<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Peranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh peranan sistem pengendalian\r\ninternal dalam meningkatkan efektivitas dan efisiensi kegiatan operasional pada\r\nsiklus persediaan baik secara parsial maupun simultan pada PT Restu Ibu Pusaka.\r\nVariabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah “efektivitas dan efisiensi\r\nkegiatan operasional pada siklus persediaan” sebagai variabel dependen serta\r\n“pengendalian internal” sebagai variabel independen. Pengambilan sampel dalam\r\npenelitian ini menggunakan purposive sampling Teknis analisis data yang\r\ndigunakan adalah Analisis Regresi Linier Sederhana menggunakan SPSS versi\r\n22.0.\r\nHasil dari penelitian ini menunjukan bahwa pengendalian internal memiliki\r\npengaruh positif dan signifikan terhadap meningkatkan efektivitas dan efisiensi\r\nkegiatan operasional pada siklus persediaan, hal tersebut dibuktikan dengan tingkat\r\nsignifikannya sebesar 0,000 < 0,05 dan nilai thitung 7.260 > ttabel 2,015. Adapun\r\nsecara simultan, menunjukkan bahwa pengendalian internal berpengaruh positif\r\ndan signifikan terhadap meningkatkan efektivitas dan efisiensi kegiatan operasional\r\npada siklus persediaan, hal tersebut dibuktikan dengan tingkat signifikansinya\r\nsebesar 0,000 < 0,05, dengan nilai Fhitung sebesar 52,708 > Ftabel 3,21. Sedangkan\r\nkemampuan variabel bebas dalam menjelaskan variabel terikat dalam penelitian ini\r\ndapat dilihat pada nilai R Square (R2) sebesar 0,545, yang artinya adalah 54,5%\r\nvariabel dependen efektivitas dan efisiensi kegiatan operasional pada siklus\r\npersediaan dijelaskan oleh variabel independen pengendalian internal, dan sisanya sebesar 45,5% dijelaskan oleh variabel lain diluar variabel independen yang\r\ndigunakan dalam penelitian ini seperti laporan keuangan.\r\nDari hasil penelitian ini penulis memberikan beberapa saran bagi penelitian\r\nselanjutnya diharapkan menambahkan variabel-variabel lain selain variabel saat\r\nini yang mungkin dapat berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi kegiatan\r\noperasional pada siklus persediaan seperti laporan keuangan serta diharapkan\r\ndapat menambahkan/memperbanyak sampel agar hasil penelitian lebih akurat,\r\nataupun memfokuskan kepada persediaan yang ada di perusahaan, contohnya:\r\npersediaan bahan baku, persediaan barang dalam proses, maupun persediaan\r\nbarang jadi, serta melakukan penelitian di tempat yang lebih besar persediaannya\r\nseperti perusahaan manufaktur yang lebih besar ataupun perusahaan retail."^^ . "2017" . . . "Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA"^^ . . . "FEB, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA"^^ . . . . . . . . . "Aida Chairani"^^ . "Dewi"^^ . "Aida Chairani Dewi"^^ . . . . . . "Peranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka (Text)"^^ . . . "FEB_AKT_1302025006_AIDA CHAIRANI DEWI.pdf"^^ . . . "Peranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "Peranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "Peranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "Peranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #15990 \n\nPeranan Sistem Pengendalian Internal dalam Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kegiatan Operasional pada Siklus Persediaan PT Restu Ibu Pusaka\n\n" . "text/html" . . . "HD28 Management. Industrial Management"@en . .