eprintid: 27367 rev_number: 10 eprint_status: archive userid: 3868 dir: disk0/00/02/73/67 datestamp: 2023-08-10 07:39:56 lastmod: 2023-08-10 07:44:54 status_changed: 2023-08-10 07:44:54 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Wati, Virana Pretika title: Pengaruh Literasi Keuangan dan Pemahaman Produk Tabungan Syariah Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah (Studi Kasus Guru dan Karyawan Yayasan Salafiyah Syafi’iyyah Pangkalan Jati) ispublished: pub subjects: HB subjects: Skripsi divisions: 61206 abstract: Virana Pretika Wati, Pengaruh Literasi Keuangan dan Pemahaman Produk Tabungan Syariah Terhadap Minat Menabung di Bank Syariah (Studi Kasus Guru dan Karyawan Yayasan Salafiyah Syafi’iyyah Pangkalan Jati Jawa Barat), Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA Penulis melakukan penelitian tentang Pengaruh Literasi Keuangan dan Pemahaman Produk Tabungan Syariah Terhadap Minat Menabung di Bank Syariah. Populasi dalam penelitian ini ialah Guru dan Karyawan di Yayasan Salafiyah Syafi’iyyah Pangkalan Jati, Jawa Barat dengan populasi 48 guru dan karyawan dan seluruhnya dijadikan sampel. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode sampel jenuh. Pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan menggunakan SPSS versi 25.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: Uji T 1) Literasi Keuangan (X1) tidak berpengaruh terhadap Minat Menabung di Bank Syariah (Y) dengan nilai signifikansi 0,268 > 0,05. 2) Pemahaman Produk Tabungan Syariah (X2) berpengaruh signifikan terhadap Minat Menabung di Bank Syariah (Y) dengan nilai signifikansi 0,02 < 0,05. Secara bersama-sama variabel Literasi Keuangan dan Pemahaman Produk Tabungan Syariah berpengaruh secara simultan terhadap Minat Menabung di Bank Syariah dengan F hitung sebesar 7,225 dan tingkat signifikansi 0,002 (kurang dari 0,05) dalam penelitian ini variabel independen dapat menjelaskan variabel dependen sebesar 24,3% sedangkan 75.7% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini. date: 2021 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka department: Fakultas Agama Islam: Perbankan Syariah thesis_type: bachelor thesis_name: other referencetext: Anshori, M., & Iswati, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif. Surabaya: Airlangga University Press. Ascarya. (2006). Akad dan Produk Bank Syariah: Konsep dan Praktek di Beberapa Negara. Jakarta: Bank Indonesia. Bakti, U., Hairudin, & Alie, M. S. (2020). "Pengaruh Kualitas Pelayanan, Produk dan Harga Terhadap Minat Beli Pada Toko Online Lazada di Bandar Lampung". Jurnal Ekonomi, Vol 22 Nomor 1, 105. Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 EDISI 9. Yogyakarta: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Gultom, M. S., & Afifah, S. (2020). "Pengaruh Tingkat Literasi Warga Muhammadiyah Terhadap Inklusi Keuangan Produk Tabungan Bank Syariah". Jurnal Ekonomi Islam Volume 11, Nomor 2, 207. Herdianto, D. (2016). Creative Selling Everyday (Sell Creatively and Get Your Desired Respons). Jakarta: PT Elex Media Komputindo. Ismanto, H. (2019). Perbankan dan Literasi Keuangan. Yogyakarta: Deepublish Publisher. Japarianto, E., & Adelia, S. (2020). "Pengaruh Tampilan Web dan Harga Terhadap Minat Beli Dengan Kepercayaan Sebagai Intervening Variabel Pada E-Commerce Shopee". Jurnal Manajemen Pemasaran, Vol. 14, No. 1, 36. Kartini, S. (2019). Konsumsi dan Investasi. Semarang: Mutiara Aksara. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2017). Materi Pendukung Literasi Finansial. Jakarta. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2020). "Data Referensi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan". Diambil kembali dari Data Rreferensi Pendidikan da Kebudayaan: https://referensi.data.kemdikbud.go.id/index.php KNKS . (2019). Strategi Nasional Pengembangan Materi Edukasi Untuk Peningkatan Literasi Ekonomi dan Keuangan Syariah. Jakarta: Direktorat Pendidikan dan Riset Keuangan Syariah Komite Nasional Keuangan Syariah (KNKS). Pengaruh Literasi Keuangan..., Virana Pretika Wati, FAI, 2021. 74 Meidisa, C., & Susanti, F. (2019). "Pengaruh Preferensi dan Pengetahuan Produk Terhadap Minat Menabung Masyarakat Pada Bank Nagari Unit Layanan Syariah Cabang Pasar Raya Padang". INA-Rxiv, 7. Muchtar, B., Rahmidani, R., & Siwi, M. K. (2016). Bank dan Lembaga Keuangan Lain (Edisi Pertama). Jakarta: Kencana. Nurrohmah, R. F., & Purbayati, R. (2020). "Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan dan Kepercayaan Masyarakat Terhadap Minat Menabung di Bank Syariah". Jurnal Maps (Manajemen Perbankan Syariah), 149. OJK. (2016). Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan di Sektor Jasa Keuangan Bagi Konsumen dan/atau Masyarakat. SALINAN PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 76 /POJK.07/2016, 4. Otoritas Jasa Keuangan. (2017). "Strategi Nasional Literasi Keuangan di Indonesia". Revisit 2017, hal. 11. Otoritas Jasa Keuangan. (2019, November). OJK. Diambil kembali dari ojk.go.id: https://www.ojk.go.id/id/berita-dan-kegiatan/siaran-pers/Documents/Pages/Siaran-Pers-Survei-OJK-2019-Indeks-Literasi-Dan-Inklusi-Keuangan-Meningkat/SP%20-%20SURVEI%20OJK%202019%20INDEKS%20LITERASI%20DAN%20INKLUSI%20KEUANGAN%20MENINGKAT.pdf Perdana, E. (2016). Olah Data Skripsi Dengan SPSS 22. Pangkalpinang: 40. Purbohastuti, A. W., & Hidayah, A. A. (2020). "Meningkatkan Minat Beli Produk Shopee Melalui Celebrity Endoser". Jurnal Bisnis Terapan, 38. Rachman Hakim, M. A. (2020). "Analisis Pengaruh Literasi Keuangan Syariah Terhadap Keputusan Membuka Rekening Bank Syariah". Jurnal Ilmiah, 3. Roestanto, A. (2017). Literasi Keuangan. Yogyakarta: Istana Media. Rosyid, M., & Aris. (2016). Pemahaman Produk Bank Syariah Guru Pondok Pesantren Di Kabupaten Tangerang dan Sikap Menggunakan Produk Bank Syariah. Jurnal Islaminomic Vol. 7 No. 1, , 36-46. Rusdianto, H., & Ibrahim, C. (2016). "Pengaruh Produk Bank Syariah Terhadap Minat Menabung dengan Persepsi Masyarakat Sebagai Variabel Moderating di Pati". EQUILIBRIUM: Jurnal Ekonomi Syariah Volume 4, Nomor 1, 56. Soetiono, K., & Setiawan, C. (2018). Literasi dan Inklusi Keuangan Indonesia . Depok: Rajawali Pers. Sri Adnyawati, N. D., Marsiti, C. R., Widiartini, K., & Angendari, M. D. (2017). PERILAKU KONSUMEN. Depok: Rajawali Pers. Pengaruh Literasi Keuangan..., Virana Pretika Wati, FAI, 2021. 75 Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta. Triana, N., & Mahdi, F. (2017). "Pengaruh Pemahaman Produk (Familiarity) Perbankan Syariah Terhadap Nasabah Menabung di iB Hasanah PT. Bank BNI Syariah Cabang Pontianak". Jurnal Manajemen Motivasi Vol. 13 No. 2, 912. Wiroso. (2009). Produk Perbankan Syariah. Jakarta: LPFE Usakti. Yushita, A. N. (2017). "Pentingnya Literasi Keuangan Bagi Pengelolaan Keuangan Pribadi". JURNAL NOMINAL, 12. Yusuf, A. (2016). Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan. Jakarta: Prenamedia Group. Zakaria, L. D., Afifudin, & Mawardi, M. C. (2020). "Pengaruh Religiusitas, Fasilitas Layanan, Literasi Keuangan dan Bagi Hasil Terhadap Minat Mahasiswa untuk Menabung di Bank Syariah". Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi E-JRA Vol. 09 No. 11, 26. citation: Wati, Virana Pretika (2021) Pengaruh Literasi Keuangan dan Pemahaman Produk Tabungan Syariah Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah (Studi Kasus Guru dan Karyawan Yayasan Salafiyah Syafi’iyyah Pangkalan Jati). Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/27367/1/FAI_PERBANKAN%20SYARIAH%20_1707025037_VIRANA%20PRETIKA%20WATI.pdf