eprintid: 14386 rev_number: 14 eprint_status: archive userid: 2329 dir: disk0/00/01/43/86 datestamp: 2022-06-02 08:37:56 lastmod: 2022-06-24 03:38:59 status_changed: 2022-06-02 08:37:56 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Indiputri, Pebi Ayu creators_name: Suswandari, Suswandari creators_name: Naredi, Hari creators_id: suswandari@uhamka.ac.id creators_id: harinaredi@uhamka.ac.id title: Implementasi Nilai-Nilai Social Studies dalam Kurikulum 2013 di SMKS Yadika 5 Tangerang Selatan ispublished: pub subjects: LA divisions: 87201 abstract: Penelitian ini bertujuan untuk : (1) Mengetahui karakteristik pengorganisasian pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (Social Studies) pada jenjang Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), (2) Mengetahui nilai yang dapat diimplementasikan pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (Social Studies) di kehidupan sehari-hari peserta didik, (3) Mengetahui proses pengembangan dan penguatan nilai-nilai Ilmu Pengetahuan Sosial (Social Studies) bagi peserta didik SMK. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data pada penelitian ini dilakukan dengan menganalisis serta mengolah data baik yang bersifat sekunder maupun primer lalu menyimpulkannya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Pembelajaran social studies di SMKmenekankan pada persiapan peserta didik ke dalam dunia kerjanya dimana peserta didik harus dapat memahami secara mendalam mengenai konsep dalam kehidupan bermasyarakat dan memiliki rasa bekerja sama sekaligus kompetititf yang baik di tengah masyarakat yang majemuk. Social studies dalam Kurikulum 2013 di SMK Yadika 5 dikembangkan berdasarkan disiplin ilmu sosial yang memuat materi Sejarah Indonesia dan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. (2) Guru menanamkan nilai-nilai dasar social studies yang berlaku di lingkungan masyarakat berupa membangun kemampuan beradaptasi, memiliki rasa tanggung jawab, memiliki nilai kejujuran, toleransi dan mampu bekerja sama. (3) Penanaman dan penguatan nilai-nilai social studies yang dilakukan Guru berupa kegiatan pembiasaan secara berulang di dalam proses pembelajaran di kelas. date: 2019 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof DR.Hamka department: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: BUKU Alma, Buchari, dkk. (2010). Pembelajaran Studi Sosial. Bandung: Alfabeta. Arifin, Bambang, Samsul., dan Rusdiana, H.A. (2019). Manajemen Pendidikan Karakter. Bandung: Pustaka Setia. Creswell, John W. (2010). Research Design Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Fathoni, Abdurrahmat. (2006). Metodoologi Penelitian dan Teknik Penyusunan Skripsi. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Gunawan, Rudy. (2016). Pendidikan IPS Filosofi, Konsep dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta Hamlik, Oemar. (2006). Manajemen Pengembangan Kurikulum. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Hidayati, dkk. (2008). Pengembangan Pendidikan IPS SD. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional. Hidayat, Sholeh. (2013). Pengembangan Kurikulum. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Miles, Mattew B dan Huberman. (2007). Analisis Data Kualitattif Buku Sumber tentang Metode-Metode Baru. Jakarta: Universitas Indonesia. Moleong, Lexy J. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Mulyasa, E. (2006). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan; Sebuah Panduan Praktis. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Rohmat Mulyana. (2004). Mengartikulasikan Pendidikan Nilai. Bandung: Alfabeta Rohman, Muhammad. (2012). Kurikulum Berkarater. Jakarta: Prestasi Pustakarya. Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. 93 JURNAL Ahmad, Syarwan. (2014). Problematika Kurikulum 2013 dan Kepemimpinan Instruksional Kepala Sekolah.Jurnal Pencerahan. Vol. 8, No. 2. AM, Sardiman. (2014). Posisi IPS Tantangan Masa Depan dan Alternatif Baru. Jurnal Socia Vol. 11, No. 2. Anshori, Sodiq. (2014). Kontribusi Ilmu Pengetahuan Sosial dalam Pendidikan Karakter. Jurnal Edueksos. Vol. 3, No. 2. Endayani, Henni. (2017). Pengembangan Materi Ajar Ilmu Pengetahuan Sosial. Jurnal Ijtimaiyah.Vol. 1, No. 1. Enok Maryani, H. S. (2009). Pengembangan Program Pembelajaran IPSUntuk Meningkatkan Kompetens Keterampilan Sosial. Jurnal Penelitian. Vol. 9 No. 1. Kosassy, Siti. Osa. (2017). Analisi Konsep dan Implementasi Kurikulum 2013. Jurnal PPKn &Hukum. Vol. 12, No. 1. Maknun, Johar. (2006). Pengembangan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Boarding School Berbasis Keunggulan Lokal. Jurnal JPTA FPTK UPI. Rachman, Maman. (2013). Pengembangan Pendidikan Karakter Berwawasan Konservasi Nilai-Nilai Sosial. Jurnal Forum Ilmu Sosial. Vol. 40 No. 1. Rahmawati, Isna. (2017). Pengintegrasian Nilai-Nilai dalam Pembelajaran IPS. Jurnal Online Unwidha. Magistra No. 100. ISSN 0215-9511. Saryono, Joko. (2013). Pembelajaran di Sekolah: dari Paradigma ke Idealis. Jurnal Sejarah dan Budaya. tahun ketujuh, No. 1. Sulfemi, W.B, dan Lestari, A.H. (2017). Korelasi Kompetensi Pedagogik Guru dengan Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS di SMP Muhammadiyah Pamijahan Kabupaten Bogor. Jurnal Ilmiah Edutecno. Vol 6, No. 1. ISSN 2302-2825. Suswandari. (2011). Model Kurikulum Social Studies. Prosiding. Dalam: Seminar Nasional dan Kongres HISPISI XIII di FKIP Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Jakarta. 7-9 Maret. Wahyudi, D. (2011). Pembelajaran IPS Berbasis Kecerdasan Interpersonal dan Eksistensial. Jurnal Edisi Khusus No. 1. ISSN 1412-565X. Wardani, Dani. (2011). Kontribusi Keterampilan Dalam Pembelajaran IPS Terhadap Kesiapan Kerja Praktek Industri. Jurnal Edisi Khusus No. 2. ISSN 1412-565X. 94 Zaini, Herman. (2015). Karakteristik Kurikulum 2013 dan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jurnal Idaroh. Vol. 1, No. 1. Zatalini, Adhalia, dkk. (2017). Analisis Penanaman Nilai Sosial Keserasian Hidup dalam Meningkatan Karakter Remaja Sanggar Tari Bougenville Pontianak. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, Vol. 6, No. 3. MAKALAH Arifin, Z. (2015). Seminar Pembinaan dan Sosialisasi Kurikulum 2013 Bagi Kepala dan Guru Madrasah. Kementrian Agama Kota Tangsel. Kusumaningrum, Dwi, Isnaeni. (2017). Strategi Guru dalam Penanaman Nilai Nilai Karakter Pada Pembelajaran Sejarah Indonesia Kelas XI di SMA Negeri 4 Malang. Susanti, Septi Dewi. (2017). Integrasi Nilai-Nilai Demokrasi dalam Pembelajaran IPS di SMP NEGERI 13 Yogyakarta. E-BOOK Departemen Pendidikan Nasional Badan Penelitian dan Pengembangan Pusat Kurikulum. (2007). Naskah Akademik Kajian Kebijakan Kurikulum Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Direktorat Tenaga Kependidikan. (2008). Strategi Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Dan Ilmu Pengetahuan Sosial. INTERNET Amrul. (2013). Konsep dan Rasional “Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)” Secara Umum. Diakses melalui https://s2pips.fkip.unila.ac.id/2013/04/19/konsep- dan-rasional-social-studies-secara-umum/ Ariesta, Freddy W. (2018). Karakteristik IPS di Pendidikan Dasar. Diakses melalui https://pgsd.binus.ac.id/2018/01/08/karakteristik-ips-di-sekolah- dasar/ 95 Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan Nasioanl Nomor 22 Tahun 2006 Tanggal 23 Mei 2006. Diakses melalui https://bsnp-indonesia.org/id/wp- content/upload/isi/standar_isi.pdf Studi Kurikulum 2013 SMK/MAK Berdasarkan Permendikbud No. 17 Tahun 2013. Diakses melalui https://www.salamedukasi.com/2014/07/struktur- kurikulum-2013-smk-mak-sekolah.html. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 TentangPendidikan Nasional. Diakses melalui https://www.hukum.unsrat.ac.id/uu/uu_20_03. htm. Yuli Setiawan. 2014. Pengembangan Kurikulum SMK. Diakses melalui http://psmk.kemdikbud.go.id/konten/1146/pengembangan-kurikulum-smk. citation: Indiputri, Pebi Ayu dan Suswandari, Suswandari dan Naredi, Hari (2019) Implementasi Nilai-Nilai Social Studies dalam Kurikulum 2013 di SMKS Yadika 5 Tangerang Selatan. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof DR.Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/14386/1/FKIP_PENDIDIKAN%20SEJARAH_1501075021_PEBI%20AYU%20INDIPUTRI.pdf