eprintid: 14223 rev_number: 10 eprint_status: archive userid: 2304 dir: disk0/00/01/42/23 datestamp: 2022-05-07 02:34:54 lastmod: 2022-06-17 04:35:59 status_changed: 2022-05-07 02:34:54 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Ismariskita, Adifa creators_name: Giyanti, Sri creators_id: Adifaismariskita.pgsd.1a@gmail.com creators_id: sri_giyantiuhamka@gmail.com title: Pola Komunikasi Guru dan Orang Tua Dalam Keberhasilan Belajar Daring di Era Covid-19 Di SDN Mustika Jaya V ispublished: pub subjects: L subjects: Skripsi divisions: 86206 abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi guru dan orang tua berpengaruh atau tidak dalam keberhasilan belajar daring, bentuk kerjasama yang dilakukan guru dan orang tua dalam keberhasilan belajar daring, upaya yang dilakukan guru dan orang tua peserta didik dalam keberhasilan belajar secara daring. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif, dengan teknik non-probability sampling, informan yang digunakan bersifat purposive sampling. Informan penelitian ini adalah guru kelas dan orang tua peserta didik. Pengumpulan data yang digunakan adalah observasi partisipatif, wawancara terstruktur dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah analisis data menurut Miles dan Huberman. Hasil penelitian yang ditemukan yaitu komunikasi guru dan orang tua dalam keberhasilan daring di era covid-19, bentuk kerjasama yang dilakukan guru dan orang tua dalam keberhasilan daring di era covid-19, upaya yang dilakukan guru dan orang tua dalam keberhasilan daring di era covid-19 dan keberhasilan belajar daring di era covid-19. Kesimpulan penelitian ini adalah melakukan komunikasi guru dan orang tua di Sekolah Dasar Negeri Mustika Jaya V secara aktif dan efektif menjadikan peserta didik lebih bersemangat karena mendapatkan dukungan dari guru dan juga orang tua, bentuk kerjasamanya yaitu dengan membentuk komunikasi, komunikasi antarpribadi. Dan komunikasi kelompok, upaya yang dilakukan yaitu memaksimalkan komunikasi dan keberhasilan belajar daring dapat diketahui dari pola komunikasi yang dilakukan guru dan orang tua dengan melihat kinerja peserta didik selama peserta didik mengikuti proses kegiatan belajar daring. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka department: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Bahri, S. (2018). Pola Asuh Orang Tua dan Komunikasi dalam Keluarga. PT Rineka Cipta. Danu, D. (2020). Data Corona Terkait Indonesia, 5 Mei 2020 Per Pukul 16.00 WIB. Detik News. https://m.detik.com/news/berita/d-5003367/data-corona-terkait-indonesia-5-mei-2020-per-pukul-1600-wib/5 Dendy, S., Erwina, B., Lien, S., & Haryanto. (2017). Kamus Bahasa Indonesia Sekolah Dasar. PT Gramedia. Dirman, & Cicih, J. (2014a). Komunikasi Dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dirman, & Cicih, J. (2014b). Komunikasi Dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dirman, & Cicih, J. (2014c). Komunikasi Dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dirman, & Cicih, J. (2014d). Komunikasi Dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dirman, & Cicih, J. (2014e). Komunikasi Dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dirman, & Cicih, J. (2014f). Komunikasi Dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dirman, & Juarsih, C. (2014). Komunikasi dengan Peserta Didik. PT Rineka Cipta. Dr.Hans, T. (2020). Virus Corona Baru Covid-19. Rapha Publishing. Dr.Hj. Roudhonah. (2019a). Ilmu Komunikasi. Rajawali Pers. Dr.Hj. Roudhonah. (2019b). Ilmu Komunikasi. Rajawali Pers. Dr.Hj. Roudhonah. (2019c). Ilmu Komunikasi. Rajawali Pers. Dr.Hj. Roudhonah. (2019d). Ilmu Komunikasi. Rajawali Pers. Hendra, B. (2020). Kebijakan PSBB Pilihan Paling Rasional di Tengah Covid-19. Beritajatim.Com. https://beritajatim.com/politik-pemerintahan/kebijakan-psbb-pilihan-paling-rasional-di-tengah-covid-19-2/ Jaka, P., & Ahmad, M. (2020a). Antipanik! Buku Panduan Virus Corona. PT Elex Media Komputindo. Jaka, P., & Ahmad, M. (2020b). Antipanik! Buku Panduan Virus Corona. PT Elex Media Komputindo. Ngainun, N. (2019a). Dasar - Dasar Komunikasi Pendidikan. Ar-Ruzz Media. Ngainun, N. (2019b). Dasar - Dasar Komunikasi Pendidikan. Ar-Ruzz Media. Ngainun, N. (2019c). Dasar - Dasar Komunikasi Pendidikan. Ar-Ruzz Media. Ngainun, N. (2019d). Dasar - Dasar Komunikasi Pendidikan. Ar-Ruzz Media. Nofrion. (2018a). Komunikasi Pendidikan. Kencana. Nofrion. (2018b). Komunikasi Pendidikan. Kencana. Nofrion. (2018c). Komunikasi Pendidikan. Kencana. Nofrion. (2018d). Komunikasi Pendidikan. Kencana. Nofrion. (2018e). Komunikasi Pendidikan. Kencana. Nofrion. (2018f). Komunikasi Pendidikan. Kencana. Oemar, H. (2015). Proses Belajar Mengajar. PT Bumi Aksara. Onong, U. E. (2018). Ilmu Komunikasi. PT Remaja Rosdakarya. Pendidikan, K. K. (2020). Mendikbud Terbitkan Surat Edaran tentang Pelaksanaan Pendidikan dalam Masa Darurat Covid-19. Kemdikbud. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2020/03/mendikbud-terbitkan-se-tentang-pelaksanaan-pendidikan-dalam-masa-darurat-covid19 Suci, A., & Rini, H. (2018). Pola Asuh Orang Tua Dalam Motivasi Belajar Anak. Deepublish. Sugiarta, I. M., Mardana, I. B. P., Adiarta, A., & Artanayasa, W. (2019). Filsafat Pendidikan Ki Hajar Dewantara (Tokoh Timur). Jurnal Filsafat Indonesia, 2(3), 124–135. https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JFI/article/download/22187/13814&ved=2ahUKEwjkhPDVI8rrAhWMbisKHZxqDR0QFjALegQIBRAB&usg=AOvVaw3AdFeNwa27H_N64Kun3cMY Sugiyono. (2018a). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Alfabeta. Sugiyono. (2018b). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Alfabeta. Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Alfabeta. Suharsimi, A. (2014a). Prosedur Penelitian. PT Rineka Cipta. Suharsimi, A. (2014b). Prosedur Penelitian. PT Rineka Cipta. Suyono, & Hariyanto. (2014). Belajar Dan Pembelajaran. PT Remaja Rosdakarya. Syaiful, B. (2018). Prestasi Belajar Dan Kompetensi Guru. Usaha Nasional. Theo, R. (2015). Guru Komunikatif Pembelajaran jadi Efektif. PT Kanisius. Tulus, T. (2004). Peran Disiplin Pada Perilaku Dan Prestasi Siswa. PT Grasindo. Yusuf, B., & M.Nur, Q. (2015). Esensi Pengembangan Pembelajaran Daring. Deepublish. citation: Ismariskita, Adifa dan Giyanti, Sri (2020) Pola Komunikasi Guru dan Orang Tua Dalam Keberhasilan Belajar Daring di Era Covid-19 Di SDN Mustika Jaya V. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/14223/1/FKIP_PGSD_1601025081_ADIFA%20ISMARISKITA.pdf