eprintid: 16437 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3857 dir: disk0/00/01/64/37 datestamp: 2022-08-09 02:17:32 lastmod: 2022-08-09 02:17:32 status_changed: 2022-08-09 02:17:32 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Febriyana C P, Fijri title: Pengaruh Leverage, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Kualitas Audit, Audit Fee, Ukuran Perusahaan, dan Umur Perusahaan Terhadap Tax Avoidance ispublished: unpub subjects: HD28 subjects: HG divisions: Akuntansi abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh leverage, likuiditas, pertumbuhan penjualan, kualitas audit, audit fee, ukuran perusahaan, dan umur perusahaan terhadap tax avoidance pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Variabel independent yang digunakan dalam penelitian ini adalah leverage, likuiditas, pertumbuhan penjualan, kualitas audit, audit fee, ukuran perusahaan, dan umur perusahaan. Sedangkan variable dependen dalam penelitian ini adalah tax avoidance yang diukur menggunakan ukuran cash effective tax rate (CETR). Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 7 perusahaan yang ditentukan berdasarkan metode purposive sampling dengan 35 data observasi yang merupakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan tahun 2014-2018. Metode penelitian ini menggunakan metode eksplanasi dengan metode Analisa yang digunakan adalah Analisa regresi linear berganda. Hasil penelitian menggunakan SPSS Versi 20 diperoleh persamaan regresi linear berganda CETR = 366,246 + 1,313X1 + 0,540X2 - 0,180X3 - 70,625X4 - 15,402X5 - 1,557X6 - 5,269X7. Hasil menunjukan bahwa rasio Leverage secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap Tax Avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,020 < 0,05, Likuiditas secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap Tax Avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,000 < 0,05, Pertumbuhan Penjualan secara parsial tidak berpengaruh dan tidak signifikanterhadap tax avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,276 > 0.05, Kualitas Audit secara parsial berpengaruh negatif secara signifikan terhadap Tax Avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,030 < 0.05, Audit Fee secara parsial tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Tax Avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,270 > 0.05, Ukuran Perusahaan secara parsial tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Tax Avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,906 > 0.05, Umur Listing Perusahaan secara parsial berpengaruh negative secara signifikan terhadap Tax Avoidance dengan nilai signifikasi sebesar 0,000 < 0.05. Kemampuan variabel bebas dalam menjelaskan variable terikat dapat dilihat berdasarkan nilai Adjusted R Square (R2) sebesar 0,479 yang dapat disimpulkan bahwa kemampuan variabel independen (Rasio Leverage, Rasio Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Kualitas Audit, Fee Audit, Ukuran Perusahaan, Umur List Perusahaan) unt uk menjelaskan variasi pada variabel dependen (Tax Avoidance) sebesar 47,9% sedangkan sisanya 52,1% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Dari hasil penelitian ini penulis memberikan beberapa saran bagi peneliti selanjutnya yaitu menambah sampel yang lebih banyak, memperluas variabel, memperpanjang rentang waktu, sehingga dapat memperkuat hasil kesimpulan yang telah dilakukan oleh penelitian-penelitian terdahulu. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public pages: 42 institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: FEB thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Agus purwanto, Erwan dan Dyah ratih sulistyastuti. (2017).Metode Penelitian Kuantitatif, untuk administrasi publik, dan Masalah-masalah Sosial, jogyakarta: gaya media jogyakarta. Akbari, f., Salehi, m., danVlashani. (2018).The Effect of Managerial Ability on Tax Avoidance by Classical and Bayesian Econometrics in Multilevel Models. International Journal of Emerging Markets. Alviyani, k., Surya, r. a. s., dan rofika. (2016).Pengaruh Corporate Governance, Karakter Eksekutif, Ukuran Perusahaan, dan Leverage terhadap Penghindaran Pajak (tax avoidance)(studi pada perusahaanpertanian dan pertambangan yang terdaftar di bei tahun 2011-2014) (doctoral dissertation, riau university). Ambarukmi, danDiana, n. (2017). Pengaruh Size, Leverage, Profitability, Capital Inttensity Ratio dan Activity Ratio terhadap Effective Tax Rate (etr)(studi empiris pada perusahaan lq-45 yang terdaftar di bei selama periode 2011-2015). jurnal ilmiah riset akuntansi, 6. Annisa, a., Taufik, t., danHanif, r. A. (2017). Pengaruh Return on Asset, Leverage, Ukuran Perusahaan dan Koneksi Politik terhadap Penghindaran Pajak (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei periode tahun 2012-2015) (doctoral dissertation, riau university). Arianandini, p. w., dan Ramantha, i. W. (2018).Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Institusional pada Tax Avoidance. e-jurnal akuntansi, 2088-2116. Badriyah, s. l. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoidance (studi pada perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di bursa efekindonesia periode 2011-2015) (doctoral dissertation, fakultas ekonomi dan bisnis unpas). Cahyono, d. d., Andini, r., danRaharjo.(2016).Pengaruh Komite Audit, Kepemilikan Institusional, Dewan Komisaris, Ukuran Perusahaan (size), Leverage (der) dan Profitabilitas (roa) terhadap Tindakan Penghindaran pajak (tax avoidance) pada perusahaan perbankan yang listing bei periode tahun 2011–2013. journal of accounting, 2(2). Chen, x., hu, n., Wang, x., danTang, x. (2014).tax avoidance and firm value: evidence from china. nankai business review international. Damayanti, f., danSusanto, t. (2015).Pengaruh Komite Audit, Kualitas Audit, Kepemilikan Institusional, Risiko Perusahaandhaliwal, d., gal-or, r., naiker, v., & sharma, d. (2013). auditor-provided tax services and tax avoidance. working paper, university of arizona, tucson, az. dan return on assets terhadap tax avoidance. esensi: jurnal bisnis dan manajemen, 5(2). Darmawan, i. g. h., dan sukartha, i. m. (2014). Pengaruh Penerapan Corporate Governance, Leverage, Roa, dan Ukuran Perusahaan pada Penghindaran Pajak. e-jurnal akuntansi, 143-161. Dewi, n. l. p. p., dan noviari, n. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas dan Corporate Social Responsibility terhadap Penghindaran Pajak (tax avoidance). e-jurnal akuntansi, 882-911. Dewinta, i. a. r., danSetiawan, p. (2016).Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, dan Pertumbuhan Penjualan terhadap Tax Avoidance. e-jurnal akuntansi universitas udayana, 14(3), 1584-1613. Dhaliwal, d., Gal-or, r., Naiker, v., danSharma, d. (2013). auditor-provided tax services and tax avoidance. working paper, university of arizona, tucson, az. Eksandy, a. (2017).Pengaruh Komisaris Independen, Komite Audit, dan Kualitas Audit terhadap Penghindaran Pajak (tax avoidance)(studi empiris pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2010-2014). competitive, 1(1), 1-20. Fernández-rodríguez, e., garcía-fernández, r., dan martínez-arias, a. (2019). Influence of Ownership Structure on The Determinants of Effective Tax Rates of Spanish Companies. sustainability, 11(5), 1441. Ganiswari, r. a. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan dan Capital Intensity terhadap Tax Avoidance (studi empiris pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2013-2017) (doctoral dissertation, universitas muhammadiyah surakarta). Ghozali, imam. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program ibm spss 21 update pls regresi. semarang: badan penerbit universitas diponegoro. Hapsari, d.(2020).Faktor-faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Tax Avoidance pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia pada tahun 2016-2018. akses: jurnal ekonomi dan bisnis, 14(2). Herry,s.e, m.si. (2014).Analisis Laporan Keuangan. jakarta: kencana Humaeroh, s. (2016).The Effect of Good Corporate Governance, Growth Opportunities and Sales Growth to Accounting Conservatism (bachelor's thesis, jakarta: fakultas ekonomi dan bisnis uin syarif hidayatullah jakarta). Indriyani, l. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Leverage dan Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoidance Perusahaan Manufaktur Makanan dan Minuman yang terdaftar di bei tahun 2013-2016. Irianto, b. s., sudibyo, y. a., dan wafirli, a. (2017). The Influence of Profitability, Leverage, Firm Size and CapitalIntensity Towards Tax Avoidance. international journal of accounting and taxation, 5(2), 33-41. Kasmir. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: pt Rajagrafindo Persada Kasmir. (2015).Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers Khairunisa, k., hapsari, w. d., dan aminah, w. (2017).Kualitas Audit, Corporate Social Responsibility dan Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoid-ance. jurnal riset akuntansi kontemporer (jrak) vol, 9(1). Kim, j. h., dan im, c. c. (2017). The Study on The Effect and Determinants of Small-and Medium-Sized Entities Conducting Tax Avoidance. journal of applied business research (jabr), 33(2), 375-390. Kimsen, k., kismanah, i., dan masitoh, s. (2019). Profitability, Leverage, Size of Company Towards Tax Avoidance. jiafe (jurnal ilmiah akuntansi fakultas ekonomi), 4(1), 29-36. Kurniasih, t., sari, r., dan maria, m. (2013).Pengaruh Return on Assets, Leverage, Corporate Governance, Ukuran Perusahaan dan Kompensasi Rugi Fiskal pada Tax Avoidance. buletin studi ekonomi, 18(1), 44276. Maharani, d. p., dan harto, p. (2015). Pengaruh Kualitas Auditor Eksternal dan Komite Audit terhadap Tax Avoidance (studi empiris terhadap perusahaan yang tercatat di indeks kompas 100 bursa efek indonesia tahun 2010-2013) (doctoral dissertation, fakultas ekonomika dan bisnis). Nengsih, h., suryani, e., dan kurnia, k. (2018). Pengaruh Karakter Eksekutif, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoidance (studi kasus pada perusahaan manufaktur subsektor consumer goods yang terdaftar pada bursa efek indonesia tahun 2012-2016). eproceedings of management, 5(3). Nugraheni, a. s., & pratomo, d. (2018). Pengaruh Komite Audit, Kualitas Audit, dan Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoidance (studi pada perusahaan manufaktur subsektor otomotif yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2012-2016). eproceedings of management, 5(2). Nurdjanti, f. a., dan pramesti, w. (2018). Pengaruh Firm Size, Subsidiaries, dan Auditor Size terhadap Audit Fee. jifa (journal of islamic finance and accounting), 1(1). Oktaviyani, r., dan munandar, a. (2017).Effect of Solvency, Sales Growth, and Institutional Ownership on Tax Avoidance with Profitability as Moderating Variables in Indonesian Property and Real Estate companies. binus business review, 8(3), 183-188. Permata, a. d., nurlaela, s., dan wahyuningsih, e. (2018)Pengaruh Size, Age, Profitability, Leverage dan Sales Growth terhadap Tax Avoidance pada perusahaan sektor industri dasar dan kimia di bei. seminar nasional dan the 5th call for syariah paper (sancall) 2018. Putri, t. r. f., dan suryarini, t. (2017).Factors Affecting Tax Avoidance on Manufacturing companies listed on idx. accounting analysis journal, 6(3), 407-419. Putri, t. r. f. (2017).Faktor–faktor yang Mempengaruhi Tax Avoidance pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia pada tahun 2011-2015 (doctoral dissertation, universitas negeri semarang). Purwani, t. (2018, august). The Influence of Company Size, Profitability, Liquidity, Lerage and Tax Avoidance Disclosure Against The Islamic Social reporting on Companies listed on the indonesian stock Index of sharia. in proceeding ictess (internasional conference on technology, education and social sciences). Pohan. (2018). Pedoman Lengkap Pajak Internasioal. Jakarta: gramedia pustaka utama Prapitasari, a., dan safrida, l. (2019)The Effect of Profitability, Leverage, Firm size, Political Connection and Fixed Asset Intensity on Tax Avoidance (empirical study on mining companies listed in indonesia stock exchange2015-2017). accruals (accounting research journal of sutaatmadja), 3(2), 247-258. Primasari, r., dan sudarno, s. (2013). Pengaruh Koneksi Politik dan Corporate Governance terhadap Audit Fee (doctoral dissertation, fakultas ekonomika dan bisnis). Putra, i. g. l. n. d. c., dan merkusiwati, n. k. l. A. (2016).Pengaruh Komisaris Independen, Leverage, Size dan Capital Intensity Ratio pada Tax Avoidance. e-jurnal akuntansi universitas udayana, 17(1), 690-714. Rani, s., susetyo, d., dan fuadah, l. L. (2018). The Effects of The Corporate’s Characteristics on Tax Avoidance Moderated by Earnings Management (indonesian evidence). Ridho, m. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas dan Sales Growth terhadap Penghindaran Pajak (fax avoidance) pada perusahaan manufaktur di bei tahun 2010-2014 (bachelor's thesis, jakarta: fakultas ekonomi dan bisnis uin syarif hidayatullah jakarta). Rosyada, r. a. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Komite Audit, Leverage, Intensitas Modal, dan Profitabilitas terhadap Penghindaran Pajak pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia periode tahun 2014–2016. Rozak, t. s., hardiyanto, a. t., dan fadillah, h. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Leverage terhadap Tax Avoidance. jurnal online mahasiswa (jom) bidang akuntansi, 5(5). Saputro, t. S. (2016) Pengaruh Kualitas Audit dan Corporate Social Responsibility terhadap Tax Avoidance (bachelor's thesis, jakarta: fakultas ekonomi dan bisnis uin syarif hidayatullah jakarta). Sari, n., kalbuana, n., dan jumadi, a. (2016). Pengaruh Konservatisme Akuntansi, Kualitas Audit, Ukuran Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak (studiempiris pada perusahaan perdagangan eceran yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2011-2015). Saifudin, s., dan yunanda, d. (2016). Determinasi Return on Asset, Lerage, Ukuran Perusahaan, Kompensasi Rugi Fiskal dan Kepemilikan Institusi terhadap Penghindaran Pajak (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei tahun 2011-2014). wiga: jurnal penelitian ilmu ekonomi, 6(2), 131-143. Salehi, m., tarighi, h., dan shahri, t. (2020). The Effect of Auditor Characteristics on Tax Avoidance of Iranian Companies. journal of asian business and economic studies. Septiadi, i., robiansyah, a., dan suranta, e. (2017). Pengaruh Manajemen Laba, Corporate Governance, dan Corporate Social Responsibility terhadap Tax Avoidance. journal of applied managerial accounting, 1(2), 114-133. Setyadi, a., dan ayem, s. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Komite Audit dan Capital Intensity terhadap Agresivitas Pajak (studi pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di bei periode tahun 2013-2017). jurnal akuntansi pajak dewantara, 1(2), 228-241. Singgih. (2017). Satistik Multivariat dengan spss. Jakarta: elex media komputindo Sugiyono. (2017).Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan r&d. Bandung : alfabeta, cv Sulistiono, e. (2018).Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kualitas Audit terhadap Tax Avoidance. jurnal informasi perpajakan, akuntansi dan keuangan public, 13(1), 87-110. Susanti, e. (2018).Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Sales Growth dan Ukuran Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak (studi empiris pada perusahaan sektor pertambangan dan sektor pertanian yang listing di bursa efek indonesia 2012-2017). Swingly, c., & sukartha, i. M. (2015).Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit, Ukuran Perusahaan, Leverage dan Sales Growth pada Tax Avoidance. e-jurnal akuntansi universitas udayana, 10(1), 47-62. Tandean, v. a., dan winnie, w.(2016).The Effect of Good Corporate Governance on Tax Avoidance: an empirical study on manufacturing companies listed in idx period 2010-2013. asian journal of accounting research. Titisari, k. h., dan mahanani, a. (2017).Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tax Avoidance. jurnal riset akuntansi (juara), 7(2), 111-122. Turyatini, t. (2017). The Analysis of Tax Avoidance Determinant on The Property and Real Estate Companies. jurnal dinamika akuntansi, 9(2), 143-153. Ulupui, p. r. (2016). Pengaruh Komite Audit, Proporsi Komisaris Independen, dan Proporsi Kepemilikan Institusional terhadap Tax Avoidance. jurnal akuntansi universitas udayana, 16(1), 702-732. Widiastuty, e., dan febrianto, r. (2010). Pengukuran Kualitas Audit: Sebuah Esai. jurnal ilmiah akuntansi dan bisnis, 5(2), 1-43. Wijayanti, y. c., dan Merkusiwati, n. k. l. a. (2017). Pengaruh Proporsi Komisaris Independen, Kepemilikan Institusional, Leverage, dan Ukuran Perusahaan pada Penghindaran Pajak. e-jurnal akuntansi universitas udayana, 20(1), 699-728. Yuniarwati, i., ardana, c., dewi, s. p., dan lin, c. (2017). Factors That Influence Tax avoidance in indonesia stock exchange. chinese business review, 16(10), 510-517. Zaki, a. (2017). Pengaruh Return on Asset, Pertumbuhan Penjualan, Ukuran Perusahaan, dan Leverage terhadap Tax Avoidance (doctoral dissertation, university of muhammadiyah malang). Zeng, t. (2019). Relationship Between Corporate Social Responsibility and Tax Avoidance: International Evidence. social responsibility journal. citation: Febriyana C P, Fijri (2020) Pengaruh Leverage, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Kualitas Audit, Audit Fee, Ukuran Perusahaan, dan Umur Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/16437/1/FEB_AKT_1602015190_FIJRI%20FEBRIYANA%20CP.pdf