@phdthesis{repository24898, year = {2022}, title = {Pengaruh Current Ratio, Return On Equity, Debt To Equity Ratio terhadap Harga Saham (Pada Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di BEI Tahun 2015-2019)}, school = {Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA}, url = {http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/24898/}, abstract = {Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Current Ratio, Return on Equity, Debt to Equity Ratio, Harga Saham pada perusahaan food and beverage yang terdaftar di BEI Tahun 2015-2019. Sampel ini penelitian adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling yaitu bagian dari jumlah dan karateristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis manajemen keuangan, analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik meliputi: uji normalitas, uji multikolineritas, uji heteroskedastisitas dan uji auto korelasi, analisis linear berganda, dan pengujian hipotesis meliputi: uji statistik t (uji parsial), uji statistik F (uji simultan), analisis koefisien korelasi dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Current Ratio, Return On Equity, Debt to Equity Ratio secara simultan berpengaruh terhadap Harga Saham.}, author = {Fauzan Arrasyid, Rifqi} }