@unpublished{repository16391, title = {Pengaruh Dana Pihak Ketiga dan Inflasi terhadap Alokasi Pembiayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah pada Perbankan Syariah di Indonesia}, school = {Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA}, note = {Unpublished}, year = {2020}, abstract = {Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara Dana Pihak Ketiga, Inflasi dan Pembiyaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Varibel yang diteliti adalah Dana Pihak Ketiga (DPK), Inflasi dan Pembiyaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Perbankan Syariah yang ada di Indonesia. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Sampel pada penelitian ini diambil dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik pengolahan data menggunakan Eviews Versi 10 yaitu, menggunakan analisis manajemen keuangan, analisis deskriptif, uji asumsi klasik dan pengujian hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial Dana Pihak Ketiga memiliki pengaruh terhadap Pembiayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Inflasi secara parsial tidak memiliki pengaruh terhadap Pembiayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Kemudian secara simultan, Dana Pihak Ketiga dan Inflasi memiliki pengaruh terhadap Pembiayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah.}, author = {Perkasa, Muhamad Febri Akbar}, url = {http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/16391/} }