eprintid: 22138 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3858 dir: disk0/00/02/21/38 datestamp: 2023-04-02 11:02:59 lastmod: 2023-04-02 11:02:59 status_changed: 2023-04-02 11:02:59 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Setiawan, Doni creators_name: Wiyati, Tuti creators_name: Hikmawanti, Ni Putu title: AKTIVITAS ANTIOKSIDAN FRAKSI DAUN SEMBUKAN (Paederia foetida L.) TERHADAP PARAMETER MALONDIALDEHID (MDA) PADA KONDISI TIKUS HIPERGLIKEMIA DAN HIPERLIPIDEMIA ispublished: pub subjects: R subjects: RS divisions: 48201 abstract: Sembukan (Paederia foetida L.) merupakan salah satu tanaman yang memiliki kandungan metabolit sekunder fenolik sebagai aktivitas antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui pengaruh pemberian fraksi n-heksan, fraksi etil asetat, fraksi air, daun sembukan terhadap aktivitas dari daun sembukan yang mempunyai aktivitas antioksidan parameter MDA pada kondisi tikus hiperglikemia dan hiperlipidemia. Penelitian ini menggunakan tikus Sprague dawley sebanyak 30 ekor yang dibagi menjadi 6 kelompok perlakuan terdiri dari kelompok kontrol normal (diberi pakan standar), dan kontrol negatif yang diberi Na CMC 0,5%, kontrol positif yang diberi tokoferol(150 IU), fraksi n-heksan, fraksi etil asetat, dan fraksi air dengan dosis 336,0433 mg/kgBB. Seluruh kelompok diinduksi streptozotocin dan pakan hiperlipid kecuali kontrol normal. Data dianalisis dengan menggunakan ANOVA satu arah dan dilanjutkan dengan uji Tukey. Hasil kadar MDA serum darah menunjukan bahwa kelompok fraksi dan kelompok positif berbeda bermakna dalam menurunkan kadar MDA dengan kelompok kontrol negatif yang membuktikan bahwa fraksi air memiliki aktivitas antioksidan terbaik dibanding fraksi lainnya (fraksi n-heksan>fraksi etil asetat). Fraksi air daun sembukan berpotensi dikembangkan sebagai sumber antioksidan alami. Kata kunci: Antioksidan, MDA, Paederia foetida L Daun Sembukan, Tokoferol date: 2021 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: Fakultas Farmasi dan Sains thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Sembukan (Paederia foetida L.) merupakan salah satu tanaman yang memiliki kandungan metabolit sekunder fenolik sebagai aktivitas antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui pengaruh pemberian fraksi n-heksan, fraksi etil asetat, fraksi air, daun sembukan terhadap aktivitas dari daun sembukan yang mempunyai aktivitas antioksidan parameter MDA pada kondisi tikus hiperglikemia dan hiperlipidemia. Penelitian ini menggunakan tikus Sprague dawley sebanyak 30 ekor yang dibagi menjadi 6 kelompok perlakuan terdiri dari kelompok kontrol normal (diberi pakan standar), dan kontrol negatif yang diberi Na CMC 0,5%, kontrol positif yang diberi tokoferol(150 IU), fraksi n-heksan, fraksi etil asetat, dan fraksi air dengan dosis 336,0433 mg/kgBB. Seluruh kelompok diinduksi streptozotocin dan pakan hiperlipid kecuali kontrol normal. Data dianalisis dengan menggunakan ANOVA satu arah dan dilanjutkan dengan uji Tukey. Hasil kadar MDA serum darah menunjukan bahwa kelompok fraksi dan kelompok positif berbeda bermakna dalam menurunkan kadar MDA dengan kelompok kontrol negatif yang membuktikan bahwa fraksi air memiliki aktivitas antioksidan terbaik dibanding fraksi lainnya (fraksi n-heksan>fraksi etil asetat). Fraksi air daun sembukan berpotensi dikembangkan sebagai sumber antioksidan alami. Kata kunci: Antioksidan, MDA, Paederia foetida L Daun Sembukan, Tokoferol Eleazu. C.O., Eleazu K.C., Chukwuma. S., Essien. U.N. 2013. Review of the mechanism of cell death resulting from streptozotocin challenge in experimental animals, its practical use and potential risk to humans. Journal Diabetes Metabolisme Disordorder, 12, 60. Firdaus. M. 2011. Aktivitas Antioksidan Ekstrak Rumput Laut Coklat.Jurnal Pengolahan Hasil Perikanan Indonesia Vol 16 No 01. Universitas Brawijaya. Malang. Fajriaty I, H. Hariyanto I, Saputra II, Silitonga M. 2017. Skrining Fitoimia dan Analisis Kromatografi Lapis tipis dari Ekstrak Etanol Buah Lerak (Sapindus rarak). Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains Vol. 6 No. 2. Farasat M, Nejad RAK, Nabavi SMB, Namjooyan F. 2014. Antioxidant Activity, Total Phenolics and Flavonoid Contents of some Edible Green Seaweeds from Northern Coasts of the Persian Gulf. Journal of Pharmaceutical Research. Goodman dan Gilman. 2012. Dasar Farmakologi Terapi. Edisi 10 Volume 4. Tim Alih Bahasa Sekolah Farmasi ITB. EGC. Jakarta. Hlm. 1850. Grotto D, Lucas SM, Juliana V, Clovis P, Gabriela G. 2009. ―Importance of The Lipid Peroxidation Biomarkers and Methodological Aspects of Malondialdehyde Quantification‖. Journal Pharmacy. Universitas Federal de Santa Maria, Brazil. Guo X-X, Wang Y, Wang K, Ji PB, Zhou F. 2018. Stability Of A Type 2 Diabetes Rat Model Induced By High-Fat Diet Feeding With Low-Dose Streptozotocine Injection. Journal Of Zheijiang University Science B (Biomedicine & Biotechnogy). Guyton AC dan Hall JE. 2007. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. 11th edition. Jakarta. EGC. Halliwell, B.;Gutteridge, J.M.C. 2000. Free Radikal In Biology And Medicine, New York. Oxford University Press. Hanani E. 2015. Analisis Fitokimia. Jakarta. EGC. Hlm. 10-14, 83-177. Hanani E, Mun‘im A, Sekarini R. 2005. Identifikasi Senyawa Antioksidan dalam Spons Callyspongia SP dari Kepulauan Seribu. Majalah Ilmu Kefarmasian Vol. II No. 3. Hariyatmi. 2004.Kemampuan vitamin e sebagai antioksidan Terhadap radikal bebas pada lanjut usia.Jurnal MIPA vol 14 No.1.Surakarta. UMS. Harvey, R. A. dan Champe, P.C., 2013. Farmakologi Ulasan Bergambar, Edisi 4, C. Ramadhani, Dian [et al], Tjahyanto, Adhi, Salim, ed., Jakarta, Buku Kedokteran EGC. Isfahlan, Ahmad, Abdollah, Reza, and Rashid, 2010, Antioxidant and Antiradical Activities of Phenolic Extracts from Iranian Almond (Prunus amygdalus L.) Hulls and Shells. Turk J Biol, 34, 165-173. Jusman SW. 2013. Biokimia Eksperimen Laboraturium. Widya Medika. Jakarta. Hlm. 153. Jusup, I. 2014. Pengaruh Vitamin E Dan Olahraga Terhadap Stres Oksidatif: Studi Pada Mencit Yang Terpapar Minyak Goreng Berulang. Journal Nutrition Health. 2 (3). Kennedy, M. S. N., 20 2. ‗Pancreatic Hormones & Antidiabetic Drugs’, in Katzung, B.G., Masters, S.B., and Trevor, A.J., Basic & Clinical Pharmacology, 12th Ed.,The McGraw-Hill Companies, New York, Section VII, Chapter 41 Kumar R, S. Vijayalakshmi, S. Nadanasabapathi. 2017. Health Benefit of Quersetin‖. Jurnal Life Science Vol 2 No 2. India. Mabruroh AI. 2015. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Tanin dari Daun Rumput Bambu (Lophatherum gracile Brongn) dan Identifikasinya. Skripsi. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim, Malang. Majd Naeem E, Tabandeh MR, Shahriari A, Soleimani Z. 2017. Okra (Abelmoscus esculentus) Improved Islets Structure, and Down-Regulated PPARs Gene Expression in Pancreas of High-Fat Diet and StreptozotocinInduced Diabetic Rats. Cell Journal. Vol. 20. No. 1. Hlm 31-40 Marjoni R. 2016. Dasar-dasar Fitokimia. Trans Info Media. Jakarta. Nabyl. 2009. Mengenal Diabetes. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. National Research Council. 2001. Nutrient Requirement of Dairy Cattle. 8th Revised Edition. National Academy Press, Washington NIE, Xu-qiang et al. 2016. Rutaecarpine Ameliorates Hyperlipidemia And Hyperglycemia In Fat-Fed, Streptozotocin-Treated Rats Via Regulating The IRS-1/PI3K/Akt and AMPK/ACC2 Signaling Pathways. Acta Pharmacologica Sinica. Hlm. 483-496. Nisma F, Situmorang A, Fajar M. 2010. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol 70% Bunga Rosella (Hibiscus sabdariffa L.) Berdasarkan Aktivitas SOD (Superoxyd Dismutase) dan Kadar MDA (Malondialdehide) pada Sel Darah Merah Domba yang Mengalami Stres Oksidatif In vitro. Jurnal Farmasains Vol 1(1). Nurdiana, Aulia CK. 20 6. ―Pengaruh Pemberian Tablet Effervescent Mawar Merah terhadap Kadar Ureum Darah Tikus Putih Galur Wistar yang Diinduksi Karbon Tetraklorida (CCl4). Jurnal Kesehatan FKUB. Universitas Brawijaya, Malang Pal, Manas Kumar., 2011, Evaluation Of Anthelmintic Activity Of Leaves Of Paederia Foetida, International Journal of Pharma and Bio Sciences Vol 2 Hal 3. India. Parwanto D, Wibowo MA. 2015. ― Uji Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksisitas Fraksi Daun Kentutan (Paederia Foetida L.). Jurnal kedokteran Kesehatan Indonesia vol 4 hal 1-2. Parwati NKF, Napitupulu M, Diah AWM. 2014. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun Binahong (Anredera cordifolia (Tenore) Steenis.) dengan 1,1-diphenyl-2-Pikrilhidrazil (DPPH) Menggunakan Spektrofotometer UV-Vis. Jurnal Akademika Kimia. Universitas Tadulako, Palu. Redha A. 2010. Flavonoid: Struktur, Sifat Antioksidan dan Peranannya dalam Sistem Biologis. Jurnal Belin Vo. 5 No. 2. Rush J.W.E, Denniss S.G, GrahamD.A. 2005. Vascular Nitric Oxide and Oxidative Stress: Determinants of Endothelial Adaptations to Cardiovascular Disease and to Physical Activity.Can J Appl Physiol 30(4):442-474. Rowe R.C, Paul J.S, Marian E.Q. 2009. Handbook of Pharmaceutical Exipients 6th Edition. The Pharmaceutical Press. London. Saifudin A, Rahayu V, Teruna HY. 2011. Standardisasi Bahan Obat Alam. Graha Ilmu. Yogyakarta. Sari WM, Wahdaningsih S, Untari EK. 2014. Efek Fraksi n—Heksana kulit Hylocereus polyhizus Terhadap Kadar Malondialdehida Tikus Stres Oksidatif. Jurnal Pharmacy Science Res.Universitas Tanjungpura, Pontianak Sayuti K, Rina Y. 2015. Antioksidan Alami dan Sintetik. Andalas University Press. Padang. Sen, S. et al., 2010. Free Radicals , Antioxidants , Diseases And Phytomedicines : Current Status And Future Prospect Nitrogen Species. , 3(1), pp.91–100. Schiffman SS, Graham BG. Taste and smell perception affect appetite and immunity in the elderly. Europe J of Clinical Nutrition 2000: 54(suppl 3) : 554-63 Singh Z, Indrakaran PK, Pramit S, Rupinder K. 2014. Use of Malondialdehyde as a Biomarker For Assessing oxidative Stress in Different Disease Pathologies : a Review Article Iranian J Publ Health. Vol 43(3). Hlm 7– 16. Sloane E. 2003. Anatomi dan Fisiologi Untuk Pemula. EGC. Jakarta. Hlm 319- 321. Soegondo S.2005, Diagnosis dan Klasifikasi Diabetes Mellitus Terkini dalam Penatalaksanaan Diabetes Mellitus Terpadu. Balai Penerbit FKUI, Jakarta Suarsana IN, Wresdiyati T, Suprayogi A. 20 3. ―Respon Stres Oksidatif dan Pemberian Isoflavon terhadap Aktivitas Enzim Superoksida Dismutase dan Peroksidasi Lipid pada Hati Tikus. JITV Vol 18. Trihendradi C. 2004. Memecahkan Kasus Statistik: Deskriptif, Parametrik, dan Non-Parametrik dengan SPSS 12. Andi. Yogyakarta. Valko M , Rhodes CJ, Moncol J, & Izakovic M. 2006. Free Radical, metal and antioxidant in oxidative stress induced cancer. J Chem. Biol. Rusia, 160.p.1—40. Vikas Kumar, Yadav Pankajkumar S, Udaya Pratap Singh, Hans raj Bhat, Md. Kamaruz Zaman. Pharmacogostical and Phytochemical study on the leaves of Paederia Foetida linn. Departement pf pharmaceutical sciences, Diburgarh University. India. Warisno dan Dahana K. 2009. Investasi Sengon : Langkah Praktis Membudidayakan Pohon Uang. Gramedia ustaka Utama. Jakarta. Werdhasari, A, 20 4 ‗Peran antioksidan bagi kesehatan‘, Jurnal Biotek Medisiana Indonesia, vol. 3, no. 2, hh. 59-68. Widyaningsih W, Sativa R, Primardiana I. 2015. Efek Antioksidan Ekstrak Etanol Ganggang Hijau (Ulva lactuca L.) Terhadap Kadar Malondialdehid (MDA) dan Aktivitas Enzim Superoksida Dismutase (SOD) Hepar Tikus yang Diinduksi CCl4. dalam: Jurnal Media Farmasi. Vol 12 No 2. Winarsi H. 2011. Antioksidan Alami & Radikal Bebas Potensi dan Aplikasinya dalam Kesehatan. Kanisius. Yogyakarta. Hlm 11-23. Wiyono,P. 2003. Peranan Hiperglikemia Terhadap Terjadinya Komplikasi Kronik Diabetes Melitus. Berkala Ilmu Kedokteran, 35, 1. World Health Organization (WHO). 2015. Ketamine (INN) Update Review Report Agena Item 6. 1. Expert Committee on Drug Depenence, Geneva. Hlm. 13. Yuhernita, Juniarti. 2011. Analisis Senyawa Metabolit Sekunder dari Ekstrak Metanol Daun Surian Yang Berpotensi Sebagai Antioksidan. Jurnal Sains Vol. 15 No. 1. Yuliani S, Wasito, & Hastari W. 2002. Pengaruh pemberian vitamin E terhadap kadar malondialde hid plasma pada tikus yang diberi pakan lemak tinggi. J.Sain Vet,XX(I). Yustika RA, Aulinni‘am, Sasangka P. 20 3. Kadar Malondialdehid (MDA) dan Gambaran Histologi Pada Ginjal Tikus Putih (Rattus novergicus) Pasca Induksi Cylosporine-A. Skripsi. Universitas Brawijaya, Malang. Zuhra, C.F., Tarigan, J.B., dan Sihotang, H., 2008, Aktivitas Antioksidan Senyawa Flavonoid dari Daun Katuk (Sauropus androgunus (L) Merr.), Jurnal Biologi Sumatera, 3(1) : 7-10 citation: Setiawan, Doni dan Wiyati, Tuti dan Hikmawanti, Ni Putu (2021) AKTIVITAS ANTIOKSIDAN FRAKSI DAUN SEMBUKAN (Paederia foetida L.) TERHADAP PARAMETER MALONDIALDEHID (MDA) PADA KONDISI TIKUS HIPERGLIKEMIA DAN HIPERLIPIDEMIA. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/22138/1/FS03-220150.pdf