eprintid: 22713 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3868 dir: disk0/00/02/27/13 datestamp: 2023-03-30 07:13:51 lastmod: 2023-03-30 07:13:51 status_changed: 2023-03-30 07:13:51 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Yayang Julianto, Achmad title: Zine Sebagai Media Perlawanan Rasisme (Analisis Isi Kualitatif Terhadap Zine Bandung Supporter Alliance) ispublished: pub subjects: JF subjects: Skripsi divisions: 70201 abstract: Di Indonesia, kasus rasisme sering ditemui, khususnya dalam dunia sepakbola. Sepakbola yang seharusnya bisa sebagai alat pemersatu bangsa, malah dijadikan alat pemisah bangsa. Salah satu kelompok supporter atau firm yang sering menyuarakan anti-rasisme ialah Bandung Supporter Alliance (BSA) lewat media alternatif berupa zine. BSA merupakan kelompok supporter yang tersebar di sekitar Bandung dan sekitarnya, yang dibentuk atas dasar kemanusiaan dan anti-rasisme. Penelitian ini membahas mengenai Zine sebagai media perlawanan rasisme. Penelitian ini menggunakan paradigma konstruktivisme, menurut paradigma ini, antara peneliti dan subyek yang diteliti perlu tercipta empati dan interaksi dialektis agar mampu merekonstruksi realitas yang diteliti melalui metode kualitatif seperti observasi partisipan. Teori rasisme ini mengangkat rasisme untuk mendukung dari kegiatan jurnalisme berupa zine. Bagaimana rasisme yang sudah menjamur dimana-mana bahkan sepakbola yang bisa dan sering memakan korban jiwa, sudah sepatutnya diberikan ruang di media-media ternama agar terdengarnya suara mengenai rasisme ini. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif dan metode analisis menggunakan analisis isi kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan peneliti adalah dokumen, wawancara mendalam, dan studi pustaka. Teori utama yang digunakan adalah teori isi media. Hasil penelitian zine BSA edisi “Rasisme dan Sepakbola” terbitan Issue 01, April 2019 menunjukan media alternatif berupa zine sebagai alat bagi perlawanan rasisme yang sudah menjamur dalam sepakbola ataupun diluar sepakbola. Perlawanan melalui zine ini pun berisikan cerita dari pengalaman langsung para penulis, grafis yang mendukung, latar belakang orang bertindak rasisme, sejarah rasisme yang terus-terusan ada hingga sampai saat ini, dan berisikan mengenai diskusi serta kolektif yang dilakukan BSA. Serta munculnya para jurnalisme warga untuk menuliskan perlawanan rasisme ini melalui media alternatif berupa zine. Kontribusi penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan tentang fenomena rasisme, khususnya rasisme dalam sepakbola yang sudah dianggap sebagai sesuatu yang diabaikan date: 2021 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof Dr HAMKA department: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik : Ilmu komunikasi thesis_type: bachelor thesis_name: other referencetext: Ardianto, Elvinaro dkk., 2014. Komunikasi Massa. Bandung: Simbiosa Rekatama Media. Atton, Chris. 2002. Alternative Media, India: SAGE Publications. Bungin, Burhan. 2011. Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana Predana Media Group. Cangara, H. Hafied. 2013. Pengantar Ilmu Komikasi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Cull, Nicholas John, David Culbert, and David Welch. 2003. Propaganda and Mass Persuasion: A Historical Encyclopedia, 1500 To The Present. California: ABCCLIO, Inc. Denzin, NK dan Lincoln, YS. 2010. Handbook of Qualitative Research.Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Dauverger, Maurice. 2010. Sosiologi Politik. Jakarta: Rajawali Perss. Daldjoeni, N. 1997. Seluk Beluk Masyarakat Kota (Pusparagam Sosiologi Kota Dan Ekologi Sosial, Bandung: Alumni Duncombe, Stephen. 2008. Notes From The Undreground: Zines and the Politics of Alternative Culture. New York: Verso. Effendy, Onong Uchjana. 2013. Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Fiske, John. 2012. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada. Fredrickson, George M. 2005. Rasisme: Sejarah Singkat. Yogyakarta: Bentang Pustaka. HM, Zainuddin. 2011. The Journalist Buku Basic Wartawan Bacaan Wajib Para Wartawan, Editor, dan Mahasiswa Jurnalistik. Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher. Kriyantono, Rachmat. 2014. Teknik Praktis Riset Komunikasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group Lexy, J Moleong. 2014 Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Liliweri, Alo. 2018. Prasangka, Konflik, dan Komunikasi Antarbudaya. Jakarta: Kencana. Liliweri, Alo. 2011. Komunikasi Antar Personal. Jakarta: Remaja Rosdakarya. McQuail, Denis. 2011. Teori Komunikasi Massa. Jakarta: Salemba Humanika. Miles, M.B, Huberman, A.M, & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook, Edition 3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Pres. Morissan, 2015. Teori Komunikasi Individu Hingga Massa. Jakarta: Kencana Perdana Media Group. Mulyana, Deddy. 2013. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Nurudin. 2013. Pengantar Komunikasi Massa. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada Pepih, Nugraha. 2012. Citizen Journalism: Pandangan, Pemahaman dan Pengalaman. Jakarta: Kompas Media Nusantara. Sanderson, Stephen K. 2011. Makro Sosiologi Sebuah Pendekatan Terhadap Realitas Sosial. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Severin, James W. Tankard. 2011. Teori Komunikasi: Sejarah, Metode, dan Terapan di Dalam Media Massa. Jakarta: Kencana. Suandi, Imam. 2010. Langkah Otomatis Jadi Citizen Journalist. Jakarta: Dian Rakyat. Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta. Sumadiria, AS. Haris. 2014. Jurnalistik Indonesia. Bandung: Simbiosa Rekatama Media. Vivian, John. 2015. Teori Komunikasi. Jakarta: Kencana. Jurnal: Maryani, E. (2018). Literasi.co sebagai Media Alternatif dan Ko-operasi Akar Rumput . Jurnal Kajian Komunikasi, 6(2), 261-276.Vantiani, Ika. 2010. Zine, Media Tanpa Mesti yang Mesti Dimaksimalkan Lagi, Makalah workshop Penulisan Kritik Seni Rupa, @ruangrupa, Jakarta 17 Juni 2010. Skripcova, Lucia. 2017. Motivations And Incentives of Community Media Content Creators: A Case Study Of Spodnas. Journal Of Communication Today. 8(2). University Of SS. Cyril and Methodius. Trnava. Internet: http://metaruang.com/bandung-supporter-alliance-dan-perlawanan-dalam-sepakbola/ (yang di akses pada 14 April 2020, 22:34 WIB). https://fandom.id/artikel/analisis/opini/jauhkan-sepakbola-dari-rasisme/ (yang di akses pada 27 Juni 2020, 20:46 WIB). https://www.provoke-online.com/index.php/lifestyle/event-agenda/17725-sub-zine-fest-2018-beranikan-diri-rilis-subzine-zip-kompilasi-tulisan-dan-komik-zine-maker (yang di akses pada 28 Juni 2020, 13:35 WIB). citation: Yayang Julianto, Achmad (2021) Zine Sebagai Media Perlawanan Rasisme (Analisis Isi Kualitatif Terhadap Zine Bandung Supporter Alliance). Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof Dr HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/22713/1/FISIP_ILMU%20KOMUNIKASI%20_%201606015142_%20ACHMAD%20YAYANG%20JULIANTO.pdf