eprintid: 21441 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3858 dir: disk0/00/02/14/41 datestamp: 2023-02-20 08:29:36 lastmod: 2023-02-20 08:29:36 status_changed: 2023-02-20 08:29:36 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Pawitri, Luh Putu Darma creators_name: Viviandhari, Daniek creators_name: Wulandari, Nora title: PENGARUH KONSELING DAN BOOKLET TERHADAP EFIKASI DIRI, KEPATUHAN MINUM OBAT, DAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS KECAMATAN JATINEGARA JAKARTA TIMUR ispublished: pub subjects: R subjects: RS divisions: 48201 abstract: Salah satu penentu keberhasilan terapi bergantung pada kepatuhan minum obat dan efikasi diri pasien hipertensi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kepatuhan minum obat dengan efikasi diri pasien hipertensi dengan pemberian booklet. Metode penelitian ini adalah quasi experimental-pre test/post test study design yang dilakukan secara prospective. Dengan total responden penelitian sebanyak 72 pasien di Puskesmas Kecamatan Jatinegara Jakarta Timur. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar kuesioner demografi, Untuk kepatuhan menggunakan kuesioner Morisky Medication Adherence (MMAS)-8, dan efikasi diri menggunakan kuesioner self effication. Pemberian edukasi dengan booklet dapat meningkatkan efikasi diri, kepatuhan minum obat, serta menurunkan tekanan darah yang dilakukan sebanyak 2 kali dalam waktu 2 bulan. Analisa data menggunakan uji Chi-Square dan Wilcoxon. Efikasi diri sebelum intervensi pada efikasi rendah (<24) sebanyak 43 (57,7%), tinggi (>24) sebanyak 29 (40,3%) dan efikasi diri sesudah intervensi efikasi rendah (<24) sebanyak 22 (30,6%), efikasi tinggi (>24) sebanyak 50 (69,4%). Kepatuhan penggunaan obat sebelum intervensi pada kepatuhan rendah sebanyak 35 (48,6%), sedang sebanyak 28 (38,9%), tinggi sebanyak 9 (12,5%) dan Kepatuhan penggunaan obat sesudah intervensi kepatuhan rendah sebanyak 12 (16,7%), sedang sebanyak 29 (40,3%) dan tinggi sebanyak 31 (43,1%) Konseling dan booklet memberikan pengaruh yang signifikan pada kepatuhan, efikasi diri, tekanan darah sistolik, dan tekanan darah diastolik (< 0,05) setelah dilakukan uji Wilcoxon Kata kunci: Hipertensi, Kepatuhan Minum Obat, Efikasi Diri, Tekanan Darah, Booklet. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: Fakultas Farmasi dan Sains thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Anggara F. H. D. dan Prayitno N 2013. Faktor-faktor yang berhubungan dengan Tekanan Darah di Puskesmas Telaga Murni, Cikarang Barat Tahun 2012. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 5(1): Jan 2013 Annindiya AH. 2012. Evaluasi Tingkat Kepatuhan Penggunaan Obat pada Pasien Hipertensi di Instalasi Rawat Jalan RSUD “X”. Jurnal Universitas Muhammadiyah Surakarta. 6(2), 23-26 Aryzki, S., & Akrom. (2018). Pengaruh brief counseling terhadap konsumsi lemak pada pasien hipertensi di RSUD Dr. H. Moch Ansari Saleh Banjarmasin. Jurnal Sains Farmasi & Klinis, 5(1), 33–40 Akoko BM, Peter NF, Roland CN (2017) Knowledge of Hypertension and Compliance with Therapy Among Hypertensive Patients in the Bamenda Health District of Cameroon: A Cross-sectional Study. Journal Research Dec 2018 Andy SP (2012). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Self Care Management Pada Asuhan Keperawatan Pasien Hipertensi Di RSUD Kudus. Skripsi Analisis 2012 Departemen Kesehatan RI 2012. Pedoman Teknis Penemuan dan Tata Laksana Dipiro J.T., Wells B.G., Schwinghammer T.L. and Dipiro C. V., 2015, Pharmacotherapy Handbook, Ninth Edit., McGraw-Hill Education Companies, Inggris Ekarini, Diyah. (2011). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Tingkat Kepatuhan Klien Hipertensi dalam Menjalani Pengobatan di Puskesmas Gondangrejo Karanganyar. Jurnal diterbitkan. Surakarta : Prodi D-III Keperawatan STIKES Kusuma Husada Surakarta. Fitriani. S. 2011. Promosi Kesehatan .Ed 1.Yogyakarta: Graha Ilmu Febrianti, Y. (2013). Pengaruh konseling apoteker terhadap tingkat kepatuhan dan hasil terapi pasien hipertensi di Poliklinik penyakit dalam RSUD Sleman. Tesis. Program Pascasarjana fakultas Farmasi Univesitas Gadjah Mada. Yogyakarta. Galih AP , Ragil SD ,Novita ES (2019). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Minum Obat Pasien Hipertensi Peserta Prolanis di Puskesmas Pringapus Kabupaten Semarang. Skripsi Universitas Ngudi Waluyo Gasong D. Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Deepublish; 2018. Hendiarto Y, Hamidah.2014. Hubungan Antara Self Efficacy Dengan Perilaku Sehat Pada Penderita Jantung Koroner. Jurnal Psikologi Klinis Dan Kesehatan Mental.3.(2). Hal 85-89 Indah P. L, Mamat L, Supriadi. 2014. Hubungan dukungan keluarga dan self efficacy dengan perawatan diri lansia hipertensi. Jurnal Kesehatan Komunitas Indonesia, 10, 993-1003 Ida Ayu Mas Swandewi (2017). Sosiodemografi Dengan Perilaku Pencegahan Stroke Pada Klien Hipertensi di UPT Kesmas Kuta Utara Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Denpasar. Jurnal Kesehatan (4) 9-13 Joint National Committee on Prevention, Detection, Evaluation, and Treatment of High Blood Pressure (JNC) The Sevent Report of the JNC (JNC-IX) Kawulusan (2019) Hubungan Self-Efficacy Dengan Kepatuhan Minum Obat Hipertensi Di Puskesmas Ranotana Weru Kota Manado. Jurnal Keperawatan Volume 7 Nomor 1 ISSN 1693-3443. Universitas Negeri Semarang: Semarang. Kementerian Kesehatan. 2011. Pusat Data dan Informasi. Profil Kesehatan Indonesia Tentang Hipertensi. Jakarta Kementrian Kesehatan RI. 2014 Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun 2014 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Apotek 2014 Departemen Kesehatan Republik Indonesia Jakarta Kementrian Kesehatan RI. 2016 Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas. Jakarta: Departemen Kesehatan Republik Indonesia Kementrian Kesehatan RI. 2016 Promosi Kesehatan. Jakarta: Pusdik SDM Kesehatan Kionowati (2018) Hubungan Karakteristik Pasien Hipertensi Terhadap Kepatuhan Minum Obat Di Dokter Keluarga Kabupaten Kendal Jurnal Farmasetis Volume 7 No 1, Hal 6 – 11 Marshall IJ, Wolfe CD MCL. Perspective on hypertension and drug adherence: systematic review of qualitative research. BMJ. 2012;345:e3953 Misgiarti, Ayu E. (2015). Hubungan Tingkat Keyakinan Diri Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Hipertensi di Poliklinik Jantung RSUD Dr. Saiful Anwar Malang. Universitas Brawijaya : Malang Mursal. 2015. Konseling Terhadap Kepatuhan Berobat Penderita Hipertensi Hlm 60-64 Nurianjani. Hubungan Kepatuhan Minum Obat Terhadap Keberhasilan Terapi Pada Pasien Hipertensi di Instalasi Rawat Jalan RS Bhayangkara Polda DIY. Yogyakarta; 2019. Nafrialdi. 2012. “Antihipertensi”. Farmakologi dan Terapi Edisi 5. Jakarta: Departemen Farmakologik dan Terapeutik Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia. (p: 341 – 360). Notoatmodjo S. 2010. Promosi Kesehatan Teori dan Aplikasi Rineka Cipta, Jakarta. Hlm. 69-70 Novian, Arista, 2013, Kepatuhan Diit Pasien Hipertensi, kesmas,Vol.9, No.1, Juli 2013, Hal 100-105. Okatiranti, Irawan, E., & Amelia, F. 2017. Hubungan Self Efficacy Dengan Perawatan Diri Lansia Hipertensi. Jurnal Keperawatan BSI, V(2), 130-139. http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jk/article/view/2631 W Pratiwi, E Harfiani, Y H Hadiwiardjo (2020) Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Dalam Menjalani Pengobatan Pada Penderita Hipertensi Di Klinik Pratama GKI Jabar Jakarta Pusat Pakseresht, M. et . 2010. Awareness Of Chronic Disease Diagnosis Amongst Family Members Is Associated With Healthy Dietary Knowledge But Not Behaviour Amongst Inuit In Arctic Canada. Passer, M.W., & Smith, R.E. 2009. Psychologi. The Science Of Mind And Behavior Contenporary Edutational Psychologi. 28, hal 129-160 Permatasari, L., Lukman, M., Supriadi. (2014). Hubungan Dukungan Keluarga dan Efikasi Diri dengan Perawatan Diri Lansia Hipertensi. Jurnal Kesehatan Komunitas Indonesia Pratiwi, D. 2011. Pengaruh Konseling Terhadap Kepatuhan Pasien Hipertensi di Poliklinik Khusus RSUP dr. Djamil Padang. Universitas Andalas. Padang Puspita E., Oktaviarini E., Santik Y.D.P (2017). Peran Keluarga Dan Petugas Kesehatan Dalam Kepatuhan Pengobatan Penderita Hipertensi Di Puskesmas Gunungpati Kota Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia Vol.12 (2), ISSN 1693-3443. Universitas Negeri Semarang: Semarang. Rasdianah, N., Martodiharjo, S., Andayani, T.M., & Hakim, L. (2016). Gambaran Kepatuhan Pengobatan Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di Puskesmas daerah Qorry PR, Bambang BR, Dina NAN (2015) Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pengobatan Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungmundu Kota Semarang. Universitas Negeri Semarang Riskesdas, 2018. Riset Kesehatan Dasar. Jakarta. Kementrian Kesehatan RI Riyadi, Sujono. 2011. Keperawatan Medikal Bedah, Pustaka Belajar. Yogyakarta Setiati S dkk 2014. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Jilid III Edisi IV Pusat Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam FKUI Jakarta. Hlm. 2269-2272 Siti Noor Fatmah. 2012. Kepatuhan pasien yang menderita penyakit kronis dalam mengkonsumsi obat harian. Jurnal universitas mercubuana Yogyakarta (16) 10-15 Risma Hertanti (2018) Pengaruh Edukasi Media Booklet Terhadap Kepatuhan Minum Obat Pada Lansia Dengan Hipertensi Di Puskesmas Kendalsari Kota Malang Jurnal Universitas Muhammadiyah (9) 1-5 Rano K. Sinuraya, Dika P. Destiani, Irma M. Puspitasari, Ajeng D (2018) Tingkat Kepatuhan Pengobatan Pasien Hipertensi di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama di Kota Bandung Jurnal Farmasi Klinik Indonesia,Vol. 7 No. 2, hlm 124–133 Suiraoka, I.P., Supariasa, I.D.N. 2012, Media pendidikan Pertama, Graha Ilmu, Yogyakarta. Syarif Amir dkk 2016. Farmakologi Dan Terapi. Edisi VI. Departemen Farmakologi dan Terapeutik FKUI. Jakarta United States Centers for Disease Control and Prevention. 2013. Medication Adherence. CDC’s Noon Conference. Source: http://www.cdc.gov/primarycare/materials/medication/docs/medicationadherence-01ccd.pdf. Diakses 28 Agustus 2016 Valentina MS, Annisa DC, Ratna SW. 2016 Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Penggunaan Obat Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2. Jurnal Kesehatan (15) 10-14 Warren-Findlow, J., Seymour, R. B., & Huber, L. R. B. 2012. The association between self – efficacy and hypertension self-care activities among African American adults. Journal of community health, 37(1), 15-24 Wati MR, Mustofa, Puspitasari I. Pengaruh konseling apoteker komunitas terhadap pasien hipertensi /2015;5 (1): 14-21. Available from :https://jmpf. Farmasi. Ugm. ac.id/index. Ph p/1/article/view/94 WHO. (2013). World Health Organization. a Global Brief on Hypertension: Silent Killer, Global Public Health Crisis Wijayanti, Mulyadi Budhi. 2016. Pendidikan Kesehatan Menggunakan Booklet Terhadap Pemahaman Pasien Hipertensi Di Puskesmas. Jakarta Hlm 375 Winda Apriliyani, Diana Laila Ramatillah (2019) Evaluasi Tingkat Kepatuhan Penggunaan Antihipertensi Pada Pasien Hipertensi Menggunakan Kuesioner Mmas-8 Di Penang Malaysia Pharmacy Indonesia Journal Vol.4, No.3 Yuni Rahmayanti (2018) Hubungan Lama Menderita Hipertensi Dengan Penurunan Fungsi Kognitif Pada Lansia Jurnal Keperawatan Vol.2, No. 2, Oktober 2018 : 241-246 Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Abulyatama citation: Pawitri, Luh Putu Darma dan Viviandhari, Daniek dan Wulandari, Nora (2020) PENGARUH KONSELING DAN BOOKLET TERHADAP EFIKASI DIRI, KEPATUHAN MINUM OBAT, DAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS KECAMATAN JATINEGARA JAKARTA TIMUR. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/21441/1/FS03-210401.pdf