eprintid: 14987 rev_number: 10 eprint_status: archive userid: 3856 dir: disk0/00/01/49/87 datestamp: 2022-06-25 05:31:09 lastmod: 2022-06-30 11:47:56 status_changed: 2022-06-25 05:31:09 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Maulidiati, Dini Nur creators_name: Nurafni, Nurafni creators_id: dininurmaulidiati@gmail.com creators_id: Nurafni@uhamka.ac.id title: Pengembangan Aplikasi KALBARU Berbasis Komputer Sebagai Media Pembelajaran Matematika Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII di MTs. Raudhatul Muta’allimin ispublished: pub subjects: L subjects: QA subjects: Skripsi divisions: 84202 abstract: Penelitian ini dilakukan di MTs. Raudhatul Muta’allimin tentang pengembangan media pembelajaran berbasis komputer pada materi bangun ruang sisi datar yang dilatarbelakangi oleh masih minimnya komputer digunakan sebagai media pembelajaran serta kurangnya minat belajar siswa yang tidak menggunakan media pembelajaran pada proses belajar berlangsung. Tujuan dari penelitian ini adalah menghasilkan produk berupa media pembelajaran berbasis komputer melalui studi kelayakan produk sebagai media pembelajaran serta mengetahui keefektifan pemanfaatan aplikasi yang dinamakan “KALBARU”. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R&D), yang mengacu pada model pengembangan ADDIE yang memiliki 5 tahap, yaitu 1) Analysis (Analisis), 2) Design (Desain), 3) Development (Pengembangan Produk), 4) Implementation (Tahap Penerapan), dan 5) Evaluations (Tahap Evaluasi). Validasi dilakukan oleh dosen ahli materi yang terdiri dari 4 orang ahli materi dan 2 orang ahli media. Media yang dikembangkan diuji coba kepada 23 peserta didik kelas VIII C MTs. Raudhatul Muta’allimin. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi KALBARU berbasis komputer sebagai media pembelajaran matematika kelas VIII pada materi bangun ruang sisi datar layak digunakan dalam pembelajaran berdasarkan penilaian (1) ahli materi dengan rata-rata persentase sebesar 82,08% kategori Sangat Baik; (2) penilaian ahli media dengan rata-rata persentase sebesar 87,50% kategori Sangat Baik; dan (3) uji coba publik menunjukkan rata-rata persentase sebesar 86,14% dengan kategori Sangat Baik. Aplikasi KALBARU dapat digunakan sebagai pembelajaran matematika pada materi bangun ruang serta memiliki keunggulan, yaitu terdapat materi bangun ruang sisi datar, mudah diaktifkan pada komputer berbasis Windows, dapat dijalankan pada semua versi Windows, kapasitas aplikasi tidak besar, mudah digunakan, di dalamnya terdapat menu materi, kuis, dan kalkulator khusus bangun ruang. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka department: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Ainin, M. (2013). Penelitian Pengembangan Dalam Pembelajaran Bahasa Arab. Okara, 2, 96. Akhmadan, W., Studi, P., Matematika, P., & Flash, M. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Flash Dan Moodle. II(1), 27–40. Ali, M. (2013). Penelitian Kependidikan: Prosedur & Strategi. Bandung: Angkasa. Arsyad, M. N., & Lestari, D. E. G. (2020). Efektifitas Penggunaan Media Mobile Learning berbasis Android Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa IKIP Budi Utomo Malang. Agastya: Jurnal Sejarah Dan Pembelajarannya, 10(1), 89–105. Awaludin, A. A. R., Hartuti, P. M., & Rahadyan, A. (2019). Aplikasi Cabri 3D Berbantu Camtasia Studio untuk Pembelajaran Matematika di SMP. EDimas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 10(1), 68–75. Bajracharya, J. R. (2016). Strength of traditional and social media in education: a review of the literature. IOSR Journal of Research and Method in Education, 6(6), 13-21. Buchori, A. (2010). Potensi Program Cabri 3D untuk Mendukung Pembelajaran Geometri Analit di Perguruan Tinggi. IKIP PGRI Semarang, 024, 1–11. Cahyadi, R. A. H. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Addie Model. Halaqa: Islamic Education Journal, 3 (1), 35. Fujita, T., Kondo, Y., Kumakura, H., & Kunimune, S. (2017). Students’ geometric thinking with cube representations: Assessment framework and empirical evidence. The Journal of Mathematical Behavior, 46, 96–111. Ghavifekr, S., & Rosdy, W. A. W. (2015). Teaching and learning with technology: Effectiveness of ICT integration in schools. International Journal of Research in Education and Science, 1(2), 175–191. Ginita, S., Kamus, Z., & Gusnedi. (2018). Analisis Validitas, Praktikalitas, dan Efektivitas Pengembangan Bahan Ajar Terintegrasi Konten Kecerdasan Spiritual Pada Materi Fisika tentang Vektor dan Gerak Lurus. Pillar of Physics Education, 11(2), 153–160. Hasibuan, N. (2014). Peran Islam dalam Perkembangan Teknologi Pendidikan. Logaritma: Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan Dan Sains, II(01), 18–36. Jayanto. (1999). Membuat Aplikasi Databse dengan Delphi. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo. Junaidi, J. (2018). MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI BANGUN RUANG DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI GEOGEBRA DI SMP NEGERI 1 MILA. Numeracy Journal, 5(2), 184-193. Kurniasih, R. (2017). Penerapan Strategi Pembelajaran Fase Belajar Model Van Hiele Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar di SMP Islam Al-Azhaar Tulungagung. Jurnal Silogisme, 2(2), 61–68. Kurniawan, E., & Syahputra, A. K. (2018). Perancangan Aplikasi Pemesanan Dan Pembayaran Berbasis Desktop Pada Percetakan UD. AZKA GEMILANG Menggunakan Metode Prototype. Seminar Nasional Raya, 9986(September), 105–110. Kusuma, Anggun Badu dan Astri Utami, (2017). “Penggunaan Program Geogebra dan Casyopee dalam Pembelajaran Geometri Ditinjau dari Motivasi Belajar Siswa”, Jurnal Mercumatika, 1(2), 119–131. Ma’arif, S. (2011). Rintisan Sekolah Berstandar Internasional: Antara Cita Dan Fakta. Walisongo: Jurnal Penelitian Sosial Keagamaan, 19(2), 399–428. Muyaroah, S., & Fajartia, M. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android dengan menggunakan Aplikasi Adobe Flash CS 6 pada Mata Pelajaran Biologi. Innovative Journal of Curriculum and Educational Technology, 6(2), 22–26. Naidoo, Navindhra (2011), “What is Research? A Conceptual Understanding,” African Journal of Emergency Medicine, 1(1), 47–48. NAUFAL FARIS, M. U. H. A. M. M. A. D. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis CAI (Computer Assisted Intruction) Menggunakan Aplikasi Macromedia Flash 8 Dan Geogebra Pada Materi Lingkaran. MATHEdunesa, 5(3). Nempung, T., Setiyaningsih, T., & Syamsiah, N. (2015). Otomatisasi Metode Penelitian Skala Likert Berbasis Web. November, 1–8. Japa, N., Suarjana, I. M., & Widiana, W. (2017). Media Geogebra Dalam Pembelajaran Matematika. International Journal of Natural Science and Engineering, 1(2), 40-47. Nurafni, N. (2016). Gaya Kognitif Field Dependent Terhadap Pemahaman Konsep Limit Mahasiswa. KALAMATIKA Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 183. Nurcahyono, F. (2012). Pembangunan Aplikasi Penjualan Dan Stok Barang Pada Toko Nuansa Elektronik Pacitan. Journal Speed, 4(3), 15–19. Pribadi, B. A. (2014). Desain dan Pengembangan Program Pelatihan Berbasis Kompetensi: Implementasi Model ADDIE. Jakarta: Prenada Media Group. Rahadyan, A., Hartuti, P. M., & Awaludin, A. A. R. (2018). Penggunaan Aplikasi Geogebra Dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal PKM Pengabdian kepada Masyarakat, 1(01), 11-19. Restu Hardinata. 2016. Skripsi: Pengembangan Mobile Learning Sistem Koordinasi Berbasis Android. Jakarta: UHAMKA. Rohmawati, A. (2015). Efektivitas Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 9(1), 15–32. Safitri, M., Hartono, Y., & Somakim, S. (2013). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Pokok Bahasan Segitiga Menggunakan Macromedia Flash Untuk Siswa Kelas Vii Smp. Jurnal Pendidikan, 14(2), 62–72. Salamah, U. (2019). Berlogika dengan Matematika untuk Kelas VIII SMP dan MTs. Solo: PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri. Saputra, V. H., & Permata, P. (2018). Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Macromedia Flash Pada Materi Bangun Ruang. WACANA AKADEMIKA: Majalah Ilmiah Kependidikan, 2(2), 116. Sari, F. K., Farida, & M.Syazali. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran (Modul) berbantuan Geogebra Pokok Bahasan Turunan. Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 135–152. http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/aljabar/ article/view/24 Sawitri, E., Astiti, M. S., & Fitriani, Y. (2019). Hambatan Dan Tantangan Pembelajaran. Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang, 202–213. Septian, A. (2017). Penerapan Geogebra Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Suryakancana. Prisma, 6(2), 180–191. Siman. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Dengan Media Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas III SDN Tumbang Tuan 1. Jurnal Mitra Pendidikan, 2(10), 1170–1179. Sudijono, A. (2006). Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: Pt Raja Grafindo Persada. Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta. Suharjana, Agus, (2008), Pengenalan Bangun Ruang dan Sifat-sifatnya di SD, Dicetak oleh Pusat Pengembangandan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan (P4TK) Matematika, Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik Dan Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional Yogyakarta Tahun 2008. Sukestiyarno, & Rahmawati, Y. (2019). Geometri Ruang - Berdasarkan Teori APOS Bermuatan Karakter Kemandirian dan Komunikasi Matematis. Yogyakarta: ANDI. Sukiman, Pengembangan Media Pembelajaran, Yogyakarta: PT. Pustaka Insan Madani, 2012. Supriadi, A., Rusdi, R., & Maulidiya, D. (2017). Deskripsi Hasil Belajar Bangun Ruang Sisi Datar Pada Penerapan Direct Instruction Dengan Alat Peraga Dikelas Viii F Mts N 02 Kota Bengkulu Tahun Ajaran 2016/2017. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah (JP2MS), 1(1), 1–8. Tegeh, I. M., & Kirna, I. M. (2013). Pengembangan Bahan Ajar Metode Penelitian Pendidikan Dengan Addie Model. Jurnal Ika, 11(1), 16. Thomas C. Reeves, Ph.D. , The Impact of Media and Technology in Schools A Research Report prepared for The Bertelsmann Foundation, 1998. Vatricia, S., Maizora, S., & Syukur, M. F. (2017). Pengembangan Aplikasi Komputer Sebagai Media Pembelajaran Matematika Menggunakan Metode Penemuan Terbimbing Pada Materi Lingkaran Kelas Viii. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah (JP2MS), 1(1), 36–40. citation: Maulidiati, Dini Nur dan Nurafni, Nurafni (2020) Pengembangan Aplikasi KALBARU Berbasis Komputer Sebagai Media Pembelajaran Matematika Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII di MTs. Raudhatul Muta’allimin. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/14987/1/FKIP_PENDIDIKAN%20MATEMATIKA_1601105106_DINI%20NUR%20MAULIDIATI.pdf