eprintid: 16412 rev_number: 7 eprint_status: archive userid: 3857 dir: disk0/00/01/64/12 datestamp: 2022-08-08 04:24:28 lastmod: 2022-08-08 04:24:28 status_changed: 2022-08-08 04:24:28 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Hanaya, Safira title: Pengaruh Kemampuan Kerja dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan Minimarket Indomaret Kota Depok ispublished: unpub subjects: HN divisions: Manajemen abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kemampuan Kerja Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Minimarket Indomaret Kota Depok. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teori Manajemen Sumber Daya Manusia yang berhubungan dengan kemampuan kerja dan pengalaman kerja. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode survey dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner, sedangkan jenis penelitiannya deskriptif kuantitatif. Sampel pada penelitian ini berjumlah 70 responden. Untuk menguji hipotesis digunakan analisis regresi linier berganda dengan melakukan uji t dan uji F. Hasil penelitian dengan menggunakan software SPSS 20.0 menunjukkan bahwa 1). Kemampuan Kerja berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap Kinerja Karyawan. 2). Pengalaman Kerja berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap Kinerja Karyawan. 3). Kemampuan Kerja dan Pengalaman Kerja berpengaruh secara simultan terhadap Kinerja Karyawan. Karena nilai t hitung kemampuan kerja (3,946) lebih besar dari pada t tabel (1,996), dan pengalaman kerja (2,873) lebih besar dari pada t tabel (1,996) Dan f hitung variable independen (61,542) lebih besar dari f table (3,13). Nilai koefisien determinasi (Adjusted R2) diperoleh nilai sebesar 63,7% menunjukkan bahwa kontribusi pengaruh kemampuan kerja dan dan pengalaman kerja secara bersamasama dapat mempengaruhi kinerja karyawan. Sedangkan sisanya sebesar 36,3% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain diluar penelitian. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public pages: 31 institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: FEB thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Kiki Rindy Arini Mochammad Djudi Mukzam Ika Ruhana. (2015). “Pengaruh Kemampuan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Pt Perkebunan Nusantara X (Pabrik Gula) Djombang Baru)”. Administrasi Bisnis Volume 22 No.1 Mei, Djombang Hardi Pramana Putra dan Muhammad Harlie Khuzaini. (2015). “Pengaruh Kemampuan Kerja, Persyaratan Jabatan Dan Komitmen Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Benawa Citra Putra Tabalong ”. Komunikasi Bisnis dan Manajemen Volume 2 No.4 Juli, Banjarmasin Eza Herlambang Taufik, Muhammad Harlie, Kurniaty. (2015). “Pengaruh Kemampuan, Pengalaman Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan ”. Komunikasi, Bisnis, dan Manajemen Volume 4 No.1 Januari Banjarmasin Rabiyatul Jasiyah. (2018). “The effect of ability and motivation on job satisfaction and employee performance”. Archives of Business Research Volume 6 No.12 Desember Severin Hornung, Thomas Höge, Jürgen Glaser, Matthias Weigl. (2018). “Thriving or Surviving in High-performance Work Systems? Implications of HRM Configuration for Job Engagement and Work Ability”. Archives of Business Research Volume 5 No.12 April Betty Zelda Siahaan. (2018). “Pengaruh Kemampuan Kerja, Persepsi Peran Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Administrasi Universitas Negeri Jakarta”. Manajemen Pendidikan Jakarta Ika Rahmatika. (2015). “Pengaruh Kemampuan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan”. E-Jurnal UIN Syarif Hidayatullah. No. 1435 Slamet Riyadi. (2011). “Pengaruh Kompensasi Finansial, Gaya Kepemimpinan, dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Perusahaan Manufaktur di Jawa Timur”. Manajemen dan Kewirausahaan Volume 13 No.1 Maret Kevin C. Tangkawarouw, Victor P. K. Lengkong, dan Genita G. Lumintang. (2019). “Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Surya Wenang Indah”. Jurnal EMBA Volume 7 No. 1 Januari Rosinta Romauli Situmeang. (2017). “Pengaruh Pengawasan Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Mitra Karya Anugrah”. Jurnal AJIE Volume 2 No. 2 Mei Febrio Lengkong, Victor P.K Lengkong, Rita N. Taroreh. (2019). “Pengaruh Keterampilan, Pengalaman Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Pt. Tri Mustika Cocominaesa (Minahasa Selatan)”. Jurnal EMBA Volume 7 No. 1 Januari Dina Riskha Ariani, Sri Langgeng Ratnasari, Rona Tanjung. (2020). “Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja, Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Super Box Industries”. Jurnal DIMENSI Volume 9 No. 1 Maret Henny, Enjelia, Michael Luhur, Inggriani Gunarsih, Koko Setyohadi Wijaya. (2019). “Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Berkat Utama Nuansa Tanjung Morawa” Jurnal AKSARA PUBLIC Volume 3 No. 1 Februari David Dan Tria Oktaviani. (2018). “Pengaruh Gaji Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Cv. Sema Mandiri Consultant Pekanbaru” Jurnal PROCURATIO Volume 6 No. 2 Juni Ida Wairimu Njogu. (2017). “Effect Of Employees’ Work Experience On Performance Within Hotel Industry: A Case Of Amber Hotel, Kenya.” Jurnal SUMMER Volume 4 No. 2 Mei Tanto Wijaya dan Fransisca Andreani. (2015). “Pengaruh Motivasi Dan Kopemsasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Sinar Jaya Abadi Bersama.” Jurnal AGORA Volume.3 No 2 Surabaya Desi Septriani. (2017). “Cara Manajer Meningkatkan Kepuasan Kerja Personil.” Jurnal Administrasi Pendidikan Padang Riscy Ratulangi. (2016). “Pengaruh Pengalaman Kerja, Kompetensi, Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT Hasjrat Abadi Tendean Manado.” Jurnal EMBA Volume 4 No. 4 September Manado Otolince Tekege. (2018). “Pengaruh Kepribadian, Pengalaman Kerja, Kompetensi Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kinerja Karyawan PT Pos Indonesia (PERSERO) Di Kabupaten Nabire.” Jurnal EMBA Volume 6 No 4 September Manado Wibowo. 2011 Manajemen Kinerja Rajawali Press : Jakarta Imam Arrywibowo. (2017). “Prestasi Kerja Dipengerahui Oleh Disiplin Kerja, Pengalaman Kerja Dan Lingkungan Kerja: Studi Kasus Pada PT Biro Klasifikasi Indonesia (Persero) Cabang Utama Komersil Balikpapan.” Jurnal Manajemen Dan Ekonomi Bisnis Volume 1 No.1 Mei Balikpapan Ni Luh Sekartini. (2016). “Pengaruh Kemampuan Kerja, Disiplin Kerja, Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Karyawan Administra.” Jurnal Ekonomi dan Bisnis Volume 3 No. 2 September Sih Darmi Astuti. (2010). “Model Person Organization FIT (P-O FIT Model) Terhadap Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasional Dan Kinerja Karyawan.” Jurnal JBE Volume 17 No.8 Maret Sutrisno E. 2009 Manajemen Sumber Daya Manusia Cetakan Kesatu. Jakarta : Kencana Prenada Media Group Nessia Kusuma Wardani. (2017) “Pengaruh Kemampuan, Pelatihan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Office PT Smart Tbk.” Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen Volume 6 No.5 Mei Surabaya Julita. (2016) “Pengaruh Disiplin Kerja Dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Air Manado” Jurnal EMBA Volume 5 No.1 Maret Manado Bangun Wilson. 2012 Manajemen Sumber Daya Manusia Jakarta : Erlangga Indomaret.co.id (16 Januari 2014) Sejarah, Visi dan Misi https://indomaret.co.id/korporat/seputar-indomaret/peduli-danberbagi/ 2014/01/16/sejarah-dan-visi/ (diakses 29 Juni 2020, 13:00) citation: Hanaya, Safira (2020) Pengaruh Kemampuan Kerja dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan Minimarket Indomaret Kota Depok. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/16412/1/FEB_MNJ_1602025212_Safira%20Hanaya.pdf