eprintid: 24222 rev_number: 7 eprint_status: archive userid: 3868 dir: disk0/00/02/42/22 datestamp: 2023-04-11 04:19:07 lastmod: 2023-04-11 04:19:07 status_changed: 2023-04-11 04:19:07 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Audhina, Iga Utami title: Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Laki-laki di SMK Wira Buana Kelurahan Pabuaran, Kecamatan Bojong Gede, Kabupaten Bogor tahun 2018. ispublished: pub subjects: RA0421 divisions: 13201 abstract: Latar Belakang: Data menunjukkan perilaku merokok remaja saat ini cenderung meningkat, usia mulai merokok pun semakin bergeser ke usia yang lebih muda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang berhubungan perilaku merokok pada remaja laki-laki di SMK Wira Buana Kelurahan Pabuaran, Kecamatan Bojong Gede, Kabupaten Bogor tahun 2018. Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain cross sectional. Data yang digunakan adalah data primer. Pengumpulan data dilakukan melalui metode angket dengan instrumen kuesioner. Analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis univariat dan bivariat dengan uji Chi Square (95%CI). Populasi dalam penelitian ini berjumlah 165 orang. Jumlah sampel yang diambil terdiri dari 98 orang. Teknik pengambilan sampel dengan cluster sampling. Hasil Penelitian: Hasil penelitian menunjukkan sebanyak 88.8% responden adalah remaja awal, 57.1% berpengetahuan tinggi, 56.1% memiliki sikap baik, 87.8% memiliki ketersediaan rokok, 86.7% memiliki keterjangkauan rokok, 53.1% memiliki orang tua perokok, 82.7% memiliki saudara serumah perokok, 98% memiliki teman perokok, 72.4% memiliki kontrol guru dan 55.1% terpengaruh iklan rokok. Berdasarkan hasil analisa uji statistik didapatkan variabel yang berhubungan dengan perilaku merokok pada responden adalah sikap dan keterjangkauan rokok (Pvalue<0.05). Sedangkan variabel yang tidak berhubungan adalah umur, pengetahuan, ketersediaan rokok, perilaku merokok orang tua, perilaku merokok saudara serumah, perilaku merokok teman sebaya, kontrol guru dan iklan rokok (Pvalue≥0.05) . Simpulan dan Saran: Guna menurunkan angka remaja yang merokok perlu dilakukan beberapa usaha oleh pemerintah dan pihak terkait, seperti pembuatan regulasi yang melarang penjualan rokok kepada anak di bawah umur, dan melarang iklan rokok di tempat umum maupun media cetak dan elektronik. date: 2018 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA department: Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan thesis_type: bachelor thesis_name: other referencetext: Achjar, K.H.A. (2012). Aplikasi Praktis Asuhan Keperawatan Keluarga. Jakarta : Sagung Seto. Adisti, Amelia. (2009). Hubungan Pengetahuan dan Sikap dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Laki-laki. Medan: Skripsi USU Repository. Alamsyah, R. M. (2009). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kebiasaan Merokok dan Hubungannya dengan Status Penyakit Periodontal Remaja Kota Medan 2007. Medan: Tesis USU Repository. Ali, M. (2011). Psikologi Remaja Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT Bumi Aksara. Amran, Yuli. (2012). Pengolahan dan Analisis Data Statistik di Bidang Kesehatan. Jakarta: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UIN Syarif Hidayatullah. Ariani, Risky. (2011). Hubungan Antara Iklan Rokok Dengan Sikap Dan Perilaku Merokok Pada Remaja. Semarang: Skripsi diterbitkan. Program Pendidikan Sarjana Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. Aula, E. L. (2010). Stop Merokok. Yogyakarta: Garailmu. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. (2013). Riset Kesehatan Dasar 2013. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI. Baharuddin. (2017). Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Pada Anak Usia Remaja Madya (15-18 Tahun). Makassar: Skripsi UIN Alauddin Repository. Febrina, dkk. (2016). Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Pada Atlet Basket Putra Universitas X Di Kota Semarang. Semarang: Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro. Vol. 4, No. 3, hal. 1018 – 1028. Fikiyah, dkk. (2012). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku Merokok pada Mahasiswa Laki-Laki Di Asrama Putra. Kediri: Jurnal STIKES RS Baptis Kediri. Vol. 5, No. 1, hal. 99 – 109. Fuadah, Maziyyatul. (2012). Gambaran Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku Merokok pada Mahasiswa Laki-laki Fakultas Teknik Universitas Negeri Jakarta Angkatan 2009. Depok: Skripsi UI Repository. Green W. Lawrence. et.al. (2009). Perencanaan Pendidikan Kesehatan Sebuah Pendekatan Diagnostik Trans Zulasmy Mamdy, Zarfiel Tafal dan Sudarti Kresno. Jakarta: Proyek Pengembangan Fakultas Kesehatan Masyarakat Departemen Pendidikan dan Kebudayaan RI. Trnas of Health Education Planning: a Diagnostic Approach. Hurlock, E. B. (2012). Psikologi Perkembangan. Jakarta: Erlangga. Hastono, SP. (2010). Statistik Kesehatan. Jakarta: UI Press. Hastono, SP. (2016). Analisis Data Pada Bidang Kesehatan. Jakarta: Rajawali Pers. Irfan, Muhammad. (2010). Gambaran Pengetahuan dan Sikap Siswa SLP Dharma Pancasila Medan tentang Rokok dan Iklan Rokok tahun 2010. Medan: Skripsi USU Repository. Jaya, Muhammad. (2009). Pembunuh Berbahaya itu Bernama Rokok. Yogyakarta: Riz’ma. King, Laura K. (2012). Psikologi Umum. Jakarta: Salemba Humanika. Liem, Andrian. (2014). Pengaruh Media Massa, Keluarga, dan Teman terhadap Perilaku Merokok Remaja di Yogyakarta. Surabaya: Jurnal Fakultas Psikologi, Universitas Ciputra. Vol. 18, No. 1, hal. 41-52. Maba, G. (2008). Ternyata Rokok Haram. Surabaya: PT. Java Pustaka. Maya Azkiati, Ade. (2012). Hubungan Perilaku Merokok Dengan Harga Diri Remaja Laki-laki Yang Merokok di SMK Putra Bangsa. Depok: Skripsi UI Repository. Monks. (2008). Pengantar Psikologi Perkembangan. Yogjakarta: Gajah Mada University Press. Nurdiennah, dkk. (2017). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Sopir Bus Akap di Terminal Terboyo Kota Semarang. Semarang: Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro. Vol. 5 No. 1, hal. 499 – 509. Notoatmodjo, S. (2010). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta. Notoatmodjo, S. (2010). Promosi Kesehatan: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Rineka Cipta. Notoatmodjo, S. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta. Nursalam, dkk. (2008). Pendidikan dalam Keperawatan. Jakarta: Salemba Empat. Rachmat, dkk. (2013). Perilaku Merokok Remaja Sekolah Menengah Pertama. Makassar: Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional. Vol. 10, No. 11, hal. 502 – 508. Rahmadi, dkk. (2013). Hubungan Pengetahuan dan Sikap Terhadap Rokok Dengan Kebiasaan Merokok Siswa SMP di Kota Padang. Padang: Jurnal Kesehatan Andalas. Vol. 2, No.1, hal. 25-28. Raehana. (2014). Faktor-faktor yang Berhubungan Dengan Siswa/I Merokok di SMP Negeri 36 Jakarta Timur tahun 2014. Depok: Skripsi: UI Repository. Riza, dkk. (2016). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Pada Usia Remaja di Pasantren Baitulsabri Lam Ateuk Kabupaten Aceh Besar Tahun 2016. Aceh: Jurnal Aceh Medika. Vol. 1, No. 1. hal. 16-26. Rochayati, dkk. (2015). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Merokok Remaja di Sekolah Menengah Kejuruan Kabupaten Kuningan. Tasikmalaya: Jurnal Keperawatan Soedirman. Vol. 10, No. 1, hal. 1 – 11. Rofiq, Ichsanu. (2014). Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Merokok Siswa SMP/MTs di Kecamatan Mojoagung Kabupaten Jombang tahun 2014. Depok: Skripsi UI Repository. Saryono. (2010). Metodologi Penelitian Kesehatan: Penuntun Praktis bagi Pemula. Yogyakarta: Mitra Cendekia. Sarwono, Sarlito W. (2012). Psikologi Remaja. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Septiana, dkk. (2015). Faktor Keluarga Yang Mempengaruhi Perilaku Merokok Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama. Aceh: Jurnal Ilmu Keperawatan. Vol. 4, No. 1. Sulistyawan, Ade. (2012). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Siswa Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Kota Tangerang Selatan tahun 2012. Tangerang: Skripsi UIN Repository. Suryadinata, Reza. (2014). Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kebiasaan Merokok Siswa Siswi SMK Bunda Kandung di Jakarta Selatan tahun 2014. Depok: Skripsi UI Repository. Santrock, J. W. (2009). Remaja. Jakarta: Erlangga. Sinaga, Hilmar. (2012). Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Merokok Siswa SLTP Swasta di Kecamatan Tapos Kota Depok tahun 2012. Depok: Skripsi UI Repository. Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Pusat Bahasa Depdiknas. Soetjiningsih. (2010). Tumbuh Kembang Remaja dan Permasalahannya. Jakarta: Sagung Seto. Tobacco Control Support Centre (TCSC-IAKMI). (2012). Fakta Tembakau Permasalahannya Di Indonesia. ). Jakarta: Kemenkes RI. Utami, Sih. (2013). Hubungan Bentuk Konformitas Teman Sebaya Terhadap Tipe Perilaku Merokok Pada Remaja Laki-laki Usia Pertengahan di SMAN 97 Jakarta. Tangerang: Skripsi UIN Repository. Widianti, Eneng Vini. (2014). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Pada Siswa SMP Negeri “X” Di Kota Bogor tahun 2014. Depok: Skripsi UI Repository. Widyawathi, dkk. (2014). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Merokok Pada Siswa Kelas X di SMKN 5 Denpasar. Denpasar: Jurnal Ilmu Keperawatan FK UNUD Vol. 2, No.1. Wijayanti, dkk. (2015). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Merokok Remaja di Sekolah Menengah Kejuruan Kabupaten Kuningan. Semarang: Jurnal Keperawatan Soedirman. Vol. 10, No.1, Hal. 1-11. citation: Audhina, Iga Utami (2018) Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Laki-laki di SMK Wira Buana Kelurahan Pabuaran, Kecamatan Bojong Gede, Kabupaten Bogor tahun 2018. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/24222/1/FIKES_KESMAS_1405015071_%20IGA%20UTAMI%20AUDHINA.pdf