eprintid: 14821 rev_number: 9 eprint_status: archive userid: 3855 dir: disk0/00/01/48/21 datestamp: 2022-06-17 03:30:33 lastmod: 2022-11-02 08:21:10 status_changed: 2022-06-17 03:30:33 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Saputra, Rizki title: PERANCANGAN ALAT PENYIRAM TANAMAN OTOMATIS ispublished: pub subjects: Skripsi subjects: TK divisions: 20201 abstract: Tanaman (sayur dan buah) merupakan salah satu sumber nutrisi yang dibutuhkan manusia, sehingga perlu dibudidayakan. Salah satu cara untuk meningkatkan produktifitas tanaman dengan menyuplay air yang cukup dan berkala. Dalam pertanian ketersediaan air sangatlah diperlukan karena air adalah pelarut universal (menyeluruh), tanpa adanya air yang cukup tanaman tidak akan tumbuh subur, kebutuhan tanaman terhadap air harus selalu terkontrol secara berkala, penyiraman pada umumya dilakukan secara manual yakni dilakukan tenaga manusia, terkadang air yang dibutuhkan oleh tanaman tidak terkontrol banyaknya. Dari kondisi yang ada dibutuhkan sebuah alat penyiram tanaman otomatis yang bekerja secara berkala, alat ini dapat mengukur kelembaban tanah sehingga dapat diketahui banyaknya air yang dibutuhkan tanaman. Alat yang dirancang menggunakan sensor kelembaban tanah sebagai alat ukur kelembaban tanah, lalu informasi kelembaban tanah dikirim ke mikrokontroler yang sudah diprogram sesuai alur sistem kerja alat. Waktu penyiraman yang ditentukan jam 07:00 dan 15:00, jika kelembaban tanah < 60% maka menyiram dan jika kelembaban tanah > 60% maka tidak menyiram, RTC (real time clock) sebagai pemberi informasi waktu penyiraman pada mikrokontroler, Mikrokontroler sebagai otak dari seluruh komponen alat, Relay sebagai saklar otomatis untuk menghidupkan dan mematikan pompa air setelah mendapat instruksi dari mikrokontroler untuk menyiram atau tidak dan seluruh informasi dari nilai kelembaban tanah, tanggal dan waktu ditampikan pada LCD 16x2. date: 2017-11-10 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammdiyah Prof. Dr. Hamka department: Fakultas Teknik thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: [1] Prihanantho, A. (2008). Sistem Otomatis Penyiraman Tanaman Pada Rumah Kaca Berbasis Microkontroler MCS-51. [2] Saparinto, Cahyo. (2013). Grow Your Own Vegetable Panduan Praktis Menanam 14 Sayuran Konsumsi Populer di Pekarangan. Yogyakarta: Andi Offset. [3] Sidik Nurcahyo. (2013). AVR ATMEL Object Oriented Programming. Yogyakarta: Andi. [4] Heri Andrianto & Aan Darmawan. (2016). Arduino Belajar Cepat dan Pemrograman. Bandung: Informatika. [5] Kadir, A. (2008). Panduan Praktis Mempelajari Aplikasi Mikrokontroler dan Pemogramannya Menggunakan Arduino. Yogyakarta: Andi. [6] Atmel ATmega640/V-1280/V-1281/V-2560/V-2561/V [DATA SHEET]. (2014). Pin Configuration ATmega 2560. USA: 1600 Technology Driver, San Jose. [7] Atmel ATmega640/V-1280/V-1281/V-2560/V-2561/V [DATA SHEET]. (2014). Blok Diagram AVR Architecture. USA: 1600 Technology Driver, San Jose. [8] Ensiklopedia. (2011). RTC (Real Time Clock). http://digilib.ittelkom.ac.id/index.php?option=com_content&view=article &id=772:rtc-real-time-clock&catid=16:mikroprocessorkontroller&Itemid =14. di akses 1 Mei 2017. [9] (2013). Prinsip Kerja Sensor Kelembaban Tanah https://splashtronic.wordpress.com/2013/12/26/soil-moisture-sensormodule/, di akses 1 Mei 2017. [10] Putra. (2009). Retrieved from LCD Tutorial: http://www.avfreaks.net/index.php?name=PNphpBB2&file=printview&t= 81823&start=0, di akses 20 Juli 2017. [11] Indraharja. (2012). Pengertian Buzzer. Retrieved from http://indraharja.wordpress.com/2012/01/07/pengertian-buzzer/. diakses 20 Juli 2017. [12] Indar Luh Sepdyanuri (2015). Prinsip Kerja Pompa Air. Makalah 2015. [13] Skema Arduino Mega 2560 https://forum.arduino.cc/index.php?topic=125908.0. di akses 16 Juni 2017. [14] Dickson, K. (2015). Pengertian Relay dan Fungsinya, http://teknikelektronika.com/pengertian-relay-fungsi-relay/. di akses 18 Juni 2017. [15] Iguana, (2004). Building a 12 volt power supply. http:iguanalabs.com\7812kit.htm. di akses 28 Juni 2017. [16] Kelembaban Tanah Ideal, Berdasarkan Jenisnya. http://www.javamas.com/kelembaban-tanah-ideal/. di akses 2 November 2017 citation: Saputra, Rizki (2017) PERANCANGAN ALAT PENYIRAM TANAMAN OTOMATIS. Bachelor thesis, Universitas Muhammdiyah Prof. Dr. Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/14821/1/digital_6581-eSTE-2017007%20Rizki%20Saputra.pdf