eprintid: 16031 rev_number: 7 eprint_status: archive userid: 3857 dir: disk0/00/01/60/31 datestamp: 2022-08-01 04:45:10 lastmod: 2022-08-01 04:45:10 status_changed: 2022-08-01 04:45:10 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Jempa, Rahmad title: Pengaruh Citra Merek dan Bauran Promosi terhadap Keputusan Pembelian Produk Mobil Toyota Calya pada Dealer Astrido Toyota Bandengan Jakarta Utara ispublished: unpub subjects: HD28 divisions: Manajemen abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh Citra Merek dan Bauran Promosi terhadap Keputusan Pembelian mobil Toyota Calya di Dealer Astrido Toyota Bandengan Jakarta Utara. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan pengumpulan data secara langsung, berupa penyebaran kuesioner yang diambil dari suatu sampel. sampel dalam penelitian ini adalah pengunjung showroom Astrido Toyota Bandengan Jakarta Utara sebanyak 68 responden. Berdasarkan dari hasil pengolahan data, model regresi linier berganda penelitian ini adalah Ŷ = 0,179 + 0,344 X1 + 0,621 X2 + e kemudian hasil pengolahan data uji t dapat dilihat Citra Merek diperoleh nilai signifikansi 0,001<0,05 dengan nilai thitung = 3,465 > 1,99714 dari ttabel, kemudian Bauran Promosi diperoleh nilai signifikansi 0,000<0,05 dengan nilai thitung= 7,112>1,99714 dari ttabel. Serta hasil dari uji F maka terdapat nilai signifikansi 0,000<0,05 dengan nilai Fhitung= 213.859>3,14 dari Ftabel. Maka dapat disimpulkan bahwa variabel Citra Merek berpengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian, dan Bauran Promosi berpengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian. Kemudian Citra Merek dan Bauran Promosi berpengaruh secara simultan terhadap keputusan pembelian. date: 2019 date_type: completed full_text_status: public pages: 30 institution: Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA department: FEB thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: AbdulManap. (2016). Revolusi Manajemen Pemasaran. (Edisi 1). Jakarta: Mitra Wacana Media. Assauri Sofjan. (2010). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Salemba B.Alfian. (2012). Pengaruh Citra Merek (Brand Image) Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian. Makasar: Universitas Hasanudin Buchari Alma. (2014). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta. Djaslim Saladin. (2011). Manajemen Pemasaran. Bandung: Linda Karya Ferrinadewi. (2010). Merek dan Psikologi Konsumen, Implikasi pada Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Graha Ilmu George Terry & Leslie WRue. (2012). Dasar-Dasar Manajemen. (G.A. Ticoalu). Jakarta: Bumi Aksara. George Leon Schiffman & Lesliel, Kanuk. (2010). Consumer Behavior, Edisi 8. New Jersy: Prentice Hall Hamdani. (2012). Bauran Promosi. Bandung: Alfabeta HusainiUsman. (2013). Manajemen: Teori, Praktik dan Riset Pendidikan (Edisi 4). Jakarta: Bumi Aksara. Jeff Madura. (2011). Introduction To Business Edisi 4. Jakarta: Erlangga Kamus Besar Bahasa Indonesia. (2013). Pengertian Merek. Musay, Paramitasari, Fransica. (2012). Pengaruh Citra Merek (Brand Image) Terhadap Keputusan Pembelian KFC Kawi. Malang: Universitas Brawijaya Mustikarillah, Nurafdal, Rizki. (2011). Pengaruh Citra Merek (Brand Image) Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian Mobil Toyota Rush. Makassar: Universitas Hasanuddin Nyoman Dantes. (2012). Metode Penelitian. Yogyakarta: CV. Andi Offset Pamujo, Yuga Novian, Khasanah & Imroatul. (2011). Analisis Pengaruh Atribut Produk, Bauran Promosi dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Produk Merchandies. Semarang: Universitas Diponogoro Perreault, Cannon & McCarthy. (2010). Pemasaran Dasar Pendekatan Manajerial Global, Buku 2 Edisi 16. Jakarta: Salemba Empat Philip, Kotler & Gary, Armstrong. (2009). Prinsip-Prinsip Pemasaran, Edisi 12 Jilid 2. Jakarta: Eralangga Philip, Kotler & Gary, Armstrong. (2012). Prinsip-Prinsip Pemasaran, Edisi 13 Jilid 1. Jakarta: Eralangga Philip, Kotler & Keller, Kevin, Lane. (2009). Manajemen Pemasaran,Edisi 13 jilid 1. Jakarta : Erlangga. Philip, Kotler & Keller, Kevin, Lane. (2009). Manajemen Pemasaran, Edisi 13 jilid 2.Jakarta : Erlangga. Philip, Kotler & Keller. (2012). Marketing Management, 14th edition. New York: Prentice Hall Richard Daft. (2010). Era Baru Manajemen (Edisi 9), Jilid 1. Jakarta: Salemba Empat. Robbins, Stephen & Coulter Mary. (2010). Manajemen. Jakarta: Erlangga Sallam, Ahmed, Methaq. (2014). The Influence Of Brand Awarness and Brand Image On Purchase Decision. Arab Saudi: Universitas Of Najran Sandy Febryan. (2012). Pengaruh Bauran Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Pengguna Indosat. Malang: Universitas Brawijaya Simamora Bilson. (2009). Panduan Riset Prilaku Konsumen. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama Siregar, Syofian (2015). Statistik Parametrik untuk penelitian kuantitatif. Jakarta: Bumi Aksara Solihin Ismail. (2009). Pengantar Manajemen. Jakarta: Erlangga Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta ______. (2015). Metode Penelitian Manajemen. Bandung: Alfabeta Suharno. (2010). Marketing In Practice. Yogyakarta: Graha Ilmu Sunyoto Danang. (2012). Bauran Promosi. Yogyakarta: CAPS Suryani. (2009). Hubungan Brand Image (Citra Merek) Dengan Minat Pembelian konsumen. Malang: Universitas Negri Islam Maulana Malik Ibrahim Susanto Herry dan Umam, Khaerul. (2013). Manajemen Pemasaran Bank Syariah. Bandung: Pustaka setia Swastha Basu. (2010). Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty Yogyakarta Swastha Basu Dharmmesta & Handoko Hani T (2014). Manajemen Pemasaran Analisis Perilaku Konsumen. (Edisi 1). Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta. citation: Jempa, Rahmad (2019) Pengaruh Citra Merek dan Bauran Promosi terhadap Keputusan Pembelian Produk Mobil Toyota Calya pada Dealer Astrido Toyota Bandengan Jakarta Utara. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/16031/1/FEB_MNJ_1202015091_RAHMAD%20JEMPA.pdf