eprintid: 22276 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3858 dir: disk0/00/02/22/76 datestamp: 2023-04-02 11:47:10 lastmod: 2023-04-02 11:47:10 status_changed: 2023-04-02 11:47:10 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Hanubun, Bienraudha A. creators_name: Fatmawati, Sofia creators_name: Situmorang, Almawati title: IDENTIFIKASI GLIMEPIRID DAN METFORMIN DALAM JAMU ANTIDIABETES YANG DIJUAL DI SHOPEE MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS (KLT) DAN SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis ispublished: pub subjects: R subjects: RS divisions: 48201 abstract: Pengetahuan produsen menjadi sangat penting dalam upaya pencegahan konsumsi bahan kimia obat yang tidak terkontrol. Diketahui hingga saat ini BPOM masih menemukan beberapa produk obat tradisional yang mengandung BKO. Bahan kimia obat menjadi selling point bagi produsen karena dapat bereaksi cepat pada tubuh. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kandungan bahan kimia obat (BKO) glimepirid dan metformin hidroklorida pada jamu antidiabetes yang dijual di Shopee. Sampel jamu yang digunakan sebanyak 10 sampel yang berbeda kemudian diidentifikasi menggunakan metode Kromatografi Lapis Tipis (KLT) dengan baku, spiked sample, dan 10 sampel. Hasil Kromatografi Lapis Tipis membuktikan bahwa 10 sampel terbukti negatif mengandung metformin dan salah satu sampel diduga positif mengandung glimepirid dengan nilai Rf yang hanya selisih 0,5 dengan Rf baku glimepirid dan spiked sample. Sampel positif mengandung BKO diuji kembali menggunakan Kromatografi Lapis Tipis Preparatif dengan mendapatkan analit dari sampel yang diduga positif, kemudian hasil analit diuji kembali menggunakan Spektrofotometri UV-Vis pada panjang gelombang 200-400 nm dengan mendapatkan panjang gelombang maksimum untuk baku glimepirid sebesar 228,90 nm dan sampel sebesar 231, 40 nm serta spektrum sampel yang terlihat mirip dengan baku glimepirid sehingga sample terbukti positif glimepirid. Kata Kunci: Jamu, Glimepirid, Metformin, Kromatografi Lapis Tipis (KLT), Spektrofotometri UV-Vis. date: 2022 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: Fakultas Farmasi dan Sains thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Aberg JA, Lacy CF, Amstrong LL, Goldman MP, Lance LL. 2009. Drug Information Handbook, 17 edition, Lexi-Comp for the American Pharmacists Association. Adlina S. 2020. Pengembangan Metode Analisis Metformin dan Glimepirid Dalam Tablet Secara KLT – Spektrofluorometri. Tesis. Institut Teknologi Bandung. Bandung. Hlm. 11. Al ASA, Hayashi S, Thoren KL, Olson KR. 2013. Metformin Overdose-induced in the absence of other diabetic drugs. Clinical toxicology Jourmal. 51(5)(444-447). https://doi.org/10.3109/15563650.2013.784774 Andayani R, Pitasari F, Rusdi. 2015. Development and Validation of TLC Densitometry Method For Simultaneous Determination of Metformin HCl and Glibenclamide in Tablets Dosage Form. Journal of Chemical and Pharmaceutical Research. Padang. Hlm. 159-164. Badan Pengawas Obat dan Makanan. 2018. Metode Analisis Untuk Pengujian. Pusat pengembangan Pengujian Obat dan Makanan Nasional. Jakarta. Hlm. 643. Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia. 2020. Tentang Perubahan Atas Peraturan BPOM No. 8 Tahun 2020 Tentang Pengawasan Obat dan Makanan yang Diedarkan Secara Daring. Jakarta. Hlm. 3. Basit A, Riaz M, Fawwad A. 2012. Glimepiride: Evidence-Based Facts, Trends, and Observation : Vascular Health and Risk Managment. Dovepress Journal. Hlm. 466. Biswal SJ, Sahoo PN, Murthy. 2009. Phsycochemical Properties of Glimepiride in Solid Dispersions with Polyethylene Glycol 20000. Int. J.of Pharm. Sci and Nanotechnology. Vol. 2, issue 2, 537-543. Campbell RK. 1998. Glimepiride: Role of a Sulfonylurea in the Treatment of Type 2 Diabetes Mellitus. Annals of Pharmacotherapy. 32(10): 1044-1052. https://doi.org/10.1345/aph.17360 Depkes RI. Farmakope Indonesia Edisi V. 2014. Jakarta :Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Hlm. 502 dan 848. Dewi NLA, Andayani LPS, Pratama RBR, Yanti NND, Manibuy JI, Warditiani NK. 2018. Pemisahan, Isolasi, dan Identifikasi Senyawa Saponin dari Herba Pegagan (Centella asiatica L. Urban). Jurnal Farmasi Udayana Vol 7. No. 2 . Badug. Hlm. 68-7. Dhole SM, Khedekar RB, Amnerkar ND. 2013. Development and Validation of HPTLC Densitometry Method For Simultaneous Estimation of Rosiglitazon and Glimepiride in Fixed Tablet Dosage Form. Journal of The Chilean Chemical Society. India. Hlm. 1-4. http://d.doi.org/10.4067/S0717- 97072013000200004 Gandjar IG, Rohman A. 2007. Kimia Farmasi Analisis. Pustaka Belajar. Yogyakarta. Hlm. 222, 353, 366, dan 368. Gandjar IG, Rohman A. 2015. Spektroskopi Molekuler Untuk Analisis Farmasi. Cetakan I. Gadjah Mada Univesity Press. Yogyakarta. Hlm. 28. Gandjar IG, Rohman A. 2015. Analisis Obat Secara Spektrofotometri dan Kromatografi. Pustaka Pelajar. Yogyakarta. Hlm. 75. Gufron M. 2013. Nanoenkapsulasi Metformin dengan Nanokitosan sebagai Obat Antidiabetes Tipe II. Skripsi. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Institut Pertanian Bogor. Bogor. Hlm. 1. Harmanto N, Subroto MA. 2007. Pilih Jamu dan Herbal Tanpa Efek Samping. PT. Elex Media Komputindo. Jakarta. Hlm xii. Induri M, Y RP, Bhagavanraju M, K PR. 2011. Development and Validation Of A Spectrophotometric Method for Quantification and Dissolution Studies of Glimepiride in Tablets. E-Journal of Chemistry. India. 9(2), 993-998. Kamienski M, J Keogh. 2015. Farmakologi Demystified. Edisi 1.Rapha Publishing. Yogyakarta. Hlm. 434. Katzung, Bertram, Master, Susan, B, Trevor, Anthony, J. 2012. Hormon Pankreas dan Obat Antidiabetes. Dalam : Kennedy, M,S,N. Farmakologi Dasar dan Klinik. Edisi 12. EGC. Jakarta. Hlm. 837-851. Katzung BG, Masters SB, Trevor AJ. 2009. Basic and Clinical Pharmacology. 11th Edition. New York: McGraw-Hill Medical. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2010. Riset Kesehatan Dasar. Pemerintah Republik Indonesia. Hlm. 417. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2018. Riset Kesehatan Dasar. Pemerintah Republik Indonesia. Hlm. 71. Khopkar SM.1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta. UI Press. Hlm. 226. Khopkar SM. 2003. Kimia Analisis. Jakarta. UI Press. Hlm. 419. Khorsid A, Abdelhamid NS, Abdelaleem EA, Amin MM. 2018. Simultaneous Determination of Metformin and Pioglitazone in Presence of Metformin Impurity by Different Spectrophotometric and TLC – Densitometric Methods. Symbiosis Online Publishing. Mesir. Hlm. 2-8. Maggadani BP, Sugianto N, Hayun. 2019. “Analytical Method Optimization And Validation Of Glibenclamide And Metformin Hydrochloride In Diabetic Herbs Product By Thin-Layer Chromatography-Densitometry. International Journal Of Applied Pharmaceutical. Hlm. 84. Menkes RI. 2012. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 007 Tahun 2012 Tentang Registrasi Obat Tradisional. Menteri Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta. Hlm. 6. Moffat AC, Oseelton MD, Widdop B. 2005. Metformin : Clarke’s Analysis of Drugs and Poisons. Pharmaceutical Press. London. Hlm. 1-3. Moffat AC, Oseelton MD, Widdop B. 2011. Clarke’s Analysis of Drugs and Poisons. Pharmaceutical Press. London. Mulja M, Suharman. 1995. Analisis Instrumental. Penerbit Universitas Airlangga. Surabaya. Hlm. 21. Muller G. 2000. The Molecular Mechanisme of The Insulin-Mimetic/Sensitizing and Activity of The Antidiabetic Sulfonylurea Drug Amary. The Picower Institute Press. Mol Med, 6 (11):907-933. Ndaraha S. 2014. Diabetes Melitus Tipe 2 dan Tatalaksana Terkini. Medicinus. Jakarta. Hlm. 9-16. PERKENI. 2011. Konsensus Pengelolaan dam Pencegahan Diabetes Melitus Tipe 2 di Indonesia. Jakarta. Hlm. 1. PERKENI. 2015. Konsensus pengelolaan dan pencegahan diabetes melitus tipe 2 di Indonesia. PB PERKENI. Jakarta. Hlm. 11. Putra RJS, Achmad A, Pramestutie HR. (2017). Kejadian Efek Samping Potensial Terapi Obat Anti Diabetes Pasien Diabetes Melitus Berdasarkan Algoritma Naranjo. Pharmaceutical Journal Of Indonesia. Malang. Hlm. 48. Retnaningtyas Y, Wulandari L, Punu WGF. (2014). Development And Validation Of A TLC Densitometric Method For Determination Of Glimepiride In Tablets. Jurnal Kimia Terapan Indonesia. Jember. Hlm. 11-15. Rivai H, Adha VW, Fauziah F. 2016. Development and Validation of Thin Layer Chromatography – Densitometry Method For Determination of Glimepiride in Tablets. Journal of Chemical and Pharmaceutical Research. Padang. 8(3):841-848. www.jocpr.com Rohman A. 2015. Analisis Obat. Cetakan I. Gadjah Mada Univesity Press. Yogyakarta. Hlm. 33. Rohman A. 2019. Analisis Farmasi dengan Kromatografi Cair. Graha Ilmu. Yogyakarta, Hlm. 33 dan 59. Romadhona RN. 2018. Identifikasi Metformin Hidroklorida dalam Jamu Kencing Manis Sediaan Pil Secara Kromatografi Lapis Tipis- Spektrofotodensitometri. Karya Tulis Ilmiah. Poltekes Kemenkes Jakarta II. Jakarta. Hlm 26. Rubiyanto D. 2016. Teknik Dasar Kromaografi. Edisi 1. Penerbit Deepublish. Yogyakarta. Hlm. 33 dan 45. Sastrohamidjo H.1985. Kromatografi. Edisi I. Liberty. Yogyakarta. Hlm. 26-30. Stahl E. 1969. Thin Layer Chromatography: A laboratory Handbook. 2th ED. Springer Verlag, Berlin. Hlm. 97-101. Stahl E. 1985. Analisis Obat Secara Kromatografi dan Mikroskopi. Penerbit IT. Bandung. Hlm. 3. Sudjadi. 1988. Metode Pemisahan. Cetakan Pertama. Penerbit Kanisius. Yogyakarta. Sunaryo. 2015. Kimia Farmasi. Penenerbit Buku Kedokteran EGC. Jakarta. Hlm. 173. Suryadarma M. 2004. Pengembangan Metode Analisis. Airlangga Press. Surabaya. Suryawati S, Masyhuri. 2021. Pemikiran Guru Besar Universitas Gadjah Mada Menuju Indonesi Maju 2024. UGM Press. Yogyakarta. Hlm. 105. Susanti. 2017. Waspada Obat Tradisional Mengandung Bahan Kimia Obat. Jurnal Bahan Alam Indonesia. Yogyakarta. 1 (1) : 18-20. Sweetman SC. 2009. Martindale The Complete Drug Reference. Thirty Sixth Edition. New York. Pharmaceutical Press. Hlm 441-453. Tilaar M, Widjaja BT. 2014. The Power of Jamu Kekayaan dan Kaarifan Lokal Indonesia. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Hlm. 17 dan 18. Topic V, Flipic S, Popovic G, Nikolic K, Agbaba D. 2013. TLC Determination Of Glimepiride And Its Main Impurities In Pharmaceutical. Journal Of Liquid Chromatography And Related Technologies. Serbia. Hlm. 1-19. Watson DG. 2009. Analisis Farmasi Buku Ajar Untuk Mahasiswa Farmasi dan Praktis Kimia Farmasi. Edisi 2. Penerbit buku kedokteran EGC. Jakarta. Hlm. 370 dan 371. Wulandari L. 2011. Kromatografi Lapis Tipis. Cetakan Pertama. PT. Taman Kampus Presindo. Jember. Hlm. 4. Wu Y, Ding Y, Tanaka Y, Zhang W. (2014). Risk Factors Contributing to Type 2 Diabetes and Recent Advances in the Treatment and Prevention. Int J Med Sci. Ivyspring International Publisher. China. Hlm. 1185. Yanlinastuti Y, Fatimah S. 2016. Pengaruh Konsentrasi Pelarut Untuk Menentukan Kadar Zirkonium dalam Paduan U-Zr dengan Menggunakan Metode Spektrofotometri UV-vis. Universitas Indonesia. Jakarta. Hlm. 22. https://doi.org/10.7150/ijms.10001 Yuliarti N. 2009. Sehat, Cantik, Bugar dengan Herbal dan Obat Tradisional. Penerbit ANDI. Yogyakarta. Hlm. 2. citation: Hanubun, Bienraudha A. dan Fatmawati, Sofia dan Situmorang, Almawati (2022) IDENTIFIKASI GLIMEPIRID DAN METFORMIN DALAM JAMU ANTIDIABETES YANG DIJUAL DI SHOPEE MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS (KLT) DAN SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/22276/1/FS03-220502.pdf