eprintid: 14280 rev_number: 14 eprint_status: archive userid: 2328 dir: disk0/00/01/42/80 datestamp: 2022-06-02 08:33:57 lastmod: 2022-06-17 04:17:18 status_changed: 2022-06-02 08:33:57 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Ilfana, Aulia creators_name: Fitniwilis, Fitniwilis creators_name: Nurmawati, Nurmawati creators_id: fitniwilis@uhamka.ac.id title: Perbedaan Kepercayaan Diri Mahasiswa Bimbingan Konseling FKIP UHAMKA yang Aktif dan Pasif Organisasi HIMA ispublished: pub subjects: BF divisions: 86201 abstract: Kepercayaan diri merupakan aspek kepribadian seseorang yang dimiliki mahasiswa yang bertujuan untuk menunjukkan pemikiran yang lebih kritis, lebih percaya diri saat berbicara di depan umum. Namun pada fenomena yang ada mahasiswa aktif organisasi HIMA cenderung kurang memiliki kepercayaan diri seperti masih malu dalam berpendapat dan mahasiswa pasif organisasi HIMA terlihat belum bertanggung jawab dengan tugasnya seperti tidak mau menjelaskan keterlambatan dalam mengumpulkan tugas yang diberikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya perbedaan kepercayaan diri mahasiswa Bimbingan Konseling aktif dan pasif organisasi HIMA di Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA Periode 2017/2018. Metode penelitian yaitu kuantitatif komparatif dengan menggunakan skala kepercayaan diri. Populasi berjumlah 161 mahasiswa dan sampel sebanyak 100. Teknik sampel yang digunakan adalah Purposive Sampling. Uji persyaratan analisis yaitu uji normalitas menggunakan uji Lilliefors dan Shapiro-Wilk diperoleh Lhitung 0,200 dan Ltabel 0,005 dan Whitung 0,841 dan Wtabel 0,005 disimpulkan Lhitung >Ltabel dan Whitung >Wtabel maka data berdistribusi normal. Uji homogenitas menggunakan uji Levene Statistic diperoleh Hhitung 0,277 dan Htabel 0,005, data varians kelompok berdistribusi homogen. Uji hipotesis menggunakan uji Independent Sample Test (Uji-T) diperoleh Thitung sebesar 0,239 dan sig.(2tailed) 0,812, karena sig.(2tailed)>Ttabel maka Ho diterima. Karena sig.(2tailed)>Ttabel, maka dapat disimpulkan bahwa tidak adanya perbedaan kepercayaan diri yang signifikan antara mahasiswa aktif organisasi dan pasif organisasi Bimbingan Konseling di Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA periode 2017/2018. date: 2019 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof DR.Hamka department: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Adhitama, Bayu. (2011). Pengembangan Web-Site Hima manajemen Informatika Unikom. Tugas Akhir. Diakses tanggal 24 Agustus 2019 dari https://Elib.Unikom.Ac.Id/Files/Disk1/493/Jbptunikompp-Gdl-Bayuadhita- 24619-8-Unikom_B-R.Pdf Ahmaini, Dini. (2010). Perbedaan Prokrastinasi Akademik Antara Mahasiswa yang Aktif dengan yang Tidak Aktif dalam Organisasi Kemahasiswaan PEMA USU. Skripsi. Diakses tanggal 3 Mei 2019 dari http://www.isjd.pdii/lipi.go.id/admin/jurnal/.pdf. Anthony, R. (1992). Rahasia Membangun Kepercayaan Diri (terjemahan Wiryadi, R.). Jakarta : Bina Rupa Aksara. Darajat, Zakiah. (1995). Kesehatan Mental. Jakarta: CV Haji Masagung. Dwi Siswoyo, dkk. (2013). Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press. Ghufron, M. N., & Risnawati, R. S. (2017). Teori-Teori Psikologi. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media. Hakim, T. (2005). Mengatasi Rasa Tidak Percaya Diri. Jakarta : Puspa Swara. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 155/U/1998 Tentang Pedoman Umum Organisasi Kemahasiswaan Di Perguruan Tinggi. Jakarta : Depdikbud. Lauster. (1997). Kepercayaan Diri. [Online]. Tersedia dalam http://decungkringo.wodpress.com/2012/03/23/kepercayaan-diri-self-confidence/ Lauster, P. (2002). Tes Kepribadian (terjemahan oleh D. H Gulo). Jakarta : Gaya Media Pratama. Leny & Tomy, (2006). Keaktifan Berorganisasi dan Kompetensi Interpersonal. Jurnal Phronesis. Jakarta :Universitas Tarumanegara. Vol. 8. No.1 (71-99). Loekmono. (1983). Rasa Percaya Diri Sendiri. Salatiga: Pusat Bimbingan Universitas Kristen Satya Wacana. Mikulec, E & Kinney, K.M. (2014). Percived Learning Outcomes from Participation in One Type of Registeres Student Organization : Equestrian Sport Clubs. Journal of the Scholarship of Teaching and Learning,14 (3), 93-109. Pradipta, Sarastika. (2014). Buku Pintar Tampil Percaya Diri. Yogyakarta: Araska. 70 Pemerintah Republik Indonesia No. 60 Tahun 1999. Riduwan, 2015. Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Penelitian Pemula. Bandung: Alfabeta. Robbins, Stephen P. (1994). Teori Organisasi Struktur, Desain dan Aplikasi.Prentice- Hall Internasional, Inc., San Diego. Siswanto. (2007). Pengantar Manajemen. Jakarta: PT. Bumi Aksara. Sheilla Fajrien, Hardjono, Istar Yuliadi. (2017). Perbedaan Kepercayaan Diri dan Ketahanan Stres antara Mahasiswa yang Aktif dengan Mahasiswayang Tidak Aktif dalam Organisasi Internal Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret. Jurnal. Diakses tanggal 2 Mei 2019 dari http://jurnalwacana.psikologi.fk.uns.ac.id/index.php/wacana/article/download/10 3/103 Soehartono, Irawan. (1999). Metode Penelitian Sosial. Bandung: PT. Raja Grafindo Persada Sudarman, Paryati. (2004). Belajar Efektif di Perguruan Tinggi. Bandung: Simbiosa Rekatama Media Suena, I Ketut. (2014).Manfaat Mengikuti Himpunan Mahasiswa Jurusan. Artikel. Diakses pada tanggal 23 Agustus 2019 dari https://www.scribd.com/doc/246945218/Manfaat-Mengikuti-Himpunan- Mahasiswa-Jurusan Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Edisi Revisi. Cetakan 14: Bandung: Alfabeta. Sukirman, Silvia. (2004). Tuntunan Belajar di Peguruam Tinggi. Jakatrta: Pelangi Cendekia. Syam, Asrullah dan Amri. (2017). Pengaruh Kepercayaan Diri (Self Confidence) Berbasis Kaderisasi Imm Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa (Studi Kasus di Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Parepare). Jurnal. Diakses tanggal 2 Mei 2019 dari http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/biotek/article/view/3448 Wilis, Ratna. (1996). Teori-Teori Belajar. Jakarta: Erlangga Yaqin, Isan Ulinuha Ainul. (2016). Pengaruh Keaktifan Berorganisasi Terhadap Kompetensi Interpersonal Mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP UNS. Jurnal. Diakses tanggal 23 Agustus 2019 dari http://www.jurnal.fkip.uns.ac.id/ citation: Ilfana, Aulia dan Fitniwilis, Fitniwilis dan Nurmawati, Nurmawati (2019) Perbedaan Kepercayaan Diri Mahasiswa Bimbingan Konseling FKIP UHAMKA yang Aktif dan Pasif Organisasi HIMA. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof DR.Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/14280/1/FKIP_BK_1501015017_AULIA%20ILFANA.pdf