eprintid: 15933 rev_number: 7 eprint_status: archive userid: 3861 dir: disk0/00/01/59/33 datestamp: 2022-08-04 03:25:05 lastmod: 2022-08-04 03:25:05 status_changed: 2022-08-04 03:25:05 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Lestari, Andini Nur title: Pengaruh Metode Gasing (GAmpang, aSyIk, dan menyeNangkan) Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dan Kemampuan Pemecahan Masalah Pecahan Siswa SD ispublished: pub subjects: C divisions: 86122 keywords: Metode GASING, Kemampuan Berpikir Kreatif, Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika abstract: Tesis ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode GASING terhadap kemampuan berpikir kreatif dan kemampuan pemecahan masalah Matematika pada materi pecahan di kelas V SDN Kedoya Utara 01 Kebon Jeruk Jakarta Barat. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain faktorial 2 x 4, berdasarkan kemampuan berpikir kreatif dan kemampuan pemecahan masalah Matematika (tinggi dan rendah). Penerapan random sampling dari 2 kelas, diperoleh kelas A (kelas eksperimen) yang diberikan pembelajaran menggunakan Metode GASING dan kelas B (kelas kontrol) yang diberi pembelajaran menggunakan metode Drill. Data diperoleh melalui tes kemampuan berpikir kreatif dan tes kemampuan pemecahan masalah Matematika siswa yang telah memenuhi validitas dan reliabilitas. Data dianalisis melalui uji independent sample t test dengan bantuan SPSS 24. Hasil penelitian menunjukkan hasil belajar kemampuan berpikir kreatif tinggi siswa diperoleh thitung sebesar 4,634 > ttabel 2,179 dengan signifikansi 0,001<0,05. Sedangkan hasil belajar kemampuan pemecahan masalah Matematika tinggi siswa diperoleh thitung sebesar 5,786 > ttabel 2,200 dengan signifikansi 0,00 < 0,05. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa penelitian Metode GASING mempunyai pengaruh positif terhadap kemampuan berpikir kreatif dan kemampuan pemecahan masalah Matematika terutama pada kelompok siswa berkemampuan tinggi. Ketercapaian tertinggi terdapat pada aspek kelancaran berpikir kreatif dan pada tahap menjalankan rencana dalam pemecahan masalah Matematika. date: 2019-12-04 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof Dr. HAMKA department: Sekolah Pascasarjana thesis_type: masters thesis_name: other referencetext: DAFTAR PUSTAKA A.Kusdiwelirawan. (2017). Statistika Pendidikan. Jakarta: UHAMKA PRESS. Alwi, M. (2011). Belajar Menjadi Bahagia dan Sukses sejati. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo. B.Johnson, E. (2011). Contextual Teaching & Learning: Menjadikan Kegiatan Belajar Mengajar Mengasikkan dan Bermakna, terjemahan Ibnu Setiawan. Bandung: Kaifa. Brodjonegoro, B. (2017). Seminar Nasional Pembangunan Inovatif. Pemimpin Kreatif dan Daerah Kompetitif. Seminar Nasional. Campbell, D. (2015). Mengembangkan Kreativitas.Saduran Kadir. Jakarta: PPs UNJ. Danumiharja, M. (2014). Profesi Tenaga Kependidikan. Yogyakarta: CV Budi Utama. Dinata, J. M. (2017). Implementation of GASING Learning in ARCS Learning Strategy to Enchance Students Motivation in 9th Grade of SMP Muhammadiyah Banjarmasin. International Journal of Pedagogy and Teacher Education (IJPTE) , 10. E.Mulyasa. (2003). Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya. Fadjar, A. (2015). Pendidikan Nasional dan Tantangan Globalisasi. Jurnal Ilmiah Didaktika , 105-128. Fardah, D. K. (2012). Analisis Proses dan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa dalam Matematika Melalui Tugas Open-Ended. Jurnal Kreano , 1-2. Hamalik, O. (2005). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara. Hamalik, O. (2013). Proses Belajar Mengajar. Bandung: Bumi Aksara. Haryani, D. (2011). Pembelajaran Matematika Dengan Pemecahan Masalah untuk Menumbuhkembangkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA , 121. Herwinanda Trisnaning Damayanti, S. (2018). Mathematical lemCreative Thinking Ability of Junior High School Students in Solving Open-Ended Prob. Journal of Resarch and Advances in Mathematics Education , 36. Hesti Cahyani, R. W. (2016). Pentingnya Peningkatan Pemecahan Masalah Melalui PBL untuk Mempersiapkan Generasi Unggul Menghadapi MEA. Journal UNNES Pasca Sarjana , 153. Husamah, d. (2018). Belajar dan Pembelajaran. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang. Istianah, E. (2013). Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Dan Kreatif Matematik Dengan Pendekatan Model Eliciting Activities (Meas) Pada Siswa SMA. Infinity Journal. Ismail, F. (2018). Statistika Untuk Penelitian Pendidikan dan Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta: Prenadamedia Group. Iswadi, H. (2016, 12 7). Sekelumit dari Hasil PISA 2015 yang Baru Dirilis. Retrieved 6 4, 2019, from www.ubaya.ac.id: http://www.ubaya.ac.id Jensen, E. (2008). Brain-Based Learning, Pembelajaran Berbasis Kemampuan Otak: Cara Baru dalam Pengajaean dan Pelatihan, terjemahan Narulita Yusron. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Kadir. (2018). Statistika Terapan Konsep.Contoh dan Analisis Data dengan Program SPSS/Lisrel dalam penelitian. Depok: PT. Rajagrafindo Persada. Kunandar. (2014). Penelitian Autentik: Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. L.Solso, R. (2007). Psikologi Kognitif, terjemahan Mikael Rahardanto dan Kristianto Batuadji. Jakarta: Erlangga. Lalan, E. (2014). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas IV SDN 3 Kesu' Pada Materi Operasi Perkalian dan Pembagian Melalui Implementasi Metode GASING. Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan , 591. Maharani, E. D. (2018). Konvergensi. Surakarta: CV. Akademika. Malawi, I. (2019). Teori dan Aplikasi Pembelajaran Terpadu. Jawa Timur: CV. AE Media Grafika. Mariyaningsih, N. (2018). Bukan Kelas Biasa. Surakarta: CV Kekata Group. Moss, Y. S. (2012). Mathematics Education in Rural Indonesia. 12th International Congress on Mathematics Education (pp. 6223-6229). Topic Study Group Seoul: Korea National University of Education. Mulyana, F. (2008). Fun Math: Matematika Asyik Dengan Metode Permodelan. Bandung: PT Mizan Pustaka. Nasution, S. (2008). Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara. Nurfathoanah. (2016). Implementasi Metode Pembelajaran GASING (Gampang, Asyik dan Menyenangkan) Terhadap Hasil Belajar Fisika Peserta Didik Kelas X SMA Negeri 3 Polongbangkeng Utara. Jurnal Pendidikan Fisika Universitas Muhammadiyah Makassar , 354-355. Nuriadin, I., & Perbowo, K. S. (2013). Analisis Korelasi Kemampuan Berpikir Kreatif Matematik Terhadap Hasil Belajar Matematika Peserta Didik SMP NEGERI 3 Lurangung Kuningan Jawa Barat. Infinity Journal. Okti, W. (2014, 4). TIMSS Trends International Mathematics. Retrieved 1 19, 2019, from wulieokti.blogspot.com: http://wulieokti.blogspot.com Omrod, J. E. (2009). Educational Psychology Developing Learners, terjemahan Wahyu Indianti. Jakarta: Erlangga. Prahmana, R. C. (2015). The Hypothetical Learning Trajectory on Addition in Mathematics GASING. Southeast Asian Mathematics Education journal . Rahayu, D. V. (2015). Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematik Siswa Melalui Model Pembelajaran Pelangi Matematika . Jurnal Pendidikan Matematika , 31. Rahmawati, P. (2018). Mengenal Kemampuan Pemecah Masalah Matematika Siswa Perbatasan. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia. Robert J.Marzano, J. S. (2007). Taxonomy Educational Objective. London: Crownis Press. Robert L.Solso, O. H. (2017). Psikologi Kognitif. Jakarta: Erlangga. Rusliani, H. (2014). Muamalah Negara Terhadap Sumber Daya Alam dan Sumber Daya Manusia Menuju Negara Maju. Jurnal Syari'ah , 64. Sagala, S. (2010). Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Setiawan, M. (2002). Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Uwais Inspirasi Indonesia. Sri, A. W. (2009). Strategi Pembelajaran di SD. Jakarta: Universitas Terbuka Sriyanto, H. (2007). Strategi Sukses Menguasai Matematika. Yogyakarta: Indonesia Cerdas. Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif dan R&D. Bandung: Alfa Beta. Sukarmiasih, D. A. (2019). Penerapan Model PBL untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika tentang Volume Bangun Ruang pada Siswa kelas V Semester II SD Negeri 2 Dangintukadaya Tahun Pelajaran 2017-2018. Pena Guru: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran Vol.2 , 18. Sukmawati. (2017). Model Asesmen Portofolio, Kreativitas, dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika. Jurnal Evaluasi Pendidikan , 41. Surya, Y. (2011). Petunjuk Guru: Dasar-Dasar Pintar Berhitung GASING. Tangerang: PT Kandel. Susanto, H. A. (2019). Pemahaman Pemecahan Masalah Berdasar Gaya Kognitif. Yogyakarta: Deepublish CV Budi Utama. Tan, O.-S. (2009). Problem Based Learning And Crativity. Singapore: Cengage Learning Asia Pte Ltd. Utama, D. (2018). Jurnal Pendidikan Edisi 38 Volume 9. Surakarta: Forum Komunikasi Guru Pengawas Surakarta. W.Gulo. (2008). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Grasindo. W.Gunawan, A. (2005). Apakah IQ anak bisa ditingkatkan? Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. W.Santrock, J. (2008). Psikologi Pendidikan, terjemahan Tri Wibowo B.S. Jakarta: Kencana Prenada. W.Weisberg, R. (2006). Creativity: Understanding Innovation in Problem Solving, Science, Invention, and the Arts. New Jersey: John Wiley and Sons inc. Yeni Rachmawati, E. K. (2011). Strategi Pengembangan Kreativitas Pada Anak. Jakarta: Prenada Media Grup. Yusuf, M. (2017). Metode Penelitian. Jakarta: PT. Fajar Interpratama Mandiri. Zainal, V. R. (2014). The Economics of Education. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. citation: Lestari, Andini Nur (2019) Pengaruh Metode Gasing (GAmpang, aSyIk, dan menyeNangkan) Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dan Kemampuan Pemecahan Masalah Pecahan Siswa SD. Masters thesis, Universitas Muhammadiyah Prof Dr. HAMKA. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/15933/1/SPS_PENDAS_1709087028-ANDINI%20NUR%20LESTARI.pdf