eprintid: 22143 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3858 dir: disk0/00/02/21/43 datestamp: 2023-04-02 11:03:24 lastmod: 2023-04-02 11:03:24 status_changed: 2023-04-02 11:03:24 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Azizah, Larasati creators_name: Islam, Zainul creators_name: Maifitrianti, maifitrianti title: KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTI HIPERTENSI DAN KONTROL TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS CILEUNGSI PERIODE SEPTEMBER – OKTOBER 2020 ispublished: pub subjects: R subjects: RS divisions: 48201 abstract: Hipertensi adalah kondisi tekanan darah yang meningkat dan sering tidak menimbulkan gejala sehingga disebut silent killer. Tekanan darah tinggi secara terus menerus dalam jangka waktu yang lama dapat menimbulkan komplikasi pada penderita seperti penyakit jantung koroner (PJK), gagal ginjal dan stroke. Kepatuhan penggunaan obat antihipertensi mempengaruhi tercapainya keberhasilan terapi dan kontrol tekanan darah yang baik pada penderita hipertensi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kepatuhan minum obat, faktor yang mempengaruhi kepatuhan minum obat, kontrol tekanan darah pada pasien hipertensi dan hubungan kepatuhan minum obat dengan kontrol tekanan darah pada pasien hipertensi di Puskesmas Cileungsi. Penelitian ini bersifat non eksperimental dengan pendekatan cross sectional. Jumlah pasien yang digunakan sebagai sampel memenuhi kriteria inklusi maupun eksklusi sebanyak 70 pasien. Instrument yang digunakan adalah kuesioner Morisky Medication Adherence Scale (MMAS-8) untuk menilai kepatuhan minum obat pada penderita hipertensi. Tekanan darah diukur menggunakan alat Spyghmomanometer yang telah di validasi. Hasil penelitian menunjukan kepatuhan rendah sebesar 44.3%, kepatuhan sedang 34,3% dan kepatuhan tinggi sebesar 21.4% dengan tekanan darah terkontrol sebebesar 40% dan tekanan darah tidak terkontrol sebesar 60%. Berdasarkan hasil analisis bivariat Chi Square faktor pendidikan berkaitan dengan kepatuhan minum obat dengan p-Value 0,023 dan Berdasarkan analisis Spearman rho menunjukan adanya hubungan signifikan yang kuat antara kepatuhan minum obat dengan kontrol tekanan darah dengan nilai p-value 0,000 dengan koefisien korelasi 0,717. Semakin meningkatnya kepatuhan minum obat maka semakin baik kontrol tekanan darah pasien hipertensi. Kata Kunci: Hipertensi, Kepatuhan, Kontrol Tekanan Darah date: 2021 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: Fakultas Farmasi dan Sains thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Adi, G., Setia, R., & Eka, N. (2019). Faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan minum obat pasien hipertensi peserta prolanis di Puskesmas Pringapus kabupaten Semaran. Journal of health and Natural products . Agustina, & R, C. (2017). Gambaran pola pengobatan hipertensi di puskesmas Berbah Sleman Yogyakarta bulan Januari 2017. Jurnal Kesehatan. Azalya, B., Murti, T., & Mudholi, A. (2017). Faktor yang mempengaruhi kepatuhan pasien hipertensi rawat jalan peserta askes dan dampaknya pada biaya. jurnal info kesehatan. Boyoh, M. (2015). Hubungan pengetahuan kepatuhan minum obat pada pasien diabetes mellitus tipe 2 di ppoliklinik endokrin rumah sakit prof. Dr. R.D. Kandou Manado. jurnal keperawatan. Dipiro, J., Wells, B., Schwinghammer, T., & Dipiro, C. (2015). Pharmacotherapy Handbook Ninth edition. Inggris: McGraw-Hill Education Companies. Fatmah, S. N. (2012). Kepatuhan pasien yang menderita penyakit kronis dalam mengkonsumsi obat harian. Jurnal Kesehatan. Gede, I. D., Ayu, I., & Nyoman, N. (2018). Hubungan kadar gula darah dengan hipertensi pada pasien diabetes mellitus tipe 2 di RSUP Sanglah. Jurnal Kesehatan. Gunawan, & Setiabudi. (2016). Farmakologi dan Terapi edisi 6. Jakarta: Badan Penerbit FKUI. Hamsah, Irwan, & Bambang. (2017). Hubungan perilaku mengontrol tekanan darah dengan kejadian hipertensi . jurnal ilmiah kesehatan. Hardianti, I. S. (2017). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kontrol tekanan darah pada pasien hipertensi di puskesmas kota Bandar Lampung . Lampung: Universitas Lampung . Harijanto, W., Achmad, R., & Arief , A. (2015). Pengaruh konseling motivational interviewing terhadap kepatuhan minum obat penderita hipertensi. jurnal kedokteran brawijaya. Hesriantica, D., & Diana, R. (2017). Hubungan pengetahuan dan riwayat hipertensi dengan tindakan pengendalian tekanan darah pada lansia. jurnal berkala epidemiologi. Indonesia, K. K. (2015). profil kesehatan indonesia tahun 2015. Indonesia, K. K. (2018). Riset Kesehatan Dasar tahun 2018. Jakarta: Kemenkes RI. Jaeynisha, & Ngurah, G. (2017). Gambaran tingkat pengetahuan terhadap hipertensi dan kepatuhan minum obat pada penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Kintamani I Bangli-Bali. Intisari sains medis. Kabo. (2010). Bagaimana menggunakan obat Kardiovaskular secra rasional. Jakarta: Balai penerbit FKUI. Kenny, P., & Made, L. (2013). Kepatuhan mengkonsumsi obat pasien hipertensi di Denpasar ditinjau dari kepribadian tipe A dan tipe B . jurnal ilmiah mahasiswa. Listiani, D., & Eka, Y. (2020). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan penderita hipertensi di puskesmas Karang Dipo kabupaten Muratara. Jurnal epidemiologi. Marangoni, A. (2011). Aging with multi morbidity: A systematic review of the literatur. ageing research view . Mardina, F. (2018). Hubungan kepatuhan minum obat antihipertensi terhadap tercapainya target terapi pasien hipertensi di Puskesmas Wirobrajan Yogyakarta. Journal of pharmaceutical and medical research . Morisky, M., & Dimatteo, M. R. (2011). The Morisky 8-item self-report measure of medication-taking behavior (MMAS-8). jurnal of epidemiology. Muhadi. (2016). JNC VII : Evidence based guideline penanganan pasien hipertensi dewasa. jurnal ilmiah. Natalia, W., Indayani, W., & Aditya. (2019). Identifikasi tingkat kepatuhan pasien geriatri yang mnderita hipertensi disertai penyakit penyerta di RSU Pancaran kasih Manado Periode September - Oktober 2018 . Jurnal Kesehatan. Nur, I., Yuli, A., Dhian, A., & Sutaryo, S. (2018). Penderita hipertensi dewasa lebih patuh daripada lansia dalam minum obat penurun tekanan darah. Jurnal kesehatan masyarakat. Permatasari, J., Rasmala, & Yanti, N. (2018). Evaluasi kepatuhan pasien hipertensi lanjut usia melalui home pharmacy care di wilayah kerja puskesmas Paal V Jambi. Riset informasi kesehatan. Pramudianto, & Evaria. (2018). Mims Indonesia petunjuk konsultasi edisi 18. Jakarta: BIP. Ramadhan, A. M., Arsyik , & Indah, A. (2015). Evaluasi penggunaan oba antihipertensi pad apasien hipertensi rawat jalan di puskesmas Sempaja Samarinda. Jurnal Sains dan Kesehatan. Sabrina, L. (2013). hubungan kebiasaan berolahraga jalan kaki dengan kontrol tekanan darah pada pasien hipertensi. jakarta: Universitas islam negeri syarif hidayatullah. Sahat, S. (2011). panduan penggunaan obat. jakarta: rosemeta publisher. sinuraya, R. K., Siagian, B. J., Taufik, a., Destiani, P. D., & Puspitasari, I. M. (2018). Tingkat kepatuhan pengobatan pasien hipertensi di fasilitas kesehatan tingkat pertama di kota Bandung. Jurnal Farmasi klinis Indonesia. Yu Ting Li, H. (2016). medication adherencee and blood pressure control among hypertensive patients with coexisting long-termm conditions in primary care setting . observational study. citation: Azizah, Larasati dan Islam, Zainul dan Maifitrianti, maifitrianti (2021) KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTI HIPERTENSI DAN KONTROL TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS CILEUNGSI PERIODE SEPTEMBER – OKTOBER 2020. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/22143/1/FS03-220155.pdf