TY - THES TI - UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN SERTA PENETAPAN KADAR FENOLIK DAN FLAVONOID TOTAL EKSTRAK n-HEKSANA DAUN SENGGUGU (Rotheca serrata (L.) Steane & Mabb.) ID - repository21842 UR - http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/21842/ PB - Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA A1 - Choirunnisa, Nia A1 - Hanani, Endang A1 - Sjahid, Landyyun Rahmawan AV - public N2 - Tanaman genus Rotheca Raf. famili Lamiaceae merupakan tanaman yang banyak tumbuh di Indonesia. Daun senggugu telah banyak dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai obat untuk penyembuhan berbagai macam penyakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antioksidan serta penetapan kadar fenolik dan flavonoid total dari ekstrak n-heksana daun senggugu (Rotheca serrata (L.) Steane & Mabb.). Ekstraksi daun senggugu dilakukan dengan metode maserasi. Uji aktivitas antioksidan ditentukan dengan metode DPPH, hasil menunjukkan bahwa ekstrak n-heksana daun senggugu memiliki aktivitas antioksidan sedang dengan nilai 98,1708 µg/ml. Kandungan fenolik total dilakukan dengan pereaksi Folin-Ciocalteu dengan hasil 41,5652 mgGAE/g ± 0,57. Kandungan flavonoid total dilakukan dengan metode alumunium klorida (AlCl3) dengan hasil 22,1628 mgQE/g ± 0,23. Kata kunci: Antioksidan, Rotheca serrata , Flavonoid, Fenol, DPPH. M1 - bachelor Y1 - 2021/// ER -