lag. The International Journal Of Social Sciences And Humanities Invention Vol. 5 No. 12. Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia. citation: Amalia, Adilah dan Subaki, Ahmad dan Rito, Rito (2021) Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan dan Pergantian Auditor Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Sub Sektor Properti Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2019. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. UHAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/8967/1/FEB_AKT_1602015121_ADILAH%20AMALIA.pdf