eprintid: 22048 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3858 dir: disk0/00/02/20/48 datestamp: 2023-04-02 10:54:38 lastmod: 2023-04-02 10:54:38 status_changed: 2023-04-02 10:54:38 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Mulyaningsih, Ayu creators_name: Sunaryo, Hadi creators_name: Ladeska, Vera title: UJI AKTIVITAS ANTIDEMENSIA EKSTRAK ETANOL 70% DAUN SUNGKAI (Peronema canescens Jack.) PADA TIKUS MODEL DEMENSIA DENGAN METODE MORRIS WATER MAZE ispublished: pub subjects: R subjects: RS divisions: 48201 abstract: Sungkai (Peronema conescens Jack.) memiliki kandungan flavonoid, alkaloid, saponin, senyawa fenol, steroid dan terpenoid. Kandungan flavonoid merupakan antioksidan yang memiliki aktivitas sebagai antidemensia. Penelitian ini bertujuan untuk menguji aktivitas antidemensia ekstrak daun sungkai pada tikus dengan menggunakan metode Morris Water Maze. Penelitian yang pertama dilakukan dengan pembuatan ekstraksi daun sungkai dengan metode yang digunakan yaitu maserasi. Pengujian antidemensia menggunakan hewan uji tikus sebanyak 25 ekor yang dibagi menjadi 5 kelompok, yaitu kelompok negatif Na-CMC, kelompok positif Pirasetam 500 mg/kgBB, kelompok dosis pertama daun sungkai 1,125 mg/kg, kelompok dosis kedua daun sungkai 2,25 mg/kg, dan dosis ketiga daun sungkai 3,375 mg/kg. Tahap selanjutnya melakukan uji Morris Water Maze yang pertama dilakukan tikus direnangkan selama tahap latihan selama 5 hari dan dilakukan induksi Electroconvulsive selama 8 hari dan tahap terakhir dilakukan pemberian oral kemudian amati waktu latensi. Analisis statistik data menggunakan One Way ANOVA dan uji Tukey HSD untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan antar kelompok. Hasil persentase peningkatan yang didapat pada masing-masing kelompok yaitu kelompok 1 kontrol negatif (70,29%), kelompok 2 kontrol positif (85,08%), Dosis 1 (78,39%), Dosis 2 (84,75%), dan Dosis 3 (85,61%). Berdasarkan hasil analisa tersebut bahwa dosis 1,2 dan 3 memiliki aktivitas sebagai antidemensia. Hasil persentase menunjukkan hasil yang lebih baik yaitu pada dosis 3 (3,375 mg/kgBB) karena memiliki hasil yang sebanding dengan kontrol positif yaitu piracetam (500 mg/kgBB). Kata Kunci : Antidemensia, Flavonoid, Morris Water Maze, Sungkai. date: 2021 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: Fakultas Farmasi dan Sains thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Access Economics. 2006. Demensia Di Kawasan Asia Pasifik: Sudah Ada Wabah, Dementia In The Asia Pacific Region. Anugoro, D. (2016). The Art Of Medicine. PT. Gramedia Pustaka Utama. Aspamufita N, Yuliani S. 2013. Efek Ekstrak Etanol Rimpang Temulawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb) Untuk Memori Spasial Pada Demensia Yang Diinduksi Trimetyltin. Pharmaciana 3 (2): 57–62 Cuppett, S., M. Schrepf And C. Hall III. (1954). Natural Antioxidant – Are They Reality. Dalam Foreidoon Shahidi: Natural Antioxidants, Chemistry, Health Effect And Applications, AOCS Press, Champaign, Illinois: 12-24 Departemen Kesehatan PI. 1995. Materi Medika Indonesia. Jilid VI. Jakarta. Departemen Kesehatan RI. Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2000.Parameterstandar Umum Ekstrak Tumbuhan Obat.Departemen Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta.Indonesia. Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2008.Farmakope Herbal Indonesia. Edisi I. Departemen Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta. Indonesia. Dirjen POM. 2002. Buku Panduan Teknologi Ekstrak. Departemen Kesehatan RI. Jakarta. Desmiaty, Y.; Ratih H.; Dewi M.A.; Agustin R. Penentuan Jumlah Tanin Total Pada Daun Jati Belanda (Guazuma Ulmifolia Lamk) Dan Daun Sambang Darah (Excoecaria Bicolor Hassk.) Secara Kolorimetri Dengan Pereaksi Biru Prusia. Ortocarpus. 2008. 8, 106-109 Erlidawati, D. 2018. Potensi Antioksidan Sebagai Antidiabetes. Syiah Kuala University Press. Banda Aceh. Fattal-Valevski, A.2011. Thiamine (Vitamin B1). Complementary Health Practice Review. Hlm. 12 Fayez, A. M., Elnoby, A. S., Bahnasawy, N. H., & Hassan, O. (2019). Neuroprotective Effects Of Zafirlukast, Piracetam And Their Combination On L-Methionine-Induced Vascular Dementia In Rats. Fundamental And Clinical Pharmacology, 33(6), 634–648. Fransisca, D., Kahanjak, D. N., & Frethernety, A. (2020). Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Sungkai (Peronema Canescens Jack) Terhadap Pertumbuhan Escherichia Coli Dengan Metode Difusi Cakram Kirby-Bauer. Jurnal Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan (Journal Of Environmental Sustainability Management), 4(1), 460–470. Gacar, N., Mutlu, O., Utkan, T., Komsuoglu Celikyurt, I., Gocmez, S. S., & Ulak, G. (2011). Beneficial Effects Of Resveratrol On Scopolamine But Not Mecamylamine Induced Memory Impairment In The Passive Avoidance And Morris Water Maze Tests In Rats. Pharmacology Biochemistry And Behavior, 99(3), 316–323. Hagerman, A. E. Tannin Handbook. Department Of Chemistry And Biochemistry, Miami University. 2002. Halim, K. F. K., Jalani, K. J., Mohsin, H. F., & Wahab, I. A. (2020). Phytochemical Screening Of Peronema Canescens Jack. International Journal Of Pharmaceuticals, 1(March), 7–15. Hanani, E. (2015). Analisis Fitokimia. In Egc. Hlm 10, 11, 83, Dan 146. Handajani, F. (2019). Oksidan Dan Antioksidan Pada Beberapa Penyakit Dan Proses Penuaan. Zifatama Jawara. Hasanah, N. (2015). Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Daun Salam. Jurnal Pena Medika, 5(1), 55–59. Herri Zan Piete, D. (2011). Pengantar Psikoptologi Untuk Keperawatan. PRENADA MEDIA GROUP. Ibrahim, A., & Kuncoro, H. (2012). Identifikasi Metabolit Sekunder Dan Aktivitas Antibakteri Ekstrak Daun Sungkai (Peronema Canescens Jack.) Terhadap Beberapa Bakteri Patogen. Journal Of Tropical Pharmacy And Chemistry, 2(1), 8–18. Ide, P. (2008). Gaya Hidup Penghambat Alzheimer. PT Elex Media Komputindo. Ismaludin Ahmad, Arsyik Ibrahim. 2015. Bioaktvitas Ekstrak Metanol Dan Fraksi N-Hekana Daun Sungkai (Peronema Canescens Jack) Terhadap Larva Udang (Artemia Salina Leach). Universitas Mulawarman, Samarinda, Kalimantan Timur. Kennedy, David O.Polyphenols And The Human Brain: Plant “Secondary Metabolite” Ecologic Roles And Endogenous Signaling Functions Drive Benefits. Advances In Nutrition. 2014;5:512-33. Ketut, A., & Fitri, F. 2020. Faktor Risiko Kejadian Demensia Berdasarkan Studi Literatur. Universitas Triatma Mulya. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Pemkab Jombang. Kurniawati, R. (2013). Malnutrisi Pada Demensia. Jurnal Kedokteran Syiah Kuala, 13(2), 110–116. Krisdyana, Hanim, Sugiarto. 2020. Vitamin B6, B12, Asam Folat, Tekanan Darah Dan Demensia Pada Usia Lanjut. IAGIKMI. Universitas Airlangga. La Ode Alifariki, D. (2019). Epidemiologi Hipertensi. PT. Leutika Nouvalitera. Luo, J., S. Min, K. Wei. P. Li, J. Dong, And Y. Liu. 2011. Propofol Protects Against Impairment Of Learning-Memory And Imbalance Of Hippocampal Glu/GABA Induced By Electroconvulsive Shock In Depressed Rats. J Anesth. Vol 25: 657- 665 Manjare M, Abhijit V. Tilak, Bhalchandra T. Rane, Sanjay A. Dabhade, Rahul R. Bhalsinge, Harshal P. Patil. 2003. Study Of Effects Of Donepezil And Aspirin On Working Memory In Rats Using Electroconvulsive Shock Model. Department Of Pharmacology, Dr. D.Y. Patil Medical College, India Marjoni R. 2016. Dasar-Dasar Fitokimia Untuk Diploma III Farmasi.Jakarta.Trans Info Media. Mikkelsen, K., Stojanovska, L., Tangalakis, K., Bosevski, M., & Apostolopoulos,V. (2016). Cognitive Decline: A Vitamin B Perspective. Maturitas, University Cardiology Clinic, Medical School, Skopje, Macedonia. Hlm.4 Moeliono, A.P., Maryadhi, N.M.D.D., Cahyadi, M.F., Irmayanti, N.M.F. And Leliqia, N.P.E., 2014. Uji Aktivitas Antidementia Minuman Gambir Dan Minuman Gambir Kombucha Lokal Bali Secara In Vivo. Jurnal Farmasi Udayana. Vol.3 No.1. Hlm: 1-3. Ningsih, A., Subehan, Dan M. Natsir D. 2013.Potensi Antimikroba Dan Analisis Spektroskopi Isolat Aktif Ekstrak N- Heksan Daun Sungkai (Peronema Canescens) Terhadap Beberapa Mikroba Uji. Journal Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin. Pada, I., Mus, M., Yani, A. P., Ruyani, A., Ansyori, I., & Irwanto, R. (2013). The Potential Test Of Sungkai Young Leaves ( Peronema Canescens ) To Maintain Goodhelth ( Immunity ) In Mice ( Mus Musculus ) Seminar Nasional XI Pendidikan Biologi FKIP UNS Biologi , Sains , Lingkungan , Dan Pembelajarannya . 245–250. Pigot, M., Andrade, C. And FRANZCP, C.L. 2008. Pharmacological Attenuation Of Electroconvulsive Therapy-Induced Cognitive Deficits: Theoretical Background And Clinical Findings. The Journal Of ECT, Vol 24 No.1 , Hlm: 57-67. Plantamor. 2008. Plantamor Situs Dunia Tumbuhan, Informasi Spesies-Sungkai. Diakses Tanggal 16 Januari 2021 Dari Http://Plantamor.Com/Species/Info/Peronema/Canescens. Prasetya, D. Y., & Yuliani, S. (2014). Aktivitas Ekstrak Rimpang Temulawak (Curcuma Xanthorrhiza Roxb.) Pada Radial Arm Maze Dan Pasive Avoidance Test Tikus Model Demensia. Pharmaciana, 4(2), 157–164. Priyatno D. 2010. Paham Analisis Statistik Data Dengan SPSS. Medikom, Yogyakarta. Hlm. 41, 71, 76. Putranto, A. M. H. (2014). Examination Of The Sungkai’s Young Leaf Extract (Peronema Canescens) As An Antipiretic, Immunity, Antiplasmodium And Teratogenity In Mice (Mus.Muculus). International Journal Of Science And Engineering, 7(1), 30–34. Rowe RC, Paul JS, Marian EQ. 2012. Handbook Of Pharmaceutical Exipient. 7th Edition. Saputra, O., & Sitepu, R. J. (2016). Pengaruh Konsumsi Flavonoid Terhadap Fungsi Kognitif Otak Manusia The Effect Of Flavonoid Consumption In Cognitive Function Of Human Brain. Medical Journal Of Lampung University, 5(September), 134–139. Sari, C. W. M., Ningsih, E. F., & Pratiwi, S. H. (2018). Description Of Dementia In The Elderly Status In The Work Area Health Center Ibrahim Adjie Bandung. Indonesian Contemporary Nursing Journal (ICON Journal), 3(1), 1. Septiana SI, Puruhita N. 2015. Pengaruh Pemberian Ikan Teri (Engraulis 48 Encrasicolus) Pada Memori Spasial Tikus Sprague Dawley Usia Satu Bulan. Journal Of Nutrition College 4 (1): 1-9. Soeharto, I. 2004. Penyakit Jantung Koroner Dan Serangan Jantung. PT. Gramedia Pustaka Utama. Suranto, A. (2011). Terbukti POME Tumpas Penyakit. Pustaka Bunda, Grup Puspa Swara Anggota Ikapi. Syahdrajat T. 2015. Panduan Menulis Tugas Akhir Kedokteran Dan Kesehatan Edisi Pertama. Prenadamedia Group, Jakarta. Hlm. 114. Vifta, R. L., & Advistasari, Y. D. (2018). Skrining Fitokimia , Karakterisasi , Dan Penentuan Kadar Flavonoid Total Ekstrak Dan Fraksi-Fraksi Buah Parijoto ( Medinilla Speciosa B .). Prosiding Seminar Nasional Unimus, 1, 8–14. Werdhasari, A. (2014). Peran Antioksidan Bagi Kesehatan. Jurnal Biomedik Medisiana Indonesia, 3(2), 59–68. Yuslianti, E. R. (2018). Pengantar Radikal Bebas Dan Antioksidan. Group Penerbitan Cv Budi Utama. citation: Mulyaningsih, Ayu dan Sunaryo, Hadi dan Ladeska, Vera (2021) UJI AKTIVITAS ANTIDEMENSIA EKSTRAK ETANOL 70% DAUN SUNGKAI (Peronema canescens Jack.) PADA TIKUS MODEL DEMENSIA DENGAN METODE MORRIS WATER MAZE. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/22048/1/FS03-220122.pdf