eprintid: 16210 rev_number: 7 eprint_status: archive userid: 3857 dir: disk0/00/01/62/10 datestamp: 2022-08-03 06:51:22 lastmod: 2022-08-03 06:51:22 status_changed: 2022-08-03 06:51:22 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Arifudin, Moh. title: Pengaruh Word of Mouth, Brand Image dan Lifestyle terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Produk J.CO Donuts & Coffee di Pondok Indah Mall Jakarta Selatan ispublished: unpub subjects: HD28 divisions: Manajemen abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Word Of Mouth, Brand Image dan Lifestyle terhadap keputusan pembelian. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan dari 100 responden dan data sekunder yang diperoleh melalui buku-buku atau literature yang berkaitan dengan penelitian ini. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah teknik nonprobability sampling atau dengan metode sampling aksidential. Teknik pengolahan data analisis data yang digunakan adalah analisis analisis deskriptif, analisis linier berganda, uji asumsi klasik, analisis koefisien korelasi parsial, analisis koefisien korelasi berganda dan uji hipotesis. Kemudian data diproses menggunakan analisis regresi linier berganda dengan diolah menggunakan SPSS 20. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa word of mouth, brand image dan lifestyle secara simultan berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Kemudian secara parsial variable word of mouth berpengaruh positif dan berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian, brand image berpengaruh positif dan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan lifestyle berpengaruh positif dan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Kesimpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini adalah bahwa variable word of mouth, brand image dan lifestyle berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap keputusan pembelian. date: 2019 date_type: completed full_text_status: public pages: 34 institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: FEB thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Alsa, Asmadi. (2015). Pendekatan Kuantitatif dan kualitatif, Serta kombinasinya Dalam Penelitian Psikologi. Jakarta, Pustaka Pelajar. Basu swastha, Hani Handoko. (2011). Manajemen Pemasaran-Analisis Perilaku Konsumen. Yogyakarta: BPFE. Dharmmesta, Swatha Basu dan Handoko, Hani, T. (2012). Pemasaran, Edisi Pertama, Yogyakarta : BPFE. Faridlotul, Chusnah, Hadi, S.P dan Suryoko Sri (2015). “Pengaruh Celebrity Endorser dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Sabun Mandi Lux Pada Mahasiswa S-1 FISIP UNDIP Semarang”. Jurnal Ilmu Administrasi, Vol. 4:2. Fitriyati, Indah (2017). “Pengaruh Word Of Mouth dan Public Reletion Terhadap Keputusan Nasabah BPRS Artha Amanah Ummat Ungaran”. Skripsi. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga. Hermawan Kartajaya. (2017). Marketing For Competitiveness: Asia To The World- In The Age Of Digital, PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. Hasan, Ali. (2013). Marketing dan Kasus-Kasus Pilihan. Yogyakarta. CAPS (Center For Academic Publishing Service). Imam, Ghozali. (2014). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 20 Update PLS Regresi. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Imam, Ghozali. (2013). Aplikasi Multivariete dengan Program SPSS. Edisi 7. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Kotler, Philip and Gary Armstrong. (2016). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jilid 1. Jakarta : Erlangga. Kotler, Philip and Gary Armstron. (2014). Principles of Marketing. Edisi 15. New Jersey: Pearson Prentice Hall, Inc. Kotler, Philip and Gary Armstrong. (2016). Marketing Management. Edisi 15. New Jersey: Pearson Prentice Hall, Inc. Kotler, Philip dan Gary Amstrong. (2001). Dasar-Dasar Pemasaran. Jilid 1. Jakarta : Prehalindo. Hlm. 165. Kotler, Philip. (2014). Manajemen Pemasaran. Edisi Milenium. Pearson Prentice Hall, Inc, Jakarta, hlm 192. Mowen, John C. Dan Michael Minor. (2012). Perilaku Konsumen. Dialih bahasakan oleh Dwi Kartini Yahya. Jilid 2. Jakarta: Erlangga. Oktavianto, Yuda. (2013). “Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Usaha Mie Ayam Pak Agus Di Kota Batu” Jurnal Manajemen Bisnis. 3(1) : 65-70. Prasetijo, Ristiyanti dan John J.O.I Ihalauw. (2005). Perilaku Konsumen. Yogyakarta, hlm 56-57. Priyanti, Devi. (2016). “Pengaruh Word Of Mouth, Brand Image, Lifestyle, Service Quality, Service Recovery Dan Human Variable Terhadap Willingness To Pay Pizza Hut”. Universitas Gunadarma. Rahmawati, Anis. (2016). “Pengaruh Brand Image dan Lifestyle Terhadap Keputusan Pembelian Busana Muslim Produk Zoya (Studi Kasus Konsumen Zoya)”. Skripsi. Sekolah Tinggi Agama Islam Negri (STAIN) Kudus. Rifhadini, Andi Pamelya. (2015). “Pengaruh Word Of Mouth, Citra Merek, Gaya Hidup Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Restoran Tradisional”. Skripsi. Universitas Gunadarma. Robot, Juwita Mariska. (2015). “Analisis Pengaruh Advertising, Personal Selling, Sales Promotion, Publicity dan Word of Mouth terhadap Keputusan Pembelian”. Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen, Vol.3 (3): 254-267. Setiadi, J Nugroho. (2013). Perilaku Konsumen Perspektif Kontemporer Pada Motif, Tujuan, dan Keinginan Konsumen. Jakarta: Kencana Media Group. Sugiyono. (2013). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Cetakan Ke-20,Bandung: Alfabeta. Sumardy, dkk (2011). The Power of Word of Mouth Marketing, PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. Suharyono, Nugraha, Finnan A.A, dan Kusumawati, Andriani (2015). “Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian dan Kepuasan konsumen (Studi pada Konsumen Kober Mie Setan jalan Simpang Soekarno-Hatta nomor 1-2 Malang)”. Jurnal Administrasi Bisnis. Vol. 22 No. 1. Sumarwan, Ujang. (2014). Perilaku Konsumen : Teori dan Penerapannya Dalam Pemasaran. Bogor: Ghalia Indonesia. Sunyoto, Danang. (2014). Konsep Dasar Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Yogyakarta: Center for Academic Publishing Service. Hlm.18. Sweeney, Jillian C., Geoffrey N. Soutar and Tim Mazzarol. (2012). Word of Mouth: Measuring The Power of Individual Message. European Journal of Marketing, 46 (1/2), hlm. 237-257. citation: Arifudin, Moh. (2019) Pengaruh Word of Mouth, Brand Image dan Lifestyle terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Produk J.CO Donuts & Coffee di Pondok Indah Mall Jakarta Selatan. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/16210/1/FEB_MNJ_1502025151_MOH.%20ARIFUDIN.pdf