eprintid: 21452 rev_number: 7 eprint_status: archive userid: 3857 dir: disk0/00/02/14/52 datestamp: 2023-02-20 03:32:28 lastmod: 2023-02-20 03:32:28 status_changed: 2023-02-20 03:32:28 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Darmawan, Muhammad Naufal title: Pengaruh Pergantian Auditor, Financial Stability, External Pressure, Financial Target,Dan Struktur Organisasi Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Perbankan ispublished: pub subjects: HG divisions: Akuntansi abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh Pergantian Auditor, Financial Stability, External Pressure, Financial Target, dan Struktur Organisasi terhadap Kecurangan Laporan Keuangan pada Perusahaan Perbankan. Penelitian ini menggunakan metode eksplanasi dengan variabel yang diteliti adalah Pergantian Auditor, Financial Stability, External Pressure, Financial Target, dan Struktur Organisasi sebagai variabel independen dan Kecurangan Laporan Keuangan sebagai variabel dependen. Populasi penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2019. Sampel menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh 11 (sebelas) perusahaan sebagai sampel. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yaitu menelusuri laporan keuangan perusahaan perbankan tahun 2015- 2019 melalui situs BEI (www.idx.co.id). Hasil penelitian ini diperoleh persamaan regresi linear berganda menunjukkan bahwa variabel Pergantian Auditor berpengaruh signifikan terhadap Kecurangan Laporan Keuangan. Variabel Financial Stability berpengaruh signifikan terhadap Kecurangan Laporan Keuangan. Kemudian variabel External Pressure berpengaruh signifikan terhadap Kecurangan Laporan Keuangan. Variabel Financial Target berpengaruh signifikan terhadap Kecurangan Laporan Keuangan dan variabel Struktur Organisasi berpengaruh signifikan terhadap Kecurangan Laporan Keuangan. Berdasarkan uji F didapatkan variabel Pergantian Auditor, Financial Stability, External Pressure, Financial Target, dan Struktur Organisasi terhadap Kecurangan Laporan Keuangan signifikan mempengaruhi dan layak untuk diteliti. Berdasarkan koefisien determinasi didapatkan nilai Adjusted R Square, hasil tersebut menunjukkan bahwa variabel Pergantian Auditor, Financial Stability, External Pressure, Financial Target, dan Struktur Organisasi terhadap Kecurangan Laporan Keuangan sebesar 0,617 atau 61,7% sehingga sisanya sebesar 38,3% ditentukan oleh variabel lainnya yaitu Komite Audit, Likuiditas, Capability, Ineffective Monitoring, Ukuran Perusahaan, dan Kualitas Auditor. Diharapkan peneliti selanjutnya dapat mempertahankan variabel penelitian pada perusahaan Perbankan serta dapat menambah jumlah variabel yang akan diteliti dengan sampel perusahaan yang berbeda untuk melihat potensi adanya kecurangan laporan keuangan pada perusahaan. date: 2021 date_type: completed full_text_status: public pages: 38 institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: FEB thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Achmad, Tirmizi. (2018). Pengaruh Kualitas Audit dan Auditor Switching terhadap Kecurangan Pelaporan Keuangan: Kepemilikan Institusional sebagai Variabel Moderating. Jurnal Akuntansi & Bisnis. Vol. 18 No. 2. Agustus, 2018. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Diponegoro. Aghghaleh, Shabnam Fazli., & Mohamed, Zakiah Mohammaddun. (2014). Fraud Risk Factors of Fraud Triangle and The Likelihood of Fraud Occurrence: Evidence from Malaysia. Information Management and Business Review, Vol. 6 No. 1, Page 1-7. ISNN : 2220-3796 . February, 2014. Universiti Kebangsaan Malaysia, Malaysia Agoes, Sukrisno. (2017). Auditing: Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan Oleh Akuntan Publik. Buku 1. Edisi 5. Jakarta : Salemba Empat. Altaji, Fatema., & Alokdeh, Saleh. (2019). The Impact of The Implementation of International Financial Reporting Standards no. 15 on Improving The Quality of Accounting Information. Management Science Letters. Vol. 9 No. 13, Page 2369-2382. June. 2019. Applied Science Private University,Jordan Ardianingsih, Arum. (2018). Audit Laporan Keuangan. Jakarta : Bumi Aksara. Aqib, Zainal., & Rasidi, Mohammmad Hasan. (2019). Metodologi Penelitian Pendidikan. Edisi 1. Yogyakarta : Penerbit Andi. Bahri, Syaiful. (2017). Pengantar Akuntansi Berdasarkan SAK ETAP dan IFRS. Yogyakarta : Penerbit Andi. Bayangkara, I. B. K. (2015). Audit Manajemen Prosedur dan Implementasi. Edisi 2. Jakarta : Salemba Empat. Dalnial, Hawariah., Kamaluddin, Amrizah., Sanusi, Zuraidah Mohd., & Khairuddin, Khairun Syafiza. (2014). Accountability in Financial Reporting: Detecting Fraudulent Firms. Pocedia-Social and Behavior Sciences. Vol 145, Page 61-69. August, 2014. Accounting Research Institute and Faculty of Accountancy, Universiti Teknologi MARA Malaysia. Darmawan, Arief., & Saragih, Sariati Oktoria. (2017). The Impact of Auditor Quality, Financial Stability, and Financial Target for Fraudulent Financial Statement. Journal of Applied Accounting and Taxation. Vol. 2 No. 1,Page 9-14. Maret, 2017. Politeknik Negeri Batam. Denziana, Anggrita. (2015). The Effect of Audit Committee Quality and Internal Auditor Objectivity on The Prevention of Financial Reporting and The Impact on Financial Reporting Quality (a survey on state-owned company in Indonesia). International Journal of Monetary Economics and Finance. Vol. 8 No. 2, Page 213-227. Juli, 2015. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bandar Lampung. Djanegara, Moermahadi Soerja. (2017). Pengaruh Kualitas Audit Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Akuntansi. Vol. 21 No. 3, Page 461-483. September, 2017. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kesatuan. Fitrawansyah. (2014). Fraud & Auditing. Jakarta : Mitra Wacana Media. Fraser. Lyn M., & Ormiston, Aileen. (2018). Memahami Laporan Keuangan. Edisi 9. Penerbit : Indeks. Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23. Edisi 8. Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro. ._________. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Hamali, Arif Yusuf. (2019). Pemahaman Administrasi, Organisasi, dan Manajemen. Penerbit : Center For Academic Publishing Service. Hanafi, Mahmud Moh., & Abdul Halim. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Edisi 5. Penerbit : UPP STIM YKPN. Handoko, Nugroho Tri., Indrawati, Mei., & Muninghar, Muninghar. (2020). Struktur Organisasi, Desain Kerja, Budaya Organisasi dan Pengaruhnya terhadap Produktivitas Kerja Pegawai Pada Dinas Pendidikan Kabupaten Bojonegoro. Jurnal Mitra Manajemen. Vol. 4 No. 5, Page 761-773. Mei,2020. Universitas Wijaya Putra Surabaya. Hapsoro, Dody., & Handayani, Nopi. (2020). Does Managerial Ownership, Audit Committee, and Audit Quality Moderate the Effect of Fraudulent Financial Reporting on Company Value?. International Journal of Scientific & Technology Research. Vol. 9 No. 4, Page 1037-1044. April, 2020. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN Yogyakarta. Hariyanto, Ardi. (2019). Analisis Pengaruh Financial Stability, Personal Financial Need, External Pressure, dan Ineffective Monitoring terhadap Financial Statement Fraud. Vol 16, No 01. Maret, 2915. Skripsi. Lampung. Program Studi Akuntansi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung. Hery. (2015). Manajemen Risiko Bisnis. Jakarta: Grasindo. ._________. (2015). Analisis Kinerja Manajemen. Jakarta : Gramedia Widiasarana. ._________. (2016). Mengenal dan Memahami Dasar-dasar Laporan Keuangan.Jakarta : Grasindo. ._________. (2017). Auditing & Asurans Pemeriksaan Akuntansi Berbasis Standar Audit Internasional. Jakarta : Gramedia Widiasarana Indonesia. ._________. ( 2019 ). Auditing Dasar-dasar Pemeriksaan Akuntansi. Jakarta : Grasindo. Anggota Ikapi. Huang, Shaio Yan., Lin, Chi Chen., Chiu, An An., & Yen, David C. (2017). Fraud Detection Using Fraud Triangle Risk Factors. Information Systems Frontiers. Vol. 19 No. 6, Page 1343-1356. April, 2016. Department of Accounting and Information Technology, Advanced Institute of Manufacturing with High-tech Innovations, National Chung Cheng University, University Rd., Min-Hsiung, Chia-Yi, Taiwan. Ijudien, Didin. (2018). Pengaruh Stabilitas Keuangan, Kondisi Industri dan Tekanan Eksternal terhadap Kecurangan Laporan Keuangan. Jurnal Kajian Akuntansi. Vol. 2 No. 1, Hal 82-97. Juni, 2018. Fakultas Ekonomi Program Studi Akuntansi, Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon. Ikatan Bankir Indonesia. (2019). Pedoman dan Strategi Audit Intern Bank.Jakarta : Grmaedia Pustaka Utama. Jan, Chyan Long. (2018). An Effective Financial Statements Fraud Detection Model for The Sustainable Development of Financial Markets: Evidence from Taiwan. Multidisciplinary Digital Publishing Institute. Vol. 10 No. 2, Page 513. February, 2018. Department of Accounting, Soochow University, Kueiyang Street, Chungcheng District, Taipei, Taiwan. Jaya, I Made Laut Mertha., & Poerwono, Ajeng Ayu Ambarwati. (2019). Pengujian Teori Fraud Pentagon terhadap Kecurangan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Pertambangan di Indonesia. Jurnal Akuntabilitas. Vol. 12 No. 2, Hal 157-168. Oktober, 2019. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi BBANK Yogyakarta. Kamal, Mohamed Ezrien Mohamed., Salleh, Mohd Fairuz Md., & Ahmad, Azlina. (2016). Detecting Financial Statement Fraud by Malaysian Public Listed Companies: The reliability of the Beneish M-Score model. Jurnal Pengurusan (UKM Journal of Management). Vol 46. No. 2. Page 23-32. August, 2016. Faculty of Economics and Management, Universiti Kebangsaan Malaysia. Kartomo., & Sudarman La. (2016). Akuntansi Dasar. Penerbit : Deepublish. Yogyakarta. Kennedy, Posma Sariguna Johnson., & Siregar, Santi Lina. (2017). Para Pelaku Fraud di Indonesia Menurut Survei Fraud Indonesia. Buletin Ekonomi FE UKI. Vol. 21 No. 2, Hal 50-58. September, 2017. Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Indonesia. Köpri, Mahmet., Civan, Mahmet., & Kara, Ekrem. (2016). Hileli Finansal Raporlama Riskini Ortaya Çıkaran Faktörler: BIST’da Bir Uygulama. Journal of Accounting, Finance and Auditing Studies. Vol. 2 No. 3. ISSN: 2149 – 0996. June, 2016. Departement Business University of Gaziantep, Turkey. Lokanan, Mark., & Sharma, Satish. (2018). A Fraud Triangle Analysis of The Libor Fraud. Journal of Forensic and Investigative Accounting. Vol. 10. No. 2. Page 187-212. May, 2018. University of San Diego,California. Maâruf, Muh Firdaus. (2017). Pengaruh Fraud Diamond terhadap Kemungkinan Kecurangan Laporan Keuangan. Skripsi. Jakarta. Program Studi Akuntansi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trisakti. Manurung, Daniel., & Hadian, Niki. (2014). Detection Fraud of Financial Statement With Fraud Triangle. 23rd International Business Research Conference, World Business Institute. Vol. 36. No. 8. November, 2014. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widyatama. Mawarni, Suci., & Husaini, Husaini. (2016). Pengaruh Fraud Triangle Terhadap Kemungkinan Kecurangan Pelaporan Keuangan. Skripsi. Bengkulu. Program Studi Akuntasi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bengkulu. Mulyadi. (2014). Auditing. Buku 1, Edisi 6. Jakarta : Salemba Empat. Nakashima, Masumi. (2017). Can The Fraud Triangle Predict Accounting Fraud?: Evidence from Japan. In Proceedings: The 8th International Conference of the Japanese Accounting Review. Vol. 2. No. 1. November, 2017. Graduate School of Accounting & Finance Chiba University of Commerce. Nawangsari, Filmiar Yunida., & Iswajuni. (2019). The Effects of Auditor Switching Towards Abnormal Return in Manufacturing Company. Asian Journal of Accounting Research. Vol. 4 No. 1, Page 157-168. June, 2019. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga. Njiru, Jhon Ndwiga. (2014). The Effect of Organizational Structure on Financial Performance of Commercial State Corporations in Kenya. Journal of Accounting, Finance and Auditing Studies. Vol. 2 No. 3. June, 2016. Master of Business Administration. School of Business University of Nairobi. Nurjannah, Aris., & Cahyati, Ari Dewi. (2014). Pengaruh Kualitas Audit terhadap Potensi Risiko Fraudulent Financial Statemetn Melaui Fraud Score Model (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei). JRAK: Jurnal Riset Akuntansi & Komputerisasi Akuntansi. Vol. 5 No. 01, Hal 4487. Februari, 2014. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam 45. Omar, Normah., Johari, Zulaikha Amirah., & Smith, Malcolm. (2017). Predicting Fraudulent Financial Reporting Using Artificial Neural Network. Journal of Financial Crime. Vol. 24 No. 2, Page 362-387. August, 2017. Accounting Research Institute, Universiti Teknologi MARA, Shah Alam, Malaysia, and College of Business, University of Derby, Derby, UK. Ozcelik, Hakan. (2020). An Analysis of Fraudulent Financial Reporting Using the Fraud Diamond Theory Perspective: An Empirical Study on the Manufacturing Sector Companies Listed on the Borsa Istanbul. In Contemporary Issues in Audit Management and Forensic Accounting. Emerald Publishing Limited. Vol. 102. No. 4. Page. 131-153. ISSN : 1569- 3759. June, 2020. Audit Management and Forensic Accounting University of Istanbul. Özevin, Onur., & Yazdifar, Hassan. (2020). Assessing the Fraud Risk Factors in the Financial Statements with Benford's Law. Muhasebe ve Vergi Uygulamaları Dergisi. Vol. 13 No. 3, Page 543-569. November, 2020. Abant Izzet Baysal University, Turki. Priantara, Diaz. (2014). Fraud Auditing & Investigation. Jakarta : Mitra Wacana Media. Prihadi, Toto. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. Rachman, Andika. (2017). Pengaruh Etika Profesi, Skeptisisme Profesional, dan Pengalaman Kerja terhadap Kemampuan Mendeteksi Fraud Pada Auditor Internal Pemerintah. Skripsi. Lampung. Program Studi D3 Akuntansi.Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung. Rahmatika, Dien Noviany. (2020). Fraud Auditing Kajian Teoretis dan Empiris. Jakarta : Deepublish. Ratmono, Dwi., & Avrie, Yuli Purwanto. (2017). Dapatkah Teori Fraud Triangle Menjelaskan Kecurangan dalam Laporan Keuangan. Jurnal Akuntansi. Vol. 14 No. 2. Oktober, 2017. Fakultas Ekonomi dan Bisnis.Universitas Diponegoro. Regina, Aprilia. (2017). Pengaruh Financial Stability, Personal Financial Need, Ineffective Monitoring, Change In Auditor dan Change in Director terhadap Financial Statement Fraud dalam Perspektif Fraud Diamond. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi. Vol. 4 No. 1, Hal 1472-1486. Februari, 2017.Fakultas Ekonomi Universitas Riau. Roden, Dianne M., Cox, Steven R., & Kim, Joung Yeon. (2016). The Fraud Triangle as a Predictor of Corporate Fraud. Academy of Accounting and Financial Studies Journal. Vol. 20. No. 1, February, 2016. University Kokomo. Ruankaew, Thanasak. (2016). Beyond the Fraud Diamond. International Journal of Business Management and Economic Research (IJBMER), Vol. 7 No. 1, Page 474-476. April, 2016. Professor of Accounting and Management Colorado State University – Global Campus Colorado, United States. Schuchter, Alexander., & Levi, Michael. (2016). The Fraud Triangle Revisited. Security Journal. Security Journal. Vol. 29 No. 2, Page 107-121. February, 2016. School of Management, University of St. Gallen , Dufourstrasse Gallen , Switzerland. Septriani, Yossi., & Handayani, Desi. (2018). Mendeteksi Kecurangan Laporan Keuangan dengan Analisis Fraud Pentagon. Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis, Vol. 11 No. 1, Hal 11-23. Mei, 2018. Politeknik Negeri Padang. Sihombing, Kennedy Samuel., & Rahardjo, Shiddiq Nur. (2014). Analisis Fraud Diamond dalam Mendeteksi Financial Statement Fraud: studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2012. Diponegoro Journal of Accounting. Vol. 3. No. 2. pp. 657-668. Maret, 2014. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Diponegoro. Singleton, Tommie., Singleton, Aeron., Bologna., & Lindquist, Rox. (2015). Fraud Auditing and Forensic Accounting. Fourth Edition. United Kingdom : John Wiley & Sons. Journal of Forensic and Investigative Accounting. Vol. 10. No. 2. Page 187-212. May, 2015. University of San Diego,California. Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta. Sujarweni, Vien Waratna. (2016). Kupas Tuntas Penelitian Akuntansi dengan SPSS. Yogyakarta : Pustaka Baru Pers. Sukanto, Eman,. & Widaryanti. (2019). Auditing Berbasis Akun Laporan Keuangan. Jakarta : Deepublish. Supri, Zikra., Rura, Y., & Pontoh, Grace T. (2018). Detection of Fraudulent Financial Statements with Fraud Diamond. Journal of Research in Business and Management. Vol. 6 No. 5, Page 39-45. November, 2018. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanudin. Susanti, Yayuk Andri. (2014). Pendeteksian Kecurangan Laporan Keuangan Dengan Analisis Fraud Triangle. Skripsi. Surabaya. Program Studi Akuntansi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga. Tim Penyusun. (2014). Pedoman Penyusunan Skripsi. Jakarta : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. Troy, Carmelita., Smith, Ken Grace., & Domino, Madeline Ayn. (2014). CEO Demographics and Accounting Fraud: Who is More Likely to Rationalize Illegal Acts?. Strategic Organization. Vol. 9 No. 4, Page 259-282. November, 2014. University of Rhode Island, USA. Tunggal, Amin Wijaya. (2016). Pengendalian Internal dan Pencegahan Kecurangan. Jakarta : Harvarindo. Victoria, Megan E. (2018). Fraudulent Financial Reporting: A Quantitative Study of the Fraud Triangle Theory and the Magnitude of Misstatement. Vol. 3. No 2. March, 2018. School of Business and Technology, Capella University. Wahyuni, Wahyuni., & Budiwitjaksono, Gideon Setyo. (2017). Fraud Triangle Sebagai Pendeteksi Kecurangan Laporan Keuangan. Jurnal Akuntansi. Vol. 21 No. 1, Hal 47-61. ISSN : 1410-3591. Januari, 2017. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Veteran Jawa Timur. Werastuti, Desak Nyoman Sri., & Nyoman, Sigit. (2015). Analisis Prediksi Potensi Risiko Fraudulent Financial Statement Melalui Personal Financial Need dan Auditor Switching. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis. Vol. 10 No. 1, Hal 37-44. Januari, 2015. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Ganesha. Widiyanti, Gustia. (2016). Analisis Elemen Fraud Diamond Dalam Mendeteksi Financial Statement Fraud. Skripsi. Lampung. Program Studi Akuntansi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung. Zaki, Noha Mohamed. (2017). The Appropriateness of Fraud Triangle and Diamond Models in Assesing The Likelihood of Fraudulent Financial Statements-An Empirical Study on Firms Listed in The Egyptian Stock Exchange. International Journal of Social Science and Economic Research. Vol. 2. No. 2, Page 2403-2433. ISSN : 2455-8834. August, 2017. Assistant Lecturer, Accounting and Auditing Department, Faculty of Commerce, Alexandria University, EgyPT Sumber Lain : www.keuangan.kontan.co.id (05 Desember 2020) www.accounting.binus.ac.id (05 Desember 2020). www.idx.co.id citation: Darmawan, Muhammad Naufal (2021) Pengaruh Pergantian Auditor, Financial Stability, External Pressure, Financial Target,Dan Struktur Organisasi Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Perbankan. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/21452/1/FEB_AKT_1702015046_%20Naufal%20Darmawan.pdf