<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "OPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI\r\nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT\r\nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY"^^ . "Produk yoghurt di masyarakat terdapat dalam bentuk cair dan kental, memiliki\r\nketerbatasan dalam hal penyimpanan dan stabilitas. Keterbatasan ini dapat diatasi\r\ndengan mengubah bentuk sediaan menjadi granul. Untuk mendapatkan formula\r\ngranul optimal maka dicari kondisi pengeringan dan konsentrasi gelatin\r\nmenggunakan Response Surface Methodology (RSM) dengan rancangan Central\r\nComposite Design (CCD). Suhu, waktu pengeringan, dan konsentrasi gelatin\r\nsebagai pengikat dimasukkan dalam rancangan CCD dengan rentang masingmasing 40-55⁰ⅽ, 12-48 jam, dan 2-20%. Rancangan CCD menghasilkan 20\r\npercobaan, dengan respon berupa kompresibilitas, waktu alir, sudut diam, dan\r\nviabilitas bakteri asam laktat (BAL). Prediksi kondisi optimal yang disarankan\r\nRSM adalah suhu pengeringan 47,4⁰C, waktu pengeringan 29,7 jam, dan\r\nkonsentrasi gelatin sebagai pengikat 6,00%, yang memberikan respon\r\nkompresibilitas 9,3171%, waktu alir 2,3462 detik, sudut diam 19,3585⁰, dan\r\nviabilitas BAL 3,06x107 CFU/g. Dari hasil formula optimum dilakukan validasi\r\ndidapatkan hasil yang sesuai dengan prediksi RSM , sehingga dapat dinyatakan\r\ngranul yoghurt memenuhi syarat fisik dan viabilitas BAL.\r\nKata Kunci: Yoghurt, suhu, waktu, konsentrasi gelatin, RSM"^^ . "2020" . . . "Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA"^^ . . . "Fakultas Farmasi dan Sains, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA"^^ . . . . . . . . . . . . . . . "Priyo"^^ . "Wahyudi"^^ . "Priyo Wahyudi"^^ . . "Annisa"^^ . "Amalia"^^ . "Annisa Amalia"^^ . . "Mohammad Fakhri"^^ . "Yuschak"^^ . "Mohammad Fakhri Yuschak"^^ . . . . . . "OPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI\r\nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT\r\nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY (Text)"^^ . . . "FS03-210056.pdf"^^ . . . "OPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI\r\nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT\r\nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "OPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI\r\nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT\r\nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "OPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI\r\nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT\r\nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "OPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI\r\nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT\r\nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #20697 \n\nOPTIMASI PENGERINGAN DAN KONSENTRASI GELATIN SEBAGAI \nPENGIKAT PADA FORMULASI GRANUL YOGHURT \nMENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY\n\n" . "text/html" . . . "R Medicine"@en . . . "RS Pharmacy and materia medica"@en . .