eprintid: 21514 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3858 dir: disk0/00/02/15/14 datestamp: 2023-02-20 08:33:10 lastmod: 2023-02-20 08:33:10 status_changed: 2023-02-20 08:33:10 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Sari, Risna Pravita creators_name: Riyanti, Hurip Budi creators_name: Situmorang, Almawati title: PENETAPAN KADAR KROMIUM (VI) PADA MANGKOK MELAMIN YANG BERCORAK SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VISIBEL ispublished: pub subjects: R subjects: RS divisions: 48201 abstract: Peralatan rumah tangga saat ini sangat beragam. Masyarakat dihadapkan pada banyak pilihan. Banyak beredar mangkok melamin yang bercorak berwarna warni dengan harga murah, namun diindikasikan ada bahaya migrasi di balik penggunaan produk tersebut. Analisa kandungan logam berat dapat dilakuan dengan metode yang telah terverifikasi yaitu pada SNI dan ISO 8124-3 : 2010. Pada penelitian ini akan dilakukan uji penetapan kadar krom valensi VI terhadap beberapa mangkok melamin yang bergambar berwarna warni, diperoleh dari pasar tradisional Perumnas Klender. Penetapan kadar sampel dilakukan dengan metode Spektrofotometri UV-VIS. Pada penelitian ini didapatkan hasil kromium pada sampel melamin bergambar burung hantu 15,58 µg/g ± 0,16 µg/g, hasil kromium pada sampel melamin berwarna kuning 16,45 µg/g ± 0,89 µg/g dan hasil kromium pada sampel melamin berwarna biru 19,54 µg/g ± 0,39 µg/g. Kata kunci: Kromium VI, Mangkok melamin bercorak. date: 2021 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: Fakultas Farmasi dan Sains thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Achmad, Hiskia, 1992, Kimia Unsur dan Radio Kimia, Citra Aditya Bakti, Jakarta. Anonim, 1987, Kemungkinan Pemanfaatan Buangan Mengandung Khrom Sebagai Bahan Penyamak Kulit, BPPI, Semarang. Artha, E. (2007). Pemeriksaan Kandungan Formaldehid Pada Berbagai Jenis Peralatan Makan Melamin Di Kota Medan. AOAC Official Methods of Analysis. Guidelines for Standard Method Performance Requirements. 2016; Appendix F, p.6 Bachtiar, D, M, Hidayati Ulfah, Widjajanto Anggara. 2007. Bahaya Bahan Plastik, Pusat Pendidikan Lingkungan Hidup (PPLH) Seloliman – Trawas – Mojokerto. Banner, A.L. 2000. Plastic PackagingMaterials for Food. USA : Wiley–`VCH BPOM (Badan Pengawasan Obat dan Makanan). 2011. Peraturan Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Republik Indonesia No. HK 03.1.23.07.11.6664 tentang Pengawasan Kemasan Pangan. Jakarta. BPOM. 2007. Bijak Dalam Menggunakan Kemasan Pangan di http://www.pom.go.id/mobile/index.php/view/berita/174. (Accessed Maret 28, 2019). Chan, Chung Chown., Herman Lam, Y. C. Lee, Xue Ming Zhang (ed), 2004, Analitical Method Validation and Instrument Performance Verification, John Willey & sons, Inc Publication, New Jersey. Departemen kesehatan republik Indonesia. 1995. Farmakope Indonesia Edisi IV. Departemen kesehatan republik Indonesia. Jakarta Fauziati dan Ageng Priatni. 2011. Pembuatan dan karakteristik resin melamin formaldehid sebagai bahan coating. Vol 5 No. 10 Gandjar IG dan Rohman A. 2015. Spektroskopi molecular untuk analisis farmasi. Gadjah mada university press. Yogyakarta hlm 1, 49-60,72-73. Indonesia, U., Wardani, L. A., Matematika, F., Ilmu, D. A. N., Alam, P., & Kimia, P. S. (2012). Vitamin C Pada Minuman Buah Kemasan Dengan Spektrofotometri Uv-Visible Skripsi. ISO 8124-3-2020. Safety of toys. Part 3, migration of certain elements. IUPAC Technical report. 2002. Harmonized guidelines for single-laboratory validation of methods of analysis. Vol 74 no. 5 Larashati, S. 2004. Reduksi Krom (Cr) Secara In Vitro Oleh Kultur Campuran Bakteri Yang Di isolasi Dari Lindi Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPA). Thesis : ITB Manahan, S.E. 1992. Enviromental Chemistry. 6th. Ed. Lewis Publish Malkoc, E., Hazard, J., dan Mater. 2007. Removal of Cromium (Cr) from Wastewater. pp142-219. Arabian JournalMalkoc, E., Hazard, J., dan Mater. 2007. Removal of Cromium (Cr) from Wastewater. pp142-219. Arabian Journal. National Research Council. 1947. Chromium. Washington: National Academy of Science. Nusa Idaman Said. 2010. Metode penghilang Logam Berat (As, Cd, Cr, Ag, Cu, Pb, Ni dan Zn) di dalam air limbah industry. JAI Vol 6 No.2 :136. Palar, Heryando, 1994, Pencemaran dan Toksikologi Logam Berat, PT. Reneka Cipta, Jakarta. Riyanto. 2014. Validasi dan Verifikasi . Yogyakarta: Deepublish Roffael, E., 1975, Messung Der Formaldehydabgabe : Praxisnahe Methoden zur Ermittlung der Formaldehydabgabe harnstoffharzgebundener Spanplatten fur das Bauwesen, Holz-Zentralblaat 101: 1403-1404. Suhartati Tati. 2017. Dasar-dasar Spektrofotometri UV-Vis dan Spektrometri Massa Untuk Penentuan Struktur Senyawa Organik. Hal 1-6Said, N. I. 2010. Metode Penghilang Logam Berat. Jurnal Air Indonesia, Vol 6 No. 2 : 136- 148. Suhartati Tati. 2017. Dasar-dasar spektrofotometri uv-vis dan spektrometri massa untuk penentuan struktur senyawa organik.jakarta Sugiyarto, K. H. (2003). Kimia Anorganik II (Edisi Revi). Yogyakarta: Jurusan Kimia Universitas Negeri Yogyakarta. Suryo Irawan dan Guntarti Supeni, 2013. karakterisasi migrasi kemasan dan peralatan rumah Tangga berbasis polimer, BBKK dan Kemenperin, Jakarta. Sax, N. I., dan R. J. Lewis. (1987). Hawley’s Condensed Chemical Dictionary, 12th Ed, Van Nostrand Reinhold.Co. New York. Svehla, G. 1996. Vogel’s Qualitative Inorganic Analysis. Cork: University College. Tetrasari dan Hermini., 2003, Validasi Metode Analisis. Pusat Pengkajian Obat dan Makanan BPPOM. Tetrasari dan Hermini., 2003, Validasi Metode Analisis. Pusat Pengkajian Obat dan Makanan BPPOM. Vogel. 1985. Buku Teks Analisis Anorganik Kualitatif Makr-o dan Semi mikro Edisi ke lima . Jakarta: PT. Kalaman Media Pusaka Voight R. 1996. Buku pelajaran teknologi farmasi. Edisi V, terjemahan : Dr. Rer. Nat. Soedani Noerno Soewandhani, Apt. Fakultas farmasi UGM. Yogyakarta. Hlm 124-126. Winarno, F.G. dan T.S. Rahayu. 1994. Bahan tambahan untuk pangan dan kontaminan. Jakarta: Pusat SinarHarapan. Windholz dkk, 1976. The Merck Index An Encyclopedia of Chemicals andDrugs., Ninth Edition. Rahway USA : Merck & CO.,Inc. citation: Sari, Risna Pravita dan Riyanti, Hurip Budi dan Situmorang, Almawati (2021) PENETAPAN KADAR KROMIUM (VI) PADA MANGKOK MELAMIN YANG BERCORAK SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VISIBEL. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/21514/1/FS03-210218.pdf