eprintid: 14212 rev_number: 10 eprint_status: archive userid: 2304 dir: disk0/00/01/42/12 datestamp: 2022-05-07 02:34:41 lastmod: 2022-06-17 04:25:04 status_changed: 2022-05-07 02:34:41 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Natalia, Angel creators_name: Rahmiati, Rahmiati creators_id: angelnatalia2512@gmail.com creators_id: rahmiati@uhamka.ac.id title: Pengaruh Model Pembelajaran Team Games Tournament Terhadap Hasil Belajar PKn Tema 6 Subtema 2 Pembelajaran 2 Peserta Didik Kelas III SD Negeri Tugu Selatan 03 Pagi Jakarta Utara ispublished: pub subjects: L1 subjects: Skripsi divisions: 86206 abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terdapat atau tidaknya pengaruh Model Pembelajaran Team Games Tournament Terhadap hasil Belajar PKn Tema 6 Subtema 2 Pembelajaran 2 Peserta Didik Kelas III SD Negeri Tugu Selatan 03 Pagi Jakarta. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Tugu Selatan 03 Pagi Jakarta Utara pada semester II 2019/2020. Metode Penelitian yang digunakan adalah Quasi Eksprimen, populasi ini berjumlah 64 siswa, tetapi dengan kondisi penelitian pada saat pandemi COVID 19 menjadikan ketidakmaksimalan sehingga jumlah populasi menjadi 52 siswa. Teknik sampling yang digunakan adalah sampel jenuh. Sampel penelitian ini terdiri dari 27 siswa pada kelas model pembelajaran Team Games Tournament dan 25 siswa pada kelas yang tidak menggunakan model pembelajaran Team Games Tournament. Teknik pengumpulan data dengan cara memberikan instrumen tes yang berbentuk soal pilihan ganda dengan pilihan jawaban yang telah diuji dengan melalui uji validitas dan uji reliabilitas. Data yang diperoleh dianalisis dengan dilakukan uji normalitas yang menggunakan uji Chi-Khuadrat dan dilanjutkan dengan uji homogenitas dengan menggunakan uji Fisher maka data dinyatakan normal dan homogen. Uji hipotesis yang digunakan adalah uji-t dan diperoleh thitung = 12,52 dan ttabel = 2,0105 dengan taraf signifikan 0,05 dan derajat kebebasan (dk) = 50. thitung lebih besar dari ttabel maka Ho ditolak dan H1 diterima. Penelitian ini menyimpulkan bahwa terdapat pengaruh Model Pembelajaran Team Games Tournament Terhadap hasil Belajar PKn Tema 6 Subtema 2 Pembelajaran 2 Peserta Didik Kelas III SD Negeri Tugu Selatan 03 Pagi Jakarta Utara. date: 2020 date_type: completed full_text_status: public institution: Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka department: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan thesis_type: bachelor thesis_name: bphil referencetext: Abdullah. (2013). Skripsi Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe team games tournament (TGT) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Sekolah Dasar. Surabaya : Univeristas Negeri Surabaya. Fathurrohman, M. (2015a). Model-model Pembelajaran Kooperatif. In Jogjakarta: Ar-Ruzz Media. Gasong, D. (2018). Belajar dan Pembelajaran. In Yogyakarta: Deepublish. Huda, M. (2014). Model-model pengajaran dan Pembelajaran. In Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Ibnu, T. (2014). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progresif, dan Kontekstual. In Jakarta: Prenadamedia Group. Kadir, A., & Hanun, A. (2015). Pembelajaran Tematik. In Jakarta : Rajawali Pers (Vol. 2). Kusdiwelirawan, A. (2017). Statistika Pendidikan. In Jakarta: Uhamka Press. Madiong, D. (2006). Pendidikan Kewarganegaraan. In Makasar: Celebes Media Perkasa. Mudjiono, D. (2013). Belajar dan Pembelajaran. In Jakarta : Rineka Cipta. Parwati, D. (2019). Belajar dan Pembelajaran. In Depok: Rajawali Pers. Rahayu, M. (2017). Pendidikan Kewarganegaraan. In Depok: Grasindo. Riyanto, Y. (2014). Paradigma Baru Pembelajaran. In Jakarta: Kencana. Rusman. (2015). Pembelajaran Tematik Terpadu. In Jakarta: Raja Grafindo Persada. Shoimin, A. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam kurikulum 2013. In Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA. Slameto. (2015a). Belajar. In Jakarta : Rineka Cipta: Vol. ke-6. Suardi, M. (2018). Belajar dan Pembelajaran. In Yogyakarta: Deepublish. Sudaryono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. In Jakarta: Kencana. Sugiyono. (2015). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan r&d. In Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2016). Statistika Untuk Penelitian. In Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kombinasi. In Bandung: Alfabeta. Suprijino, A. (2016). Model-model Pembelajaran Emansipatoris. In Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Suprijono, A. (2015). Cooperative Learning. In Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Syafarudin, D. (2019). Guru, Mari Kita Menulis PTK. In Yogyakarta: Deepublish. Ubaedillah, A. (2017). Pancasila Demokrasi dan Pencegahan Korupsi. In Jakarta: Kencana. Winggowati, S. (2018). Model Doscovery Learning Dalam Pembelajaran IPA. Jawa Timur: Kun Fayakun, 27. Yuliana. (2012). Skripsi, Pengaruh Penerapan TGT Terhadap Hasil Belajar Pada Pembelajaran Matematika Kelas IV SDN 11 Ponkot. Pontianak: Universitas TanjungPura. Pengaruh citation: Natalia, Angel dan Rahmiati, Rahmiati (2020) Pengaruh Model Pembelajaran Team Games Tournament Terhadap Hasil Belajar PKn Tema 6 Subtema 2 Pembelajaran 2 Peserta Didik Kelas III SD Negeri Tugu Selatan 03 Pagi Jakarta Utara. Bachelor thesis, Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka. document_url: http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/14212/1/FKIP_PGSD_1601025068_ANGEL%20NATALIA.pdf