eprintid: 15534 rev_number: 8 eprint_status: archive userid: 3856 dir: disk0/00/01/55/34 datestamp: 2022-06-30 02:12:36 lastmod: 2022-06-30 02:12:36 status_changed: 2022-06-30 02:12:36 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Pratiwi, Laras Retha creators_name: Whindi Arini, Novanita creators_id: larasretha21@gmail.com creators_id: Novanita_w.arini@uhamka.ac.id title: Pengembangan Media Pembelajaran Buku Cerita Bergambar Untuk Meningkatkan Minat Membaca Siswa Kelas II SD ispublished: pub subjects: L subjects: Skripsi divisions: 86206 abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media buku cerita bergambar dalam pembelajaran Bahasa Indonesia materi menulis dan mendongeng cerita serta mengetahui kelayakan media buku cerita yang telah dihasilkan sehingga layak digunakan dalam proses pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan Research and Development (R&D) dengan menggunakan model pengembangan ADDIE yaitu Analysis, Design, Development, Implementasi, and Evaluation. Dan menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Uji kelayakan produk didasarkan hasil validasi ahli media, ahli materi, pakar pendidik dan siswa kelas II sekolah dasar sebagai subjek uji coba. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan angket. Berdasarkan data yang diperolah menunjukkan nilai : (1) rata-rata nilai uji ahli media sebesar (95%), termasuk kriteria “Sangat Valid”. (2) Rata-rata uji ahli materi sebesar (84%) termasuk kriteria “Valid”. (3) Rata-rata ujicoba kelayakan produk pada pendidik sebesar (91%) termasuk kriteria “Sangat Baik” dan (4) Rata-rata hasil ujicoba siswa pada kelompok kecil sebesar (89%) dan ujicoba kelompok besar (96%) termasuk kriteria “Sangat Baik” . Hasil penelitian menunjukan bahwa : buku cerita bergambar Hidup Rukun itu Indah dapat digunakan sebagai bahan referensi tambahan dalam pembelajaran Bahasa Indonesia di sekolah dasar karena menggunakan bahasa yang muda dipahami dan sesuai dengan silabus dan rancangan pelaksanaan pembelajaran yang di terapkan di kelas II SD. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka department: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Adam, steffi dan M. T. . (2015). Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi Bagi Siswa Kelas X Sma Ananda Batam. CBIS Journal, 3 No 2(ISSN 2337-8794), 78–90. Adipta, H., Hasanah, M., Dasar, P., & Malang, P. N. (2016). PEMANFAATAN BUKU CERITA BERGAMBAR. 989–992. Alfian Atham Putri R, Mpd, Reni Dwi Susanti, Mpd, Mayang Dintarini, M. (2016). metode penelitian pendidkkan. dwi imroatu julaikah, S.Pd,. M.Pd, Dra. Wisnu Kurniawati, M.Pd, Yunanfathur Rahman, SS., M.A, Lutfi Sakson, S.Pd., M.Pd, Dra. Tri Prasetyawati, M. P. (2017). No Title. Fitriani, E., Suhartono, S., & Mugiarti, I. (2019). Make it real: Simulation of 3D molecules using Augmented Reality in chemical bonding topic. Journal of Physics: Conference Series, 1402(5). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1402/5/055058 Miftah, M. (2013). Fungsi, Dan Peran Media Pembelajaran Sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Belajar Siswa. Jurnal Kwangsan, 1(2), 95. https://doi.org/10.31800/jurnalkwangsan.v1i2.7 Minat, M., Siswa, B., Iv, K., & Dasar, S. (2018). No Title. NOVA TRIANA TARIGAN DOSEN UNIVERSITAS QUALITY BERASTAGI, 02(02), 141–152. Ngura, E. T., Guru, P., Anak, P., & Dini, U. (2018). PENGEMBANGAN MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR UNTUK ANAK USIA DINI DI TK MARIA VIRGO KABUPATEN ENDE. 5(1), 6–14. Nugraha1, I. K. A. E., Agustini2, K., & I Gede Partha Sindu3. (2017). Analisis Pemanfaatan E-Learning Sebagai Knowledge Management Dalam Mendukung Proses Pembelajaran Di Jurusan Pendidikan Teknik Informatika Undiksha. Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI), 6(1), 11. https://doi.org/10.23887/karmapati.v6i1.9865 Nursalina, A. I., & Budiningsih, T. E. (2014). Hubungan Motivasi Berprestasi Dengan Minat Membaca Pada Anak. Educational Psychology Journal, 3(1), 1–7. Pendidikan, J. I., Pps, P., Pendidikan, U., & Issn, G. (1858). Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran PPs Universitas Pendidikan Ganesha ISSN 1858 – 4543. 1, 185–195. Ramdani, M. H. I. & I. (2015). menumbuhkan minat membaca pada anak usia dini. Ratnasari, E. M., & Zubaidah, E. (2019). Pengaruh Penggunaan Buku Cerita Bergambar Terhadap Kemampuan Berbicara Anak. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 9(3), 267–275. https://doi.org/10.24246/j.js.2019.v9.i3.p267-275 Skripsi, J., & Yogyakarta, U. N. (2015). pengembangan media pembelajaran buku cerita bergambar untuk pembelajaran IPS siswa SMP KELAS VII. Sri Rahmawati. (2018). Pengembangan buku cerita bergambar berbasis pendekatan. Ulya, H., & Rofian, R. (2019). Pengembangan Media Story Telling Berbasis Montase Sederhana Sebagai Suplemen Bahan Ajar Tema Peduli Terhadap Makhluk Hidup Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 4(2), 140. https://doi.org/10.29407/jpdn.v4i2.12166 Widiana, I. W. (2016). Pengembangan Asesmen Proyek Dalam Pembelajaran Ipa Di Sekolah Dasar. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 5(2), 147. https://doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v5i2.8154 Wulandari, C. (2017). Pendidikan Lingkungan Hidup Untuk Pembelajaran Membaca Siswa Kelas 1 Sd Pembelajaran Membaca Siswa Kelas 1 Sd. 17–18. https://repository.usd.ac.id/8852/2/131134126_full.pdf citation: Pratiwi, Laras Retha dan Whindi Arini, Novanita (2020) Pengembangan Media Pembelajaran Buku Cerita Bergambar Untuk Meningkatkan Minat Membaca Siswa Kelas II SD. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/15534/1/FKIP_PGSD_1601025284_LARAS%20RETHA%20PRATIWI.pdf